Khodijah Tussolihin Dalimunthe, Tina Meirindany, Mutiara Nauli
{"title":"Faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian malaria Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batubara tahun 2023","authors":"Khodijah Tussolihin Dalimunthe, Tina Meirindany, Mutiara Nauli","doi":"10.36490/journal-jps.com.v6i3.190","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Malaria merupakan penyakit menular yang ditularkan pada manusia oleh gigitan nyamuk anopheles betina yang terinfeksi oleh parasit protozoa genus plasmodium. Salah satu determinan penyebaran malaria oleh hospes seperti pengetahuan masyarakat dan perilaku penggunaan kawat kasa rumah (Najmah, 2016). Jenis penelitian kuantitatif dengan desain cross-sectional dan dilaksanakan mulai bulan April-Juni 2023 di Dusun XII Desa Suka Maju Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batubara. Sampel penelitian sebanyak 72 responden dengan Teknik pengambilan menggunakan purposive sampling. Uji analisis menggunakan chi-square dan regresi logistik sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan pada dua kategori yang diteliti < 0.05. Ada hubungan penggunaan kawat kasa dengan kejadian Malaria dengan nilai p=0.004, begitu juga ada hubungan pengetahuan dengan kejadian malaria dengan nilai p=0.03. Kejadian malaria yang terjadi di Batu Bara disebabkan faktor pengetahuan dan perilaku tidak menggunakan kawat kasa pada rumah. Perlu dilaksanakan penyuluhan tentang malaria serta pentingnya pemakaian kawat kasa","PeriodicalId":50090,"journal":{"name":"Journal of Pharmacy and Pharmaceutical Sciences","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":2.9000,"publicationDate":"2023-07-24","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Pharmacy and Pharmaceutical Sciences","FirstCategoryId":"3","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36490/journal-jps.com.v6i3.190","RegionNum":4,"RegionCategory":"医学","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"Q2","JCRName":"PHARMACOLOGY & PHARMACY","Score":null,"Total":0}
Faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian malaria Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batubara tahun 2023
Malaria merupakan penyakit menular yang ditularkan pada manusia oleh gigitan nyamuk anopheles betina yang terinfeksi oleh parasit protozoa genus plasmodium. Salah satu determinan penyebaran malaria oleh hospes seperti pengetahuan masyarakat dan perilaku penggunaan kawat kasa rumah (Najmah, 2016). Jenis penelitian kuantitatif dengan desain cross-sectional dan dilaksanakan mulai bulan April-Juni 2023 di Dusun XII Desa Suka Maju Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batubara. Sampel penelitian sebanyak 72 responden dengan Teknik pengambilan menggunakan purposive sampling. Uji analisis menggunakan chi-square dan regresi logistik sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan pada dua kategori yang diteliti < 0.05. Ada hubungan penggunaan kawat kasa dengan kejadian Malaria dengan nilai p=0.004, begitu juga ada hubungan pengetahuan dengan kejadian malaria dengan nilai p=0.03. Kejadian malaria yang terjadi di Batu Bara disebabkan faktor pengetahuan dan perilaku tidak menggunakan kawat kasa pada rumah. Perlu dilaksanakan penyuluhan tentang malaria serta pentingnya pemakaian kawat kasa
期刊介绍:
The Journal of Pharmacy and Pharmaceutical Sciences (JPPS) is the official journal of the Canadian Society for Pharmaceutical Sciences. JPPS is a broad-spectrum, peer-reviewed, international pharmaceutical journal circulated electronically via the World Wide Web. Subscription to JPPS is free of charge. Articles will appear individually as soon as they are accepted and are ready for circulation.