{"title":"使用 Node.js Express 和 MongoDB 优化 MTS Al Falah 的在线学习","authors":"None Hendri","doi":"10.33998/processor.2023.18.2.831","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"E-Learning adalah suatu cara yang digunakan untuk pendekatan dalam mengembangkan ilmu pengetahuan, kompetensi dan keterampilan yang memanfaatkan sarana berbasis teknologi internet. E-Learning dapat memungkinkan tersampaikannya bahan ajar kepada siswa melalui media internet, intranet atau media jaringan komputer lainnya. Mts Al Falah Pancuran adalah salah satu sekolah yang terletak di daerah terpencil di perbatasan antara provinsi jambi dan provinsi sumatera selatan. Diwilayah tersebut tidak terdapat jaringan internet sehingga menyulitkan guru dalam mencari referensi untuk membuat materi sebagai bahan pembelajaran dan menyulitkan bagi siswa dalam mencari referensi untuk belajar. Membangun aplikasi E-Learning berbasis web dan diimplementasikan menggunakan bahasa pemrograman web Nodejs, untuk pengelolaan basis data menggunakan mongodb dan pembuatannya menggunakan metode waterfall yang meliputi analisa, desain, implementasi dan pengujian. Dari hasil analisa dan wawancara peneliti mencoba menerapkan konsep E-Learning berbasis web dengan menjadikan salah satu komputer yang ada sebagai server dari aplikasi E-Learning ini menggunakan jaringan Local Area Network (LAN), sehingga aplikasi tetap dapat diakses meskipun tanpa jaringan internet karna aplikasi berjalan pada komputer yang telah difungsikan sebagai server dan diakses oleh komputer klien dalam satu jaringan yang sama.","PeriodicalId":34309,"journal":{"name":"Jurnal Sisfokom","volume":"26 11","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-11-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Optimisasi Pembelajaran Online di MTS Al Falah menggunakan Node.js Express dan MongoDB\",\"authors\":\"None Hendri\",\"doi\":\"10.33998/processor.2023.18.2.831\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"E-Learning adalah suatu cara yang digunakan untuk pendekatan dalam mengembangkan ilmu pengetahuan, kompetensi dan keterampilan yang memanfaatkan sarana berbasis teknologi internet. E-Learning dapat memungkinkan tersampaikannya bahan ajar kepada siswa melalui media internet, intranet atau media jaringan komputer lainnya. Mts Al Falah Pancuran adalah salah satu sekolah yang terletak di daerah terpencil di perbatasan antara provinsi jambi dan provinsi sumatera selatan. Diwilayah tersebut tidak terdapat jaringan internet sehingga menyulitkan guru dalam mencari referensi untuk membuat materi sebagai bahan pembelajaran dan menyulitkan bagi siswa dalam mencari referensi untuk belajar. Membangun aplikasi E-Learning berbasis web dan diimplementasikan menggunakan bahasa pemrograman web Nodejs, untuk pengelolaan basis data menggunakan mongodb dan pembuatannya menggunakan metode waterfall yang meliputi analisa, desain, implementasi dan pengujian. Dari hasil analisa dan wawancara peneliti mencoba menerapkan konsep E-Learning berbasis web dengan menjadikan salah satu komputer yang ada sebagai server dari aplikasi E-Learning ini menggunakan jaringan Local Area Network (LAN), sehingga aplikasi tetap dapat diakses meskipun tanpa jaringan internet karna aplikasi berjalan pada komputer yang telah difungsikan sebagai server dan diakses oleh komputer klien dalam satu jaringan yang sama.\",\"PeriodicalId\":34309,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Sisfokom\",\"volume\":\"26 11\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-11-01\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Sisfokom\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.33998/processor.2023.18.2.831\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Sisfokom","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33998/processor.2023.18.2.831","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
E-Learning是一种利用基于互联网技术的工具发展知识、能力和技能的方法。电子学习可以通过互联网媒体、内部网或其他计算机网络向学生提供教学材料。Mts Al Falah喷泉是位于jambi省和苏门答腊南部边境偏远地区的一所学校。该地区没有互联网,这使得教师很难找到学习材料的参考资料,也使得学生很难找到学习材料。建立基于web的E-Learning应用,并使用web Nodejs编程语言实施,使用mongodb管理数据库,并使用waterfall方法进行分析、设计、实现和测试。来自试图应用研究、分析和面试结果E-Learning概念基于web的以作为应用程序的服务器存在的电脑之一E-Learning却用的是本地区域网络(LAN),所以仍然可以访问该应用程序虽然没有网络,因为在计算机上运行的应用程序已经成了一个网络中计算机服务器和通俗易懂的客户机是一样的。
Optimisasi Pembelajaran Online di MTS Al Falah menggunakan Node.js Express dan MongoDB
E-Learning adalah suatu cara yang digunakan untuk pendekatan dalam mengembangkan ilmu pengetahuan, kompetensi dan keterampilan yang memanfaatkan sarana berbasis teknologi internet. E-Learning dapat memungkinkan tersampaikannya bahan ajar kepada siswa melalui media internet, intranet atau media jaringan komputer lainnya. Mts Al Falah Pancuran adalah salah satu sekolah yang terletak di daerah terpencil di perbatasan antara provinsi jambi dan provinsi sumatera selatan. Diwilayah tersebut tidak terdapat jaringan internet sehingga menyulitkan guru dalam mencari referensi untuk membuat materi sebagai bahan pembelajaran dan menyulitkan bagi siswa dalam mencari referensi untuk belajar. Membangun aplikasi E-Learning berbasis web dan diimplementasikan menggunakan bahasa pemrograman web Nodejs, untuk pengelolaan basis data menggunakan mongodb dan pembuatannya menggunakan metode waterfall yang meliputi analisa, desain, implementasi dan pengujian. Dari hasil analisa dan wawancara peneliti mencoba menerapkan konsep E-Learning berbasis web dengan menjadikan salah satu komputer yang ada sebagai server dari aplikasi E-Learning ini menggunakan jaringan Local Area Network (LAN), sehingga aplikasi tetap dapat diakses meskipun tanpa jaringan internet karna aplikasi berjalan pada komputer yang telah difungsikan sebagai server dan diakses oleh komputer klien dalam satu jaringan yang sama.