SOSIALISASI DAN EDUKASI TENTANG BAHAYA NARKOBA PADA MASYARAKAT PESISIR DI SMPN SATU ATAP TAPULAGA KECAMATAN SOROPIA

Nuralifah, Muhammad Hajrul Malaka, Parawansah, Mursyidah Apriatin, Helma Yanda, Puteri Febriyanthi, S. Oktaviani, Sofianti Tarta, Sitti Fazrianti Saputri, Wa Ode Nurmayanti, Halu Oleo, Kampus Hijau, Bumi Tridharma, Jl. H.E.A Anduonohu, Mokodompit, K. Fakultas, Universitas Halu Kedokteran, Oleo, Kendari
{"title":"SOSIALISASI DAN EDUKASI TENTANG BAHAYA NARKOBA PADA MASYARAKAT PESISIR DI SMPN SATU ATAP TAPULAGA KECAMATAN SOROPIA","authors":"Nuralifah, Muhammad Hajrul Malaka, Parawansah, Mursyidah Apriatin, Helma Yanda, Puteri Febriyanthi, S. Oktaviani, Sofianti Tarta, Sitti Fazrianti Saputri, Wa Ode Nurmayanti, Halu Oleo, Kampus Hijau, Bumi Tridharma, Jl. H.E.A Anduonohu, Mokodompit, K. Fakultas, Universitas Halu Kedokteran, Oleo, Kendari","doi":"10.33772/mosiraha.v1i1.4","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Narkoba adalah singkatan dari narkotika, psikotropika dan bahan adiktif lainnya. Istilah lainnya  adalah  NAPZA  (narkotika,  psikotropika  dan  zat  adiktif). Salah satu kelompok masyarakat yang rawan terpapar penyalahgunaan Narkoba yaitu pada rentang usia 15-35 tahun atau generasi milenial. Kelompok usia remaja justru memiliki keinginan yang besar untuk mencoba-coba, mengikuti trend dan gaya hidup, serta memilih hidup bersenang senang.  Tujuan dari pengabdian ini yaitu dilakukannya kegiatan sosialisasi mengenai bahaya penyalahgunaan narkoba di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri Satu Atap Tapulaga  untuk meningkatkan pemahaman tentang dampak yang ditimbulkan dari penggunaan narkoba, baik secara fisik, psikis maupun sosial ekonomi. Metode yang diberikan berupa informasi melalui penyuluhan, leaflet dan media sosial. Hasil dari kegiatan pengabdian yang telah dilakukan yaitu bertambahnya pengetahuan Siswa/Siswi SMPN Satu Atap Desa Tapulaga tentang bahaya penggunaan narkoba dan mendapatkan informasi yang jelas mengenai narkoba.","PeriodicalId":230110,"journal":{"name":"Mosiraha: Jurnal Pengabdian Farmasi","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Mosiraha: Jurnal Pengabdian Farmasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33772/mosiraha.v1i1.4","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Narkoba adalah singkatan dari narkotika, psikotropika dan bahan adiktif lainnya. Istilah lainnya  adalah  NAPZA  (narkotika,  psikotropika  dan  zat  adiktif). Salah satu kelompok masyarakat yang rawan terpapar penyalahgunaan Narkoba yaitu pada rentang usia 15-35 tahun atau generasi milenial. Kelompok usia remaja justru memiliki keinginan yang besar untuk mencoba-coba, mengikuti trend dan gaya hidup, serta memilih hidup bersenang senang.  Tujuan dari pengabdian ini yaitu dilakukannya kegiatan sosialisasi mengenai bahaya penyalahgunaan narkoba di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri Satu Atap Tapulaga  untuk meningkatkan pemahaman tentang dampak yang ditimbulkan dari penggunaan narkoba, baik secara fisik, psikis maupun sosial ekonomi. Metode yang diberikan berupa informasi melalui penyuluhan, leaflet dan media sosial. Hasil dari kegiatan pengabdian yang telah dilakukan yaitu bertambahnya pengetahuan Siswa/Siswi SMPN Satu Atap Desa Tapulaga tentang bahaya penggunaan narkoba dan mendapatkan informasi yang jelas mengenai narkoba.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
SMPN上沿海社区毒品危害的社会化和教育
毒品是麻醉品、精神药物和其他成瘾物质的缩写。另一个词是NAPZA。15-35岁或千禧年一代是一个易受药物滥用影响的社会群体。事实上,青少年对涉猎、时尚和生活方式的渴望很高,他们选择了快乐的生活方式。这种服务的目的是在该国一所中学进行关于药物滥用危险的社会化活动,以增进对药物使用的身体、心理和社会经济的影响的理解。通过咨询、传单和社交媒体提供信息的方法。其结果是,塔普拉加村(Tapulaga)的学生/女孩对使用毒品的危险认识增加,并获得有关毒品的明确信息。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
EDUKASI MANFAAT TANAMAN OBAT KELUARGA (TOGA) UNTUK KESEHATAN GURU DAN MURID DI SMAS KARTIKA KENDARI EDUKASI PENTINGNYA POLA HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) DI SDN 08 KONDA DI DESA LAMOMEA KECAMATAN KONDA SULAWESI TENGGARA SOSIALISASI DAN EDUKASI TENTANG PENTINGNYA POLA HIDUP SEHAT UNTUK MENCEGAH RESIKO HIPERTENSI DAN DIABETES MELLITUS PADA LANSIA DI PUSKESMAS JATIRAYA KENDARI SOSIALISASI DAN EDUKASI TENTANG PHBS DI PUSKESMAS KANDAI KECAMATAN KENDARI KOTA KENDARI SULAWESI TENGGARA SOSIALISASI DAN EDUKASI BAHAYA ANEMIA DAN PENGGUNAAN TABLET PENAMBAH DARAH (Fe) PADA SISWA DI SMA NEGERI 2 KENDARI
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1