Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersalin Dengan Pijat Abdominal Lifting Di Pmb Hasna Dewi Kota Pekanbaru Tahun 2021

Nadia Sri Mainansi, Ika Putri Damayanti
{"title":"Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersalin Dengan Pijat Abdominal Lifting Di Pmb Hasna Dewi Kota Pekanbaru Tahun 2021","authors":"Nadia Sri Mainansi, Ika Putri Damayanti","doi":"10.25311/jkt/vol2.iss1.582","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"\n \n \n \nPendahuluan: Saat menghadapi persalinan umumnya ibu-ibu dilanda rasa cemas dan panik. Hal ini yang membuat otot- otot dijalan lahir dan sekitarnya menghambat kelancaran proses persalinan. Berdasarkan survey pendahuluan yang dilakukan oleh peneliti dengan metode wawancara pada 7 orang ibu bersalin, 4(57,15) ibu mengatakan pernah mengikuti senam hamil dan 3(42,8%) ibu mengatakan tidak pernah mengikuti senam hamil. Pijat abdominal lifting untuk membantu ibu dalam mengurangi nyeri pesalinan yang dirasakan sehingga dapat meningkatkan kenyamanan ibu. Tujuan asuhan ini adalah memberikan asuhan pada ibu bersalin dengan pijat abdominal lifting di PMB Hasna Dewi Fs, Amd. Keb, SKM. Asuhan ini diberikan pada ibu bersalin dalam kala 1 fase laten persalinan di PMB Hasna Dewi Fs, Amd.Keb, SKM, dimana keadaan pada umumnya ibu nyeri dan janin baik-baik saja. Pijat abdominal lifting yang dilakukan pada saat ibu berkontraksi dengan cara posisi pasien terlentang dengan posisi agak tinggi, letakkan kedua telapak tangan pada pinggang belakang pasien, dan kemudian secara bersamaan lakukan usapan yang berlawanan kearah puncak perut tanpa menekan kearah dalam. Setelah itu dilakukan evaluasi tingkat nyeri ibu, pada pembukaan 3cm, diketahui skala nyeri ibu berkurang, berada pada skala nyeri ringan, yang seharusnya semakin bertambah pembukaan, semakin bertambahnya volume tingkat nyeri. \n  Kata Kunci : Asuhan Kebidanan, Ibu Bersalin, Nyeri, Pijat \n \n \n \n","PeriodicalId":177453,"journal":{"name":"Jurnal Kebidanan Terkini (Current Midwifery Journal)","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-07-04","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kebidanan Terkini (Current Midwifery Journal)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25311/jkt/vol2.iss1.582","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pendahuluan: Saat menghadapi persalinan umumnya ibu-ibu dilanda rasa cemas dan panik. Hal ini yang membuat otot- otot dijalan lahir dan sekitarnya menghambat kelancaran proses persalinan. Berdasarkan survey pendahuluan yang dilakukan oleh peneliti dengan metode wawancara pada 7 orang ibu bersalin, 4(57,15) ibu mengatakan pernah mengikuti senam hamil dan 3(42,8%) ibu mengatakan tidak pernah mengikuti senam hamil. Pijat abdominal lifting untuk membantu ibu dalam mengurangi nyeri pesalinan yang dirasakan sehingga dapat meningkatkan kenyamanan ibu. Tujuan asuhan ini adalah memberikan asuhan pada ibu bersalin dengan pijat abdominal lifting di PMB Hasna Dewi Fs, Amd. Keb, SKM. Asuhan ini diberikan pada ibu bersalin dalam kala 1 fase laten persalinan di PMB Hasna Dewi Fs, Amd.Keb, SKM, dimana keadaan pada umumnya ibu nyeri dan janin baik-baik saja. Pijat abdominal lifting yang dilakukan pada saat ibu berkontraksi dengan cara posisi pasien terlentang dengan posisi agak tinggi, letakkan kedua telapak tangan pada pinggang belakang pasien, dan kemudian secara bersamaan lakukan usapan yang berlawanan kearah puncak perut tanpa menekan kearah dalam. Setelah itu dilakukan evaluasi tingkat nyeri ibu, pada pembukaan 3cm, diketahui skala nyeri ibu berkurang, berada pada skala nyeri ringan, yang seharusnya semakin bertambah pembukaan, semakin bertambahnya volume tingkat nyeri.   Kata Kunci : Asuhan Kebidanan, Ibu Bersalin, Nyeri, Pijat
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
预习:在分娩时,母亲们通常会感到焦虑和恐慌。这使得产道内外的肌肉阻碍了分娩过程的平稳运行。根据一名研究人员对7名孕妇进行的初步调查,4(57.15)表示曾参加过产前训练,3(42.8%)表示从未参加过产前训练。举重按摩,帮助你减轻疼痛的痛苦,这样可以更好地安慰你。本孤儿院的目的是在PMB Hasna Dewi Amd进行腹部按摩,为孕妇提供教养子女的方法。真理,SKM。这种养育方式是在PMB Hasna的Fs和Amd的一个潜在的分娩阶段对孕妇进行的。众所周知,Keb,母亲的疼痛和胎儿都很好。腹部升力按摩是在母亲收缩时进行的,病人仰卧的姿势是稍高的,将手掌放在病人的后腰上,然后同时对着腹部的顶部做相反的按摩,而不会从内部挤压。在对母亲的疼痛程度进行了全面的评估后,在3厘米(2英寸)的开口上,已知母亲疼痛的规模减少了,处于轻微疼痛的规模,这应该是开得越多,疼痛水平就会越高。关键词:产科、产科、疼痛、按摩
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL ANEMIA DENGAN PENGATURAN MENU SEIMBANGTINGGI PROTEIN DI PMB HASNA DEWI F.S KOTA PEKANBARU asuhan kebidanan pada ibu nifas dengan pemberian ikan gabus terhadap penyembuhan luka perineum di klinik pratama sarinah kota pekanbaru tahun 2021 Midwifery care for pregnant women with mild anemia with consumption of beetroot in the primary clinic PEKANBARU ROSE GUVA Asuhan kebidanan pada ibu hamil anemia dengan konsumsi susu kedelai di klinik pratama jambu mawar kota pekanbaru tahun 2021 Asuhan Kebidanan Pada Ibu Bersalin Dengan Pijat Abdominal Lifting Di Pmb Hasna Dewi Kota Pekanbaru Tahun 2021
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1