{"title":"Tantangan Pendidik dalam Mewujudkan Merdeka Belajar Melalui Pengembangan Karakter Siswa di SDN Denasari Kulon 02","authors":"Budi Sasomo, Nadhifah Nadhifah, Amiratih Siti Aisyah","doi":"10.36379/jipm.v4i2.373","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mengatasi tantangan pendidik dalam mewujudkan Merdeka Belajar di SDN Denasri Kulon 02. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Pengumpulan data dilakukan menggunakan wawancara dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidikan karakter di SDN Denasri Kulon 02 ditanamkan melalui pembiasaan membaca asmaul husna yang dilanjutkan dengan menyanyikan lagu kebangsaan atau lagu wajib nasional agar peserta didik tidak hanya mengetahui dari apa yang mereka baca dan nyanyikan tetapi agar tercipta nilai cinta tanah air dan agama yang dapat ditanamkan. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa pendidikan karakter di SDN Denasri Kulon 02 diintegrasikan dalam setiap mata pelajaran sesuai dengan dimensi Profil Pelajar Pancasila dalam Kurikulum Merdeka.","PeriodicalId":417942,"journal":{"name":"Jurnal Inovasi Pembelajaran Matematika (JIPM)","volume":"117 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Inovasi Pembelajaran Matematika (JIPM)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36379/jipm.v4i2.373","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengatasi tantangan pendidik dalam mewujudkan Merdeka Belajar di SDN Denasri Kulon 02. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Pengumpulan data dilakukan menggunakan wawancara dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendidikan karakter di SDN Denasri Kulon 02 ditanamkan melalui pembiasaan membaca asmaul husna yang dilanjutkan dengan menyanyikan lagu kebangsaan atau lagu wajib nasional agar peserta didik tidak hanya mengetahui dari apa yang mereka baca dan nyanyikan tetapi agar tercipta nilai cinta tanah air dan agama yang dapat ditanamkan. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa pendidikan karakter di SDN Denasri Kulon 02 diintegrasikan dalam setiap mata pelajaran sesuai dengan dimensi Profil Pelajar Pancasila dalam Kurikulum Merdeka.
本研究的目的是克服教育工作者在SDN Denasri Kulon 02中实现免费学习的挑战。这种研究是一种定性研究。数据收集是通过采访和观察进行的。研究结果表明,在SDN Denasri性格教育植入库伦02通过pembiasaan读的asmaul斯纳继续唱国歌或强制性的国家使学习者不仅知道他们所读的和唱爱祖国,但为了创造价值可以植入的宗教。研究还表明,SDN Denasri Kulon 02的性格教育符合潘卡西拉学生在独立课程中的概况维度。