{"title":"USULAN PERBAIKAN LABORATORIUM KOMPUTER UNIVERSITAS MA CHUNG PADA ASPEK SUHU DAN PENCAHAYAAN DENGAN PENDEKATAN ERGONOMI PARTISIPATORI","authors":"Jovita Febrini Lius, Teguh Oktiarso, Novenda Kartika Putrianto","doi":"10.33479/jtiumc.v2i2.32","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kenyamanan mahasiswa dalam menggunakan fasilitas kampus sangatlah penting. Universitas Ma Chung menyediakan banyak fasilitas kampus untuk mahasiswa nya, salah satunya adalah laboratorium komputer. Terdapat dua laboratorium komputer yang sering digunakan adalah laboratorium komputer Kristen Nygaard dan laboratorium komputer Ole Johan Dahl. Pada penelitian ini akan menggunakan metode pendekatan Ergonomi Partisipatori untuk mengetahui apakah mahasiswa merasa nyaman ketika menggunakan laboratorium komputer. Penelitian ini meneliti kenyamanan mahasiswa dalam aspek suhu dan pencahayaan untuk mengetahui apakah kedua aspek tersebut mempunyai pengaruh terhadap kenyamanan mahasiswa ketika menggunakan laboratorium komputer. Pendekatan ergonomi partisipatori didalam penelitian ini dilakukan dengan meminta mahasiswa sebagai partisipan untuk mengisi kuesioner kenyamanan dalam menggunakan laboratorium komputer, yang didalamnya terdapat total 13 pertanyaan dengan 3 indikator kenyamanan, yaitu suhu ruangan, pencahayaan ruangan, dan LCD. Setelah mahasiswa mengisi kuesioner kemudian data hasil kuesioner kemudian akan diuji dengan menggunakan uji validitas, uji reliabilitas dan uji normalitas. Berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan dan hasil analisis data didapatka bahwa aspek suhu dan pencahayaan mempengaruhi tingkat kenyamanan mahasiswa dalam menggunakan laboratorium komputer.","PeriodicalId":195459,"journal":{"name":"Jurnal Teknik Industri UMC","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknik Industri UMC","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33479/jtiumc.v2i2.32","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Kenyamanan mahasiswa dalam menggunakan fasilitas kampus sangatlah penting. Universitas Ma Chung menyediakan banyak fasilitas kampus untuk mahasiswa nya, salah satunya adalah laboratorium komputer. Terdapat dua laboratorium komputer yang sering digunakan adalah laboratorium komputer Kristen Nygaard dan laboratorium komputer Ole Johan Dahl. Pada penelitian ini akan menggunakan metode pendekatan Ergonomi Partisipatori untuk mengetahui apakah mahasiswa merasa nyaman ketika menggunakan laboratorium komputer. Penelitian ini meneliti kenyamanan mahasiswa dalam aspek suhu dan pencahayaan untuk mengetahui apakah kedua aspek tersebut mempunyai pengaruh terhadap kenyamanan mahasiswa ketika menggunakan laboratorium komputer. Pendekatan ergonomi partisipatori didalam penelitian ini dilakukan dengan meminta mahasiswa sebagai partisipan untuk mengisi kuesioner kenyamanan dalam menggunakan laboratorium komputer, yang didalamnya terdapat total 13 pertanyaan dengan 3 indikator kenyamanan, yaitu suhu ruangan, pencahayaan ruangan, dan LCD. Setelah mahasiswa mengisi kuesioner kemudian data hasil kuesioner kemudian akan diuji dengan menggunakan uji validitas, uji reliabilitas dan uji normalitas. Berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan dan hasil analisis data didapatka bahwa aspek suhu dan pencahayaan mempengaruhi tingkat kenyamanan mahasiswa dalam menggunakan laboratorium komputer.