{"title":"EDUKASI PEMANFAATAN DAUN SIRIH SEBAGAI ALTERNATIF HAND SANITIZER ALAMI BAGI IBU PKK DESA AMPELDENTO","authors":"Nurul Aini, Fiona Setiabudi, Amelia Novita Sari","doi":"10.17977/um078v3i32021p270-276","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak: Kegiatan Pengabdian Masyarakat Universitas Negeri Malang tahun 2021 masih dilaksanakan dalam masa pandemi Covid-19. Salah satu kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang disarankan adalah terkait upaya pencegahan penyebaran virus melalui program kerja yang diajukan oleh tim Kegiatan Pengabdian Masyarakat yaitu kegiatan edukasi berupa sosialisasi pemanfaatan daun sirih sebagai hand sanitizer alami. Luaran dari kegiatan ini yaitu warga desa terutama Ibu PKK memperoleh pengetahuan berdasarkan penelitian terbaru yang telah dilakukan sebelumnya terkait tanaman daun sirih sebagai bahan antibakteri. Selain itu Ibu PKK dapat mempraktikkan secara mandiri di rumah masing-masing untuk digunakan secara pribadi dan keluarga. Selama kegiatan berlangsung Ibu PKK sangat antusias dengan memberikan respon positif dan tanya jawab yang interaktif. Abstract: Student Community Service Activities of Universitas Negeri Malang in 2021 are still carried out during the Covid-19 pandemic. One of the recommended community service activities is related to efforts to prevent the spread of the virus through a work program proposed by the student team, namely educational activities in the form of socializing the use of betel leaf as a natural hand sanitizer. The output of this activity is that the villagers, especially PKK members, gain knowledge based on the latest research that has been done previously regarding betel leaf plants as antibacterial ingredients. In addition, PKK members can practice independently in their respective homes for personal and family use. During the activity, PKK members were very enthusiastic by giving positive responses and interactive questions and answers.","PeriodicalId":336404,"journal":{"name":"Jurnal Graha Pengabdian","volume":"28 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Graha Pengabdian","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.17977/um078v3i32021p270-276","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Abstrak: Kegiatan Pengabdian Masyarakat Universitas Negeri Malang tahun 2021 masih dilaksanakan dalam masa pandemi Covid-19. Salah satu kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang disarankan adalah terkait upaya pencegahan penyebaran virus melalui program kerja yang diajukan oleh tim Kegiatan Pengabdian Masyarakat yaitu kegiatan edukasi berupa sosialisasi pemanfaatan daun sirih sebagai hand sanitizer alami. Luaran dari kegiatan ini yaitu warga desa terutama Ibu PKK memperoleh pengetahuan berdasarkan penelitian terbaru yang telah dilakukan sebelumnya terkait tanaman daun sirih sebagai bahan antibakteri. Selain itu Ibu PKK dapat mempraktikkan secara mandiri di rumah masing-masing untuk digunakan secara pribadi dan keluarga. Selama kegiatan berlangsung Ibu PKK sangat antusias dengan memberikan respon positif dan tanya jawab yang interaktif. Abstract: Student Community Service Activities of Universitas Negeri Malang in 2021 are still carried out during the Covid-19 pandemic. One of the recommended community service activities is related to efforts to prevent the spread of the virus through a work program proposed by the student team, namely educational activities in the form of socializing the use of betel leaf as a natural hand sanitizer. The output of this activity is that the villagers, especially PKK members, gain knowledge based on the latest research that has been done previously regarding betel leaf plants as antibacterial ingredients. In addition, PKK members can practice independently in their respective homes for personal and family use. During the activity, PKK members were very enthusiastic by giving positive responses and interactive questions and answers.
摘要:马朗国家大学2021年的社区奉献活动仍在科维-19大流行期间进行。推荐的社区服务活动之一是通过社区服务活动团队提出的一项工作计划来防止病毒的传播。从这些活动中,尤其是库尔德工人党(PKK)的居民获得了有关槟榔叶作为抗菌材料的最新研究的知识。此外,库尔德工人党母亲可以在各自的家里单独练习,供个人和家庭使用。在活动中,库尔德工人党女士热情地做出积极的回应和互动的询问。学生社区服务于不幸的国家大学活动在Covid-19大流行期间仍未解决。被推荐的社区服务机构之一是努力通过工作计划预防病毒的传播,学生们称之为namely educational activities in a form of socializing the use of belicensed beward leaf as a natural hand sanitizer。这些行动的结果是,主要是库尔德人的成员,基于最近的研究,他们预先考虑了伯特利利叶植物的抗菌特性。另外,库尔德工党成员可以独立于他们对个人和家庭使用的尊重之家的实践。在行动中,库尔德工人党对积极反应、相互作用问题和答案非常热情。