{"title":"PENGELOLAAN SAMPAH MELALUI KONSEP 3R (REDUCE, REUSE DAN RECYCLE) DI KECAMATAN SINJAI UTARA","authors":"Supratman Tahir","doi":"10.59050/jian.v19i1.168","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana Pengelolaan Sampah Melalui Konsep 3R (Reduce, Reuse dan Recycle) di Kecamatan Sinjai Utara oleh Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Kabupaten Sinjai. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang menggunakan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menyimpulkan: Perencanaan pengelolaan sampah di Kabupaten Sinjai berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2017 tentang Pengelolaan sampah, selain itu pengelolaan sampah melalui 3R (Reduce, Reuse dan Recycle) masuk dalam rencana strategis dinas lingkungan hidup dan kehutanan serta dibuatkan Standar Operasional Prosedur (SOP) dalam pelaksanaan pengelolaan sampah. Pengorganisasian dalam hal pengelolaan sampah di Kabupaten Sinjai dalam hal SDM sudah cukup memadai akan tetapi dari segi sarana dan prasana masih sangat terbatas dikarenakan banyaknya sarana dan prasarana persampahan yang sudah tidak layak pakai, dan dari ketersediaan Bank Sampah telah terbentuk satu Bank Sampah Induk yang terletak di depan Kantor Dinas Peternakan Kabupaten Sinjai. Pelaksanaan pengelolaan sampah melalui 3 R (Reduce, Reuse dan Recyle) di Kabupaten Sinjai masih belum optimal dikarenakan berbagai masalah diantaranya tempat atau bank sampah yang telah terbentuk rawan terjadi banjir selain itu masih rendahnya minat masyarakat untuk mengikuti program pengelolaan sampah melalui 3 R ini Pengelolaan sampah melalui3 R (Reduce, Reuse dan Recyle) di Kabupaten Sinjai masih belum optimal dikarenakan hanya melibatkan satgas dilapangan.","PeriodicalId":52795,"journal":{"name":"Jurnal Natapraja Kajian Ilmu Administrasi Negara","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Natapraja Kajian Ilmu Administrasi Negara","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.59050/jian.v19i1.168","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PENGELOLAAN SAMPAH MELALUI KONSEP 3R (REDUCE, REUSE DAN RECYCLE) DI KECAMATAN SINJAI UTARA
Abstrak. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana Pengelolaan Sampah Melalui Konsep 3R (Reduce, Reuse dan Recycle) di Kecamatan Sinjai Utara oleh Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Kabupaten Sinjai. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang menggunakan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menyimpulkan: Perencanaan pengelolaan sampah di Kabupaten Sinjai berdasarkan Peraturan Daerah Nomor 10 Tahun 2017 tentang Pengelolaan sampah, selain itu pengelolaan sampah melalui 3R (Reduce, Reuse dan Recycle) masuk dalam rencana strategis dinas lingkungan hidup dan kehutanan serta dibuatkan Standar Operasional Prosedur (SOP) dalam pelaksanaan pengelolaan sampah. Pengorganisasian dalam hal pengelolaan sampah di Kabupaten Sinjai dalam hal SDM sudah cukup memadai akan tetapi dari segi sarana dan prasana masih sangat terbatas dikarenakan banyaknya sarana dan prasarana persampahan yang sudah tidak layak pakai, dan dari ketersediaan Bank Sampah telah terbentuk satu Bank Sampah Induk yang terletak di depan Kantor Dinas Peternakan Kabupaten Sinjai. Pelaksanaan pengelolaan sampah melalui 3 R (Reduce, Reuse dan Recyle) di Kabupaten Sinjai masih belum optimal dikarenakan berbagai masalah diantaranya tempat atau bank sampah yang telah terbentuk rawan terjadi banjir selain itu masih rendahnya minat masyarakat untuk mengikuti program pengelolaan sampah melalui 3 R ini Pengelolaan sampah melalui3 R (Reduce, Reuse dan Recyle) di Kabupaten Sinjai masih belum optimal dikarenakan hanya melibatkan satgas dilapangan.