{"title":"荷叶对蛋白酶的影响,代替了对鹌鹑蛋的商业补充","authors":"Urip Santoso, Eci Cippa Pritisa, Y. Fenita","doi":"10.36085/jinak.v2i2.3655","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh tepung daun kelor dalam ransum sebagai pengganti feed supplement komersial terhadap kualitas telur puyuh. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2020 sampai Februari 2021 di Commercial Zone Animal Laboratory (CZAL) Jurusan Peternakan Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu. Rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan acak lengkap. Seratus dua puluh lima ekor puyuh fase produksi didistribusikan ke dalam 5 kelompok perlakuan dengan 5 ulangan sebagai berikut: P0 = ransum tanpa penggunaan tepung daun kelor dan feed supplement komersial (Kontrol), P1= ransum mengandung feed supplement komersial 0,5%, P2= ransum mengandung 0,5% tepung daun kelor, P3= ransum mengandung 1,5% tepung daun kelor, P4= ransum mengandung 2,5% tepung daun kelor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian tepung daun kelor pada level 0,5-2,5% berpengaruh tidak nyata terhadap berat telur, warna kuning telur, indeks kuning telur, indeks putih telur, tebal kerabang dan haugh unit (P>0,05). Dapat disimpulkan bahwa 0,5% tepung daun kelor dapat menggantikan feed supplement komersial. Selain itu, level pemberian tepung daun kelor yang lebih tinggi tidak memperbaiki kualitas telur puyuh. \nKata Kunci: puyuh, tepung daun kelor, kualitas telur","PeriodicalId":368775,"journal":{"name":"Jurnal Inspirasi Peternakan","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-08-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PENGARUH TEPUNG DAUN KELOR DALAM RANSUM SEBAGAI PENGGANTI FEED SUPPLEMENT KOMERSIAL TERHADA KUALITAS TELUR PUYUH\",\"authors\":\"Urip Santoso, Eci Cippa Pritisa, Y. Fenita\",\"doi\":\"10.36085/jinak.v2i2.3655\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh tepung daun kelor dalam ransum sebagai pengganti feed supplement komersial terhadap kualitas telur puyuh. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2020 sampai Februari 2021 di Commercial Zone Animal Laboratory (CZAL) Jurusan Peternakan Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu. Rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan acak lengkap. Seratus dua puluh lima ekor puyuh fase produksi didistribusikan ke dalam 5 kelompok perlakuan dengan 5 ulangan sebagai berikut: P0 = ransum tanpa penggunaan tepung daun kelor dan feed supplement komersial (Kontrol), P1= ransum mengandung feed supplement komersial 0,5%, P2= ransum mengandung 0,5% tepung daun kelor, P3= ransum mengandung 1,5% tepung daun kelor, P4= ransum mengandung 2,5% tepung daun kelor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian tepung daun kelor pada level 0,5-2,5% berpengaruh tidak nyata terhadap berat telur, warna kuning telur, indeks kuning telur, indeks putih telur, tebal kerabang dan haugh unit (P>0,05). Dapat disimpulkan bahwa 0,5% tepung daun kelor dapat menggantikan feed supplement komersial. Selain itu, level pemberian tepung daun kelor yang lebih tinggi tidak memperbaiki kualitas telur puyuh. \\nKata Kunci: puyuh, tepung daun kelor, kualitas telur\",\"PeriodicalId\":368775,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Inspirasi Peternakan\",\"volume\":\"12 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-08-12\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Inspirasi Peternakan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.36085/jinak.v2i2.3655\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Inspirasi Peternakan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36085/jinak.v2i2.3655","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PENGARUH TEPUNG DAUN KELOR DALAM RANSUM SEBAGAI PENGGANTI FEED SUPPLEMENT KOMERSIAL TERHADA KUALITAS TELUR PUYUH
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengaruh tepung daun kelor dalam ransum sebagai pengganti feed supplement komersial terhadap kualitas telur puyuh. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2020 sampai Februari 2021 di Commercial Zone Animal Laboratory (CZAL) Jurusan Peternakan Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu. Rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan acak lengkap. Seratus dua puluh lima ekor puyuh fase produksi didistribusikan ke dalam 5 kelompok perlakuan dengan 5 ulangan sebagai berikut: P0 = ransum tanpa penggunaan tepung daun kelor dan feed supplement komersial (Kontrol), P1= ransum mengandung feed supplement komersial 0,5%, P2= ransum mengandung 0,5% tepung daun kelor, P3= ransum mengandung 1,5% tepung daun kelor, P4= ransum mengandung 2,5% tepung daun kelor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian tepung daun kelor pada level 0,5-2,5% berpengaruh tidak nyata terhadap berat telur, warna kuning telur, indeks kuning telur, indeks putih telur, tebal kerabang dan haugh unit (P>0,05). Dapat disimpulkan bahwa 0,5% tepung daun kelor dapat menggantikan feed supplement komersial. Selain itu, level pemberian tepung daun kelor yang lebih tinggi tidak memperbaiki kualitas telur puyuh.
Kata Kunci: puyuh, tepung daun kelor, kualitas telur