{"title":"PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK BERTUKAR PASANGAN TERHADAP HASIL BELAJAR IPS KELAS VIII.A DITINGKAT SMP","authors":"Riki Riyanto, Miftakhur Rohmah, Sigit Priyono","doi":"10.30599/utility.v3i2.623","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian untuk mengetahui penerapan model pembelajaran Cooperative teknik bertukar pasangan pada mata pelajaran IPS kelas VIII.A SMP Negeri 2 Buay Madang, Populasi dalam penelitian seluruh peserta didik kelas VIII di SMP Negeri 2 Buay Madang tahun ajaran 2018/2019 sebanyak 75 peserta didik, sampel penelitian berjumlah 25 siswa kelas VIII.A. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan tes. Metode analisis yang digunakan adalah uji t. Hasil penelitian diperoleh kesimpulan sebagai berikut: (1) Model pembelajaran Cooperative teknik bertukar pasangan berpengaruh terhadap mata pelajaran IPS dengan nilai sig 0,00 kurang dari 0,05. (2) Hasil belajar peserta didik kelas VIII.A di SMP Negeri 2 Buay Madang kategori sedang dengan hasil analisa data kuesioner sebanyak 60,0% dari 12 peserta didik (3) Model pembelajaran Cooperative teknik bertukar pasangan berpengaruh terhadap hasil belajar IPS kelas VIII.A di SMP Negeri 2 Buay Madang dengan nilai kuesioner Sig sebesar 0,000. Karena nilai sig ˂ 0,05 maka H0 diterima.","PeriodicalId":23437,"journal":{"name":"UTILITY: Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Ekonomi","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-08-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"UTILITY: Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Ekonomi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30599/utility.v3i2.623","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
研究目的是了解IPS八年级课程中交换伙伴学习模式的应用。美国公立学校第2届八年级学生Buay Madang,是2011 /2019学年第2届八年级学生Buay Madang,共有75名学生,样本研究对象为八年级学生。数据收集技术使用升降机和测试。使用的分析方法是t.研究结果得出以下结论:(1)交换技术合作学习模式对IPS学科的影响,其sig 0.00值小于0.05。(2)八年级学习者的学习成绩。A在SMP Negeri 2的Buay Madang目前类别为12个学习者(3)合作技巧学习模式的对偶学习模式对IPS VIII类学习结果的影响。美国初中有两家公司的问卷调查金额为0万美元。因为sig值˂0。05豪就接受。
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK BERTUKAR PASANGAN TERHADAP HASIL BELAJAR IPS KELAS VIII.A DITINGKAT SMP
Tujuan penelitian untuk mengetahui penerapan model pembelajaran Cooperative teknik bertukar pasangan pada mata pelajaran IPS kelas VIII.A SMP Negeri 2 Buay Madang, Populasi dalam penelitian seluruh peserta didik kelas VIII di SMP Negeri 2 Buay Madang tahun ajaran 2018/2019 sebanyak 75 peserta didik, sampel penelitian berjumlah 25 siswa kelas VIII.A. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan tes. Metode analisis yang digunakan adalah uji t. Hasil penelitian diperoleh kesimpulan sebagai berikut: (1) Model pembelajaran Cooperative teknik bertukar pasangan berpengaruh terhadap mata pelajaran IPS dengan nilai sig 0,00 kurang dari 0,05. (2) Hasil belajar peserta didik kelas VIII.A di SMP Negeri 2 Buay Madang kategori sedang dengan hasil analisa data kuesioner sebanyak 60,0% dari 12 peserta didik (3) Model pembelajaran Cooperative teknik bertukar pasangan berpengaruh terhadap hasil belajar IPS kelas VIII.A di SMP Negeri 2 Buay Madang dengan nilai kuesioner Sig sebesar 0,000. Karena nilai sig ˂ 0,05 maka H0 diterima.