{"title":"Pengaruh Fasilitas dan Electronic Word Of Mouth terhadap Keputusan Berkunjung Wisatawan di Objek Wisata Taman Kyai Langgeng Kota Magelang","authors":"Bagas Prasetyo, Wahyu Hidayat, Ngatno Ngatno","doi":"10.14710/jiab.2022.34132","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pada era sekarang ini, sektor pariwisata juga memiliki kekuatan dan potensi dalam membantu perekonomian global. Bahkan sektor pariwisata yang menjadi pendorong utama perekonomian dunia abad ke-21. Setiap daerah tidak dipungkiri pasti memiliki destinasi wisata baik itu milik pemerintah ataupun swasta dengan skala kecil maupun besar. Objek wisata Taman Kyai Langgeng kota Magelang menjadi salah satu destinasi wisata yang ditonjolkan dan jadi andalan oleh kota Magelang. Objek wisata ini selalu ingin meningkatkan jumlah wisatawan yang berkunjung, yang dimana ini berkaitan erat dengan keputusan berkunjung. Keputusan berkunjung ini dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor, diantaranya yaitu fasilitas dan electronic word of mouth. Berdasarkan data jumlah pengunjung objek wisata Taman Kyai Langgeng kota Magelang pada tahun 2016 – 2020 tidak ada yang mencapai target dan pertumbuhannya mengalami fluktuatif atau bahkan lebih sering mengalami penurunan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh fasilitas dan electronic word of mouth terhadap keputusan berkunjung wisatawan di objek wisata Taman Kyai Langgeng kota Magelang. Tipe penelitian yang dipakai adalah explanatory research. Sampel yang digunakan sebanyak 100 responden pengunjung objek wisata Taman Kyai Langgeng kota Magelang. Teknik pengambilan sampel menggunakan tipe purposive sampling dalam teknik sampling non-probability sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner online berupa Google Form dan wawancara. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, koefisien korelasi, regresi linear sederhana dan berganda, koefisien determinasi, uji T dan F dengan bantuan program aplikasi SPSS versi 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh fasilitas terhadap keputusan berkunjung, terdapat pengaruh electronic word of mouth terhadap keputusan berkunjung, terdapat pengaruh fasilitas dan electronic word of mouth terhadap keputusan berkunjung. Adapun saran yang dapat diberikan kepada perusahaan yaitu agar perusahaan dapat meningkatkan fasilitas mengenai kelengkapan, kenyamanan dan keterjaminan keamanan, ketersediaan fasilitas pelengkap seperti wifi atau hotspot, serta tata cahaya dan warna, dan mengikuti perkembangan media online yang dapat mudah dijangkau, serta menciptakan kepuasan pengunjung agar terdorong untuk memberikan ulasan yang positif.","PeriodicalId":340031,"journal":{"name":"Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis","volume":"45 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-18","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.14710/jiab.2022.34132","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Pada era sekarang ini, sektor pariwisata juga memiliki kekuatan dan potensi dalam membantu perekonomian global. Bahkan sektor pariwisata yang menjadi pendorong utama perekonomian dunia abad ke-21. Setiap daerah tidak dipungkiri pasti memiliki destinasi wisata baik itu milik pemerintah ataupun swasta dengan skala kecil maupun besar. Objek wisata Taman Kyai Langgeng kota Magelang menjadi salah satu destinasi wisata yang ditonjolkan dan jadi andalan oleh kota Magelang. Objek wisata ini selalu ingin meningkatkan jumlah wisatawan yang berkunjung, yang dimana ini berkaitan erat dengan keputusan berkunjung. Keputusan berkunjung ini dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor, diantaranya yaitu fasilitas dan electronic word of mouth. Berdasarkan data jumlah pengunjung objek wisata Taman Kyai Langgeng kota Magelang pada tahun 2016 – 2020 tidak ada yang mencapai target dan pertumbuhannya mengalami fluktuatif atau bahkan lebih sering mengalami penurunan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh fasilitas dan electronic word of mouth terhadap keputusan berkunjung wisatawan di objek wisata Taman Kyai Langgeng kota Magelang. Tipe penelitian yang dipakai adalah explanatory research. Sampel yang digunakan sebanyak 100 responden pengunjung objek wisata Taman Kyai Langgeng kota Magelang. Teknik pengambilan sampel menggunakan tipe purposive sampling dalam teknik sampling non-probability sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner online berupa Google Form dan wawancara. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, koefisien korelasi, regresi linear sederhana dan berganda, koefisien determinasi, uji T dan F dengan bantuan program aplikasi SPSS versi 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh fasilitas terhadap keputusan berkunjung, terdapat pengaruh electronic word of mouth terhadap keputusan berkunjung, terdapat pengaruh fasilitas dan electronic word of mouth terhadap keputusan berkunjung. Adapun saran yang dapat diberikan kepada perusahaan yaitu agar perusahaan dapat meningkatkan fasilitas mengenai kelengkapan, kenyamanan dan keterjaminan keamanan, ketersediaan fasilitas pelengkap seperti wifi atau hotspot, serta tata cahaya dan warna, dan mengikuti perkembangan media online yang dapat mudah dijangkau, serta menciptakan kepuasan pengunjung agar terdorong untuk memberikan ulasan yang positif.
在这个时代,旅游业也有帮助全球经济的力量和潜力。甚至旅游业也是21世纪世界经济的主要驱动力。任何一个不可否认的地区都必须有一个旅游目的地,无论是政府的还是私人的,规模大小。马格朗市Kyai park的长期景点成为马格朗市突出和信任的旅游目的地之一。这个旅游景点一直想增加游客的数量,这与访问决定密切相关。访问决定可能受到多种因素的影响,包括设施和电子口碑。根据数据持久成群结队的游客景点公园Kyai马格朗城市2016年—2020年间没有达到目标和成长经历的波动,甚至更经常地下降。这项研究的目的是确定口腔设施和电子文字对访问游客在马格朗市Kyai long city park旅游景点的决定的影响。研究使用的是注释类型研究。旅游景点游客多达100使用的受访者样本Kyai持久马格朗城市公园。抽样技术使用抽样中抽样purposive non-probability抽样技术类型。谷歌表格的数据收集技术使用在线问卷调查和访谈。这项研究使用的数据分析技术的可靠性、相关性系数测试的有效性,滑动系数,决心最简单的线性回归和乘数,T和F测试帮助程序应用SPSS 26版。这项研究结果表明,访问设施有影响的决定,有访问电子word of嘴对决策的影响,和电子设施word的嘴有影响来决定。至于能赐给的建议就是让公司可以提高关于完整性,舒适和安全keterjaminan设施可用性辅助设施如或wifi热点,以及灯光颜色,和关注的在线媒体才能随手可得,创造和满足游客被迫产生积极的评论。