None Muhammad Ridha, None Yana Sukaryana, None Dwi Desmiyeni Putri
{"title":"西洋葱骨区切牛的繁殖效率","authors":"None Muhammad Ridha, None Yana Sukaryana, None Dwi Desmiyeni Putri","doi":"10.47687/snppvp.v4i1.656","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis service per Conseption (S/C) dan angka Conception Rate (CR) Sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang Barat. Penelitian ini di lakukan di Kabupaten Tulang Bawang Barat pada bulan Agustus 2022 - April 2023. Data yang digunakan adalah data primer yang berasal dari data recording IB dari keseluruhan Pos Kesehatan Hewan (Poskeswan) yang berada di Kabupatan Tulang Bawang Barat. Pada saat ini terdapat 5 (lima) Poskeswan yang berada di Kabupaten Tulang Bawang Barat yang bertugas memberikan pelayanan kesehatan termasuk IB pada 9 (sembilan) kecamatan yang ada di Tulang Bawang Barat. Angka Service per conseption sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang Barat berkisar antara 2,09 – 3,75 dengan rata-rata S/C 2,71. Rata-rata angka kebuntingan atau Conception Rate induk sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang barat berkisar antara 32,34% – 53%. Angka CR terendah (32,34%) di Kecamatan Tumijajar dan yang tertinggi ada pada Kecamatan Batu Putih yaitu sebesar 53%. Service per conception paling tinggi yaitu sebesar 3.75 terdapat di Kecamatan Tulang Bawang Barat sedangkan angka S/C paling rendah (Baik) 2,09 terdapat di Kecamatan Gunung Agung. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa efisiensi reproduksi sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang Tengah masih belum sesuai dengan standard.","PeriodicalId":495417,"journal":{"name":"Prosiding Seminar Nasional Pembangunan dan Pendidikan Vokasi Pertanian","volume":"72 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-09-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Efisiensi Reproduksi Sapi Potong di Kabupaten Tulang Bawang Barat\",\"authors\":\"None Muhammad Ridha, None Yana Sukaryana, None Dwi Desmiyeni Putri\",\"doi\":\"10.47687/snppvp.v4i1.656\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis service per Conseption (S/C) dan angka Conception Rate (CR) Sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang Barat. Penelitian ini di lakukan di Kabupaten Tulang Bawang Barat pada bulan Agustus 2022 - April 2023. Data yang digunakan adalah data primer yang berasal dari data recording IB dari keseluruhan Pos Kesehatan Hewan (Poskeswan) yang berada di Kabupatan Tulang Bawang Barat. Pada saat ini terdapat 5 (lima) Poskeswan yang berada di Kabupaten Tulang Bawang Barat yang bertugas memberikan pelayanan kesehatan termasuk IB pada 9 (sembilan) kecamatan yang ada di Tulang Bawang Barat. Angka Service per conseption sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang Barat berkisar antara 2,09 – 3,75 dengan rata-rata S/C 2,71. Rata-rata angka kebuntingan atau Conception Rate induk sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang barat berkisar antara 32,34% – 53%. Angka CR terendah (32,34%) di Kecamatan Tumijajar dan yang tertinggi ada pada Kecamatan Batu Putih yaitu sebesar 53%. Service per conception paling tinggi yaitu sebesar 3.75 terdapat di Kecamatan Tulang Bawang Barat sedangkan angka S/C paling rendah (Baik) 2,09 terdapat di Kecamatan Gunung Agung. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa efisiensi reproduksi sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang Tengah masih belum sesuai dengan standard.\",\"PeriodicalId\":495417,\"journal\":{\"name\":\"Prosiding Seminar Nasional Pembangunan dan Pendidikan Vokasi Pertanian\",\"volume\":\"72 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-09-28\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Prosiding Seminar Nasional Pembangunan dan Pendidikan Vokasi Pertanian\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.47687/snppvp.v4i1.656\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Prosiding Seminar Nasional Pembangunan dan Pendidikan Vokasi Pertanian","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47687/snppvp.v4i1.656","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Efisiensi Reproduksi Sapi Potong di Kabupaten Tulang Bawang Barat
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis service per Conseption (S/C) dan angka Conception Rate (CR) Sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang Barat. Penelitian ini di lakukan di Kabupaten Tulang Bawang Barat pada bulan Agustus 2022 - April 2023. Data yang digunakan adalah data primer yang berasal dari data recording IB dari keseluruhan Pos Kesehatan Hewan (Poskeswan) yang berada di Kabupatan Tulang Bawang Barat. Pada saat ini terdapat 5 (lima) Poskeswan yang berada di Kabupaten Tulang Bawang Barat yang bertugas memberikan pelayanan kesehatan termasuk IB pada 9 (sembilan) kecamatan yang ada di Tulang Bawang Barat. Angka Service per conseption sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang Barat berkisar antara 2,09 – 3,75 dengan rata-rata S/C 2,71. Rata-rata angka kebuntingan atau Conception Rate induk sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang barat berkisar antara 32,34% – 53%. Angka CR terendah (32,34%) di Kecamatan Tumijajar dan yang tertinggi ada pada Kecamatan Batu Putih yaitu sebesar 53%. Service per conception paling tinggi yaitu sebesar 3.75 terdapat di Kecamatan Tulang Bawang Barat sedangkan angka S/C paling rendah (Baik) 2,09 terdapat di Kecamatan Gunung Agung. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa efisiensi reproduksi sapi potong di Kabupaten Tulang Bawang Tengah masih belum sesuai dengan standard.