Rosvita Hilbrida Sulastri, I. W. Supardi, N. N. Rupiasih, I. Kasmawan, I. P. Adnyana, I. Sandi
{"title":"利用茶壶草根茎提取物(Cyperus rotundus L.)生物合成银纳米粒子并确定其特性","authors":"Rosvita Hilbrida Sulastri, I. W. Supardi, N. N. Rupiasih, I. Kasmawan, I. P. Adnyana, I. Sandi","doi":"10.24843/bf.2024.v25.i01.p14","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Telah berhasil disintesis nanopartikel perak (AgNP) dengan menggunakan ekstrak rimpang rumput teki (Cyperus rotundus L.). Metode sintesis nanopartikel menggunakan bahan-bahan biologi baik mikroorganisme maupun tumbuh-tumbuhan disebut biosintesis. Variasi rasio larutan AgNO3 terhadap ekstrak rimpang rumput teki dalam satuan µl dan ml, masing-masing adalah 2:10, 5:10, 10:10, 15:10, 20:10, dan 30:10. Proses pembentukan nanopartikel perak diamati dan dikarakterisasi dengan spektrofotometer UV-Vis, FTIR, dan SEM. Rasio sintesis yang memberikan hasil optimal adalah 20 µL : 10 mL. Nanopartikel perak yang diperoleh memiliki karakteristik diantaranya panjang gelombang Surface Plasmon Resonance (SPR) 456,50 nm dan partikel berbentuk acak dengan ukuran rata-rata dalam rentang 31-40 µm. Gugus-gugus fungsi yang terbentuk diantaranya O-H dengan puncak di sekitar 3456,59 cm-1, gugus C-H di sekitar 2391,93 cm-1, gugus O=C=O stretching di sekitar 2352,29 cm-1, gugus C-O di sekitar 1155,41 cm-1, dan gugus alkena C=C bending dengan puncak di sekitar 934,55 cm-1.","PeriodicalId":32375,"journal":{"name":"Buletin Fisika","volume":"23 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-02-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Biosintesis Dan Karakterisasi Nanopartikel Perak Menggunakan Ekstrak Rimpang Rumput Teki (Cyperus rotundus L.)\",\"authors\":\"Rosvita Hilbrida Sulastri, I. W. Supardi, N. N. Rupiasih, I. Kasmawan, I. P. Adnyana, I. Sandi\",\"doi\":\"10.24843/bf.2024.v25.i01.p14\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Telah berhasil disintesis nanopartikel perak (AgNP) dengan menggunakan ekstrak rimpang rumput teki (Cyperus rotundus L.). Metode sintesis nanopartikel menggunakan bahan-bahan biologi baik mikroorganisme maupun tumbuh-tumbuhan disebut biosintesis. Variasi rasio larutan AgNO3 terhadap ekstrak rimpang rumput teki dalam satuan µl dan ml, masing-masing adalah 2:10, 5:10, 10:10, 15:10, 20:10, dan 30:10. Proses pembentukan nanopartikel perak diamati dan dikarakterisasi dengan spektrofotometer UV-Vis, FTIR, dan SEM. Rasio sintesis yang memberikan hasil optimal adalah 20 µL : 10 mL. Nanopartikel perak yang diperoleh memiliki karakteristik diantaranya panjang gelombang Surface Plasmon Resonance (SPR) 456,50 nm dan partikel berbentuk acak dengan ukuran rata-rata dalam rentang 31-40 µm. Gugus-gugus fungsi yang terbentuk diantaranya O-H dengan puncak di sekitar 3456,59 cm-1, gugus C-H di sekitar 2391,93 cm-1, gugus O=C=O stretching di sekitar 2352,29 cm-1, gugus C-O di sekitar 1155,41 cm-1, dan gugus alkena C=C bending dengan puncak di sekitar 934,55 cm-1.\",\"PeriodicalId\":32375,\"journal\":{\"name\":\"Buletin Fisika\",\"volume\":\"23 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2024-02-28\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Buletin Fisika\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.24843/bf.2024.v25.i01.p14\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Buletin Fisika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24843/bf.2024.v25.i01.p14","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Biosintesis Dan Karakterisasi Nanopartikel Perak Menggunakan Ekstrak Rimpang Rumput Teki (Cyperus rotundus L.)
Telah berhasil disintesis nanopartikel perak (AgNP) dengan menggunakan ekstrak rimpang rumput teki (Cyperus rotundus L.). Metode sintesis nanopartikel menggunakan bahan-bahan biologi baik mikroorganisme maupun tumbuh-tumbuhan disebut biosintesis. Variasi rasio larutan AgNO3 terhadap ekstrak rimpang rumput teki dalam satuan µl dan ml, masing-masing adalah 2:10, 5:10, 10:10, 15:10, 20:10, dan 30:10. Proses pembentukan nanopartikel perak diamati dan dikarakterisasi dengan spektrofotometer UV-Vis, FTIR, dan SEM. Rasio sintesis yang memberikan hasil optimal adalah 20 µL : 10 mL. Nanopartikel perak yang diperoleh memiliki karakteristik diantaranya panjang gelombang Surface Plasmon Resonance (SPR) 456,50 nm dan partikel berbentuk acak dengan ukuran rata-rata dalam rentang 31-40 µm. Gugus-gugus fungsi yang terbentuk diantaranya O-H dengan puncak di sekitar 3456,59 cm-1, gugus C-H di sekitar 2391,93 cm-1, gugus O=C=O stretching di sekitar 2352,29 cm-1, gugus C-O di sekitar 1155,41 cm-1, dan gugus alkena C=C bending dengan puncak di sekitar 934,55 cm-1.