{"title":"ANALISA TEKNIKAL PEMBUATAN TRADING PLAN KEPUTUSAN INVESTASI PADA 3 SAHAM PERBANKAN BUMN YANG TERDAFTAR PADA INDEKS LQ45 TAHUN 2014 - 2019","authors":"J. Leonardo, Rilla Gantino","doi":"10.34010/jra.v13i2.4651","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh bukti empiris tentang pengaruh candlestick, level support dan level resistance, trendline, dan Moving Average Convergence Divergence (MACD) terhadap pengambilan keputusan investasi. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2014–2019. Sumber data penelitian ini berasal dari sotfware pro trader. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode analisis deskriptif. Hasil dalam penelitian ini menemukan bahwa candlestick, level support dan level resistance, trendline, dan Moving Average Convergence Divergence (MACD) berpengaruh terhadap pengambilan keputusan investasi. Candlestick berpengaruh terhadap keputusan investasi, level support dan level resistance berpengaruh terhadap pengambilan keputusan investasi, trendline berpengaruh terhadap pengambilan keputusan investasi, dan Moving Average Convergence Divergence (MACD) berpengaruh terhadap pengambilan keputusan investasi.","PeriodicalId":32377,"journal":{"name":"JRAMB Jurnal Riset Akuntansi Mercubuana","volume":"8 Suppl 1 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-10-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JRAMB Jurnal Riset Akuntansi Mercubuana","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.34010/jra.v13i2.4651","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
摘要
这项研究的目的是获得烛光棒、支撑和电阻、趋势和移动平均回归对投资决策的影响的经验证据。样本对照研究中,这是印尼证券交易所注册的银行公司期间,2014a€2019”。本研究的数据来源是sotfware pro trader。本研究采用定性方法与描述性分析方法。这项研究的结果发现,烛光、支撑和电阻、趋势和移动平均回归都与投资决策有关。烛光棒对投资决策、支持和电阻产生影响,趋势对投资决策产生影响,移动平均收敛对投资决策产生影响。
ANALISA TEKNIKAL PEMBUATAN TRADING PLAN KEPUTUSAN INVESTASI PADA 3 SAHAM PERBANKAN BUMN YANG TERDAFTAR PADA INDEKS LQ45 TAHUN 2014 - 2019
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh bukti empiris tentang pengaruh candlestick, level support dan level resistance, trendline, dan Moving Average Convergence Divergence (MACD) terhadap pengambilan keputusan investasi. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2014–2019. Sumber data penelitian ini berasal dari sotfware pro trader. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode analisis deskriptif. Hasil dalam penelitian ini menemukan bahwa candlestick, level support dan level resistance, trendline, dan Moving Average Convergence Divergence (MACD) berpengaruh terhadap pengambilan keputusan investasi. Candlestick berpengaruh terhadap keputusan investasi, level support dan level resistance berpengaruh terhadap pengambilan keputusan investasi, trendline berpengaruh terhadap pengambilan keputusan investasi, dan Moving Average Convergence Divergence (MACD) berpengaruh terhadap pengambilan keputusan investasi.