PERANCANGAN SISTEM PENGENDALIAN KUALITAS DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN SPC DI PT. X

Matthew Marcelieno, Yurida Ekawati
{"title":"PERANCANGAN SISTEM PENGENDALIAN KUALITAS DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN SPC DI PT. X","authors":"Matthew Marcelieno, Yurida Ekawati","doi":"10.33479/jtiumc.v1i2.8","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak. PT. X merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang industri minuman berperasa dengan merek dagang Y. Permasalahan yang dihadapi perusahaan adalah belum adanya sistem pengendalian untuk mengontrol rata-rata dan variasi dari suatu produk, dan besarnya angka produk cacat yang dialami selama beberapa bulan yang lalu. Berdasarkan persentase cacat yang dimiliki perusahaan, pada bulan September 2019 – Desember 2020 terdapat persentase cacat sebesar 0.419%. Perancangan sistem pengendalian kualitas dilakukan untuk membuat suatu dokumen sistem pengendalian kualiatas yang dapat dimanfaatkan oleh perusahaan dalam mengendalikan kualitas produknya. Business process chart digunakan untuk memetakan sistem pengendalian kualitas. Sistem pengendalian kualitas usulan digambarkan dengan business process chart dengan pendekatan statistical process control (SPC). Checksheet digunakan untuk membantu mengambil data. Peta kontrol digunakan untuk mengkontrol rata-rata dan variasi dari volume, pH, brix, dan produk cacat. Pareto digunakan untuk menganalisis data 8 potensi penyebab produk cacat. Selain itu, dilakukan juga upaya penyelesaian terhadap masalah yang saat ini muncul yaitu permasalahan produk cacat yang disebabkan cup penyok dan lid bocor. Perbaikan yang dilakukan untuk mengurangi produk cacat ternyata memiliki hasil positif dan berhasil menurunkan produk cacat. Sebuah perba ikan dan sistem usulan telah dimplementasikan dan diketahui proses rata-rata dan variasi dari volume, pH, dan brix terkendali/incontrol. Sistem pengendalian kualitas yang diusulkan disajikan dalam bentuk Standard Operating Procedures (SOP)","PeriodicalId":195459,"journal":{"name":"Jurnal Teknik Industri UMC","volume":"577 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-01-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknik Industri UMC","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33479/jtiumc.v1i2.8","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Abstrak. PT. X merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang industri minuman berperasa dengan merek dagang Y. Permasalahan yang dihadapi perusahaan adalah belum adanya sistem pengendalian untuk mengontrol rata-rata dan variasi dari suatu produk, dan besarnya angka produk cacat yang dialami selama beberapa bulan yang lalu. Berdasarkan persentase cacat yang dimiliki perusahaan, pada bulan September 2019 – Desember 2020 terdapat persentase cacat sebesar 0.419%. Perancangan sistem pengendalian kualitas dilakukan untuk membuat suatu dokumen sistem pengendalian kualiatas yang dapat dimanfaatkan oleh perusahaan dalam mengendalikan kualitas produknya. Business process chart digunakan untuk memetakan sistem pengendalian kualitas. Sistem pengendalian kualitas usulan digambarkan dengan business process chart dengan pendekatan statistical process control (SPC). Checksheet digunakan untuk membantu mengambil data. Peta kontrol digunakan untuk mengkontrol rata-rata dan variasi dari volume, pH, brix, dan produk cacat. Pareto digunakan untuk menganalisis data 8 potensi penyebab produk cacat. Selain itu, dilakukan juga upaya penyelesaian terhadap masalah yang saat ini muncul yaitu permasalahan produk cacat yang disebabkan cup penyok dan lid bocor. Perbaikan yang dilakukan untuk mengurangi produk cacat ternyata memiliki hasil positif dan berhasil menurunkan produk cacat. Sebuah perba ikan dan sistem usulan telah dimplementasikan dan diketahui proses rata-rata dan variasi dari volume, pH, dan brix terkendali/incontrol. Sistem pengendalian kualitas yang diusulkan disajikan dalam bentuk Standard Operating Procedures (SOP)
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
采用PT. X的SPC方法设计质量控制系统
抽象。PT. X公司是一家酒类行业,其业务涉及Y品牌,而该公司面临的问题是,要控制一种产品的平均和种类,以及过去几个月所经历的缺陷产品的数量,还需要一个控制系统。根据公司的残疾人比例,到2019年9月至2020年12月,残疾人比例为0.419%。当时正在设计质量控制系统,创建一份文件,该系统可以被公司用来控制其产品的质量。商业进程图被用来映射质量控制系统。建议的质量控制系统是用经销法和统计流程控制方法来描述的。检查表被用来帮助检索数据。控制地图是用来控制体积、pH、brix和缺陷产品的平均和变化的。Pareto被用来分析8个可能导致产品缺陷的原因的数据。此外,目前还在努力解决因瓶盖破裂和瓶盖泄漏而造成的缺陷产品问题。减少有缺陷产品的修复产生了积极的结果,并成功地降低了有缺陷产品。一种perba和一个建议系统已经实施和已知的平均过程和体积、pH和控制brix的变化。建议的质量控制系统以标准操作程序(SOP)形式呈现
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Evaluasi Permasalahan Kekuatan Splicing Benang pada Mesin Winding PT INS dengan Metode Seven Tools USULAN RANCANGAN ULANG UNTUK AREA MAKAN DI DR. MOCHTAR RIADY STUDENT CENTER UNIVERSITAS MA CHUNG MALANG USULAN RANCANGAN TATA LETAK FASILITAS PRODUKSI DI PT. NS BLUESCOPE LYSAGHT INDONESIA USULAN PERBAIKAN LABORATORIUM KOMPUTER UNIVERSITAS MA CHUNG PADA ASPEK SUHU DAN PENCAHAYAAN DENGAN PENDEKATAN ERGONOMI PARTISIPATORI USULAN PERBAIKAN TATA LETAK FASILITAS DAN PERALATAN KERJA PADA UD. DUA DEWI
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1