PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU-GURU DI SMK NEGERI 7 MEDAN

Irma Br Tarigan, Indah Rianti Panggabean
{"title":"PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU-GURU DI SMK NEGERI 7 MEDAN","authors":"Irma Br Tarigan, Indah Rianti Panggabean","doi":"10.46930/global.v11i1.1604","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kinerja guru-guru tidak bisa dilepas dari adanya motivasi. Motivasi yaitu keadaan pribadi seseorang yang memberikan dorongan untuk melakukan kegiatan-kegiatan tertentu demi mencapai suatu tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja guru-guru. Penelitian ini dilakukan di SMK Negeri 7 Medan dengan objek penelitian dibatasi hanya terhadap variabel motivasi kerja sebagai variabel bebas dan kinerja guru-guru sebagai variabel terikat. Banyaknya sampel penelitian ini ada 97 guru. Metode analisis statistik yang digunakan analisis statistik deskriptif dan analisis regresi linear sederhana. Teknik pengumpulan data adalah penelitian lapangan dan kepustakaan. Analisis regresi linier sederhana menghasilkan Y=14.318+0,379X, nilai thitung = 4,915 dan nilai ttabel = 1,660, nilai segnifikasinya diperoleh sebesar 0.000<0,05, koefisien korelasi determinasi (R2) = 0,450 memiliki arti bahwa variabel motivasi kerja memiliki hubungan cukup kuat terhadap kinerja guru-guru dan R Square = 0,203 berarti 20,3%. peningkatan kinerja guru-guru dapat dijelaskan oleh variabel motivasi  sedangkan 70,7% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak  dimasukkan  dalam  model  penelitian  ini.  Hasil  penelitian  ini  menunjukkan  bahwa hubungan motivasi kerja cukup kuat dan positif terhadap kinerja guru-guru sejalan dengan penelitian terdahulu dimana motivasi  memiliki hubungan  yang kuat dan positif terhadap kinerja.  Disarankan  kepada  kepala  sekolah  SMK  Negeri  7  Medan untuk dapat  meningkatkan pemberian motivasi kerja kepada guru-guru agar kinerja guru-guru juga semakin maksimal.","PeriodicalId":133760,"journal":{"name":"JURNAL GLOBAL MANAJEMEN","volume":"53 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-24","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL GLOBAL MANAJEMEN","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.46930/global.v11i1.1604","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Kinerja guru-guru tidak bisa dilepas dari adanya motivasi. Motivasi yaitu keadaan pribadi seseorang yang memberikan dorongan untuk melakukan kegiatan-kegiatan tertentu demi mencapai suatu tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja guru-guru. Penelitian ini dilakukan di SMK Negeri 7 Medan dengan objek penelitian dibatasi hanya terhadap variabel motivasi kerja sebagai variabel bebas dan kinerja guru-guru sebagai variabel terikat. Banyaknya sampel penelitian ini ada 97 guru. Metode analisis statistik yang digunakan analisis statistik deskriptif dan analisis regresi linear sederhana. Teknik pengumpulan data adalah penelitian lapangan dan kepustakaan. Analisis regresi linier sederhana menghasilkan Y=14.318+0,379X, nilai thitung = 4,915 dan nilai ttabel = 1,660, nilai segnifikasinya diperoleh sebesar 0.000<0,05, koefisien korelasi determinasi (R2) = 0,450 memiliki arti bahwa variabel motivasi kerja memiliki hubungan cukup kuat terhadap kinerja guru-guru dan R Square = 0,203 berarti 20,3%. peningkatan kinerja guru-guru dapat dijelaskan oleh variabel motivasi  sedangkan 70,7% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak  dimasukkan  dalam  model  penelitian  ini.  Hasil  penelitian  ini  menunjukkan  bahwa hubungan motivasi kerja cukup kuat dan positif terhadap kinerja guru-guru sejalan dengan penelitian terdahulu dimana motivasi  memiliki hubungan  yang kuat dan positif terhadap kinerja.  Disarankan  kepada  kepala  sekolah  SMK  Negeri  7  Medan untuk dapat  meningkatkan pemberian motivasi kerja kepada guru-guru agar kinerja guru-guru juga semakin maksimal.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
工作动机对SMK国家7 MEDAN的教师表现的影响
教师的表现是有动机的。动机是激励一个人去做某些活动来达到目的。本研究的目的是了解和分析工作动机对教师绩效的影响。这项研究是在SMK国家7个领域进行的,研究对象仅限于自由变量的工作动机变量和教师的表现。共有97名教师。描述性统计分析和简单线性回归分析的统计分析方法。数据收集技术是实地研究和文学。简单线性回归分析产生Y= 14,318 + 0.379x, thitung值= 49915,ttable值= 1,660,teteung值= R2,确定性相关系数(R2) = 0,450,这意味着工作动机变量与教师绩效和R Square = 20203意味着203%。教师绩效的提高可以用激励变量来解释,而70.7%是由研究模型中没有包括的其他变量来解释的。本研究的结果表明,工作动机对教师表现的积极和强大的影响,与前一项研究相一致,该研究的动机与表现表现的强烈和积极的联系。建议国家SMK学校7 Medan的校长增加工作动力,以提高教师的绩效。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA PEGAWAI POLITEKNIK KESEHATAN MEDAN PENGARUH IKEPUASAN IKERJA IDAN IBEBAN IKERJA ITERHADAP IPRODUKTIVITAS IKERJA IKARYAWAN IPADA IPERUM IBULOG IKANTOR ICABANG IMEDAN PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA WITEL MEDAN PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN DAN PROGRAM PELAYANAN BAGI KARYAWAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PADA P PT. CIPTA MANDIRI AGUNG JAYA MEDAN ANALISISkPENGARUH BUDAYAkORGANISASI, DISIPLIN KERJAoDAN SEMANGATyKERJA TERHADAPkKINERJA KARYAWANdPADA HOTELjDANAU TOBA INTERNASIONALkMEDAN
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1