Penyuluhan Pendidikan Kesehatan Reproduksi Dan Bahaya Pornografi Untuk Anggota Palang Merah Remaja Tingkat Wira disalah satu SMA Kota Cirebon

D. Kurniawan, Sri Maryanti
{"title":"Penyuluhan Pendidikan Kesehatan Reproduksi Dan Bahaya Pornografi Untuk Anggota Palang Merah Remaja Tingkat Wira disalah satu SMA Kota Cirebon","authors":"D. Kurniawan, Sri Maryanti","doi":"10.31960/caradde.v2i2.233","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dampak pornografi yang semakin menghawatirkan tidak bisa didiamkan. Kasus yuyun seorang siswa smp yang menjadi korban pemerkosaan 14 pria remaja di bengkulu akibat pengaruh alkohol dan poronografi adalah menjadi sebuah tamparan keras buat dunia pendidikan indonesia di hari jadinya. Dosen sebagai pelaku di bidang pendidikan tidak boleh diam  terhadap ancaman kerusakan generasi penerus bangsa. Perlu dilakukan kegiatan penyuluhan mengenai kesehatan reproduksi dan bahaya pornografi bagi remaja dengan menggandeng ekstrakurikuler palang merah remaja (PMR) sebagai partner kegiatan. PMR ini untuk tingkat SMA kelas X, XI dan XII yang dikenal dengan PMR Wira berfungsi sebagai peer educator yaitu pendidik sebaya keterampilan hidup sehat. Melalui anggota PMR inilah diharapkan hasil penyuluhan dapat disebarkan ke teman – teman disekolahnya. Tujuan umum penyuluhan mengenai kesehatan reproduksi dan bahaya poronogarfi adalah memeberikan pendidikan kesehatan untuk remaja anggota ekstrakurikuler PMR agar dapat mengetahui dampak dari poronografi, mengetahui cara pencegahan pornografi di kalangan remaja dan memiliki wawasan serta pengetahuan tentang pola hidup sehat untuk kesehatan reproduksi mereka. Melalui kegiatan penyuluhan ini diharapkan dapat menjadi wadah pengalaman ilmu dan pembelajaran dari bidang kepakaran dosen yang dimiliki. Kegiatan Penyuluhan kesehatan reproduksi dan bahaya pornogarfi bagi remaja melalui ektrakurikuler PMR  tingkat wira ini bisa menjadi sebuah solusi yang dapat ditempuh sebagai upaya pencegahan meluasnya dampak bencana pornografi pada remaja. Secara Garis besar Pelaksanaakan kegiatan penyuluhan dapat dikategorikan sukses dan berjalan dengan baik. Hal ini dapat ditunjukan dengan sebagian besar pemberian respon dari peserta yang mengungkapkan bahwa kegiatan ini sangat baik karena dapat memberikan manfaat dan memperluas wawasan mereka selaku anggota PMR tingkat wira mengenai kesehatan reproduksi remaja dan bahaya pornogarfi bagi otak remaja","PeriodicalId":448425,"journal":{"name":"CARADDE: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat","volume":"296 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"CARADDE: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31960/caradde.v2i2.233","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Dampak pornografi yang semakin menghawatirkan tidak bisa didiamkan. Kasus yuyun seorang siswa smp yang menjadi korban pemerkosaan 14 pria remaja di bengkulu akibat pengaruh alkohol dan poronografi adalah menjadi sebuah tamparan keras buat dunia pendidikan indonesia di hari jadinya. Dosen sebagai pelaku di bidang pendidikan tidak boleh diam  terhadap ancaman kerusakan generasi penerus bangsa. Perlu dilakukan kegiatan penyuluhan mengenai kesehatan reproduksi dan bahaya pornografi bagi remaja dengan menggandeng ekstrakurikuler palang merah remaja (PMR) sebagai partner kegiatan. PMR ini untuk tingkat SMA kelas X, XI dan XII yang dikenal dengan PMR Wira berfungsi sebagai peer educator yaitu pendidik sebaya keterampilan hidup sehat. Melalui anggota PMR inilah diharapkan hasil penyuluhan dapat disebarkan ke teman – teman disekolahnya. Tujuan umum penyuluhan mengenai kesehatan reproduksi dan bahaya poronogarfi adalah memeberikan pendidikan kesehatan untuk remaja anggota ekstrakurikuler PMR agar dapat mengetahui dampak dari poronografi, mengetahui cara pencegahan pornografi di kalangan remaja dan memiliki wawasan serta pengetahuan tentang pola hidup sehat untuk kesehatan reproduksi mereka. Melalui kegiatan penyuluhan ini diharapkan dapat menjadi wadah pengalaman ilmu dan pembelajaran dari bidang kepakaran dosen yang dimiliki. Kegiatan Penyuluhan kesehatan reproduksi dan bahaya pornogarfi bagi remaja melalui ektrakurikuler PMR  tingkat wira ini bisa menjadi sebuah solusi yang dapat ditempuh sebagai upaya pencegahan meluasnya dampak bencana pornografi pada remaja. Secara Garis besar Pelaksanaakan kegiatan penyuluhan dapat dikategorikan sukses dan berjalan dengan baik. Hal ini dapat ditunjukan dengan sebagian besar pemberian respon dari peserta yang mengungkapkan bahwa kegiatan ini sangat baik karena dapat memberikan manfaat dan memperluas wawasan mereka selaku anggota PMR tingkat wira mengenai kesehatan reproduksi remaja dan bahaya pornogarfi bagi otak remaja
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
西雷朋市高中Wira红十字会青年成员的生殖健康教育和色情危害
色情作品令人担忧的后果是不能忽视的。yuyun是一名初中学生,她在班古鲁被14名青少年强奸,原因是她的生日给印尼的教育打了一记耳光。教师作为教育工作者不能对对后代造成的威胁保持沉默。需要进行有关青少年生殖健康和色情危害的教育活动,加入红十字会(PMR)课外活动。PMR指的是一所名为PMR的X、11和12年级的高中,它是一名教育家,与健康技能相同的教育家。通过PMR的成员,教育可以分发给她的同学。推广性生殖健康和危险的共同目标是为PMR课外青少年提供健康教育,以了解色情技术的影响,了解青少年如何预防色情,并了解健康的生殖健康生活模式。通过这些辅导活动,我们希望能提供讲师培训领域的科学和学习经验。通过高于wimr的wimr层级的色情活动和青少年的生殖健康危险可能是一种可能的解决方案,以防止色情对青少年的广泛影响。辅导活动的管理大致可以分类为成功并进行得很好。这可以从参与者的大多数反应中看出,这些活动之所以有好处,是因为它可以在PMR的wira水平成员对青少年生育健康和对青少年大脑的色情危害方面扩大他们的视野
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Inovasi Kue Batik Jember Sebagai Upaya Pengembangan Industri Ekonomi Kreatif Berbasis Kearifan Lokal Jember Upaya Pemberantasan Buta Aksara Melalui Pelatihan Membaca Menulis Berhitung (CALISTUNG) di Kampung Pendidikan Penyuluhan Pendidikan Kesehatan Reproduksi Dan Bahaya Pornografi Untuk Anggota Palang Merah Remaja Tingkat Wira disalah satu SMA Kota Cirebon Peningakatan Kualitas Guru dalam Pembelajaran Melalui Pembelajaran Berbasis Macromedia Flash Peningkatan Kualitas Produksi melalui Transformasi Kemasan Produk Pada Usaha Pembuatan Jamu Kunyit
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1