PENGARUH PENGGUNAAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS DARING POKOK BAHASAN PERSAMAAN KUADRAT TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN SISWA KELAS VIII MTSS NURUL IHSAN
{"title":"PENGARUH PENGGUNAAN MULTIMEDIA INTERAKTIF PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS DARING POKOK BAHASAN PERSAMAAN KUADRAT TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN SISWA KELAS VIII MTSS NURUL IHSAN","authors":"Ice Wirevenska, Lilis Saputri, Mardiati Mardiati, Chintya Karisma Putri","doi":"10.37755/jsm.v14i2.691","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran multimedia interaktif pada pembelajaran matematika berbasis daring pokok bahasan persamaan kuadrat terhadap kemampuan pemahaman siswa kelas VIII MTsS Nurul Ihsan. Jenis penelitian yang dilakukan adalah jenis penelitian eksperimen dengan pendekatan deskritif kuantitatif. Desain yang digunakan adalah Pre-Ekxperimental Desaing tipe one group pretest-posttest (tes awal-tes akhir kelompok tunggal). one group pretest-posttest design adalah kegiatan penelitian yang memberikan tes awal (pretest) sebelum diberikan perlakuan dan setelah diberikan perlakuan barulah memberi tes akhir (posttest). Uji regresi yang dilakukan terhadap hasil pretest dan post-test pada siswa sebanyak 22 siswa. Dari pengujian menggunakan SPSS menujukkan adanya pengaruh yang signifikan antara sebelum dan sesudah diberikan model pembelajaran multimedia interaktif. Hal tersebut terlihat dari hasil output SPSS Versi 16.20 diperoleh nilai Fhitung sebesar 2,049 dan Ftabel 2,086. Dari perhitungan tersebut Fhitung < Ftabel maka ho diterima dan ha ditolak, yang berarti bahwa “. Hasil persamaan regresi linier sederhana adalah Y ˆ=24,972+0,331X.","PeriodicalId":330779,"journal":{"name":"Jurnal Serunai Matematika","volume":"60 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-11-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Serunai Matematika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37755/jsm.v14i2.691","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembelajaran multimedia interaktif pada pembelajaran matematika berbasis daring pokok bahasan persamaan kuadrat terhadap kemampuan pemahaman siswa kelas VIII MTsS Nurul Ihsan. Jenis penelitian yang dilakukan adalah jenis penelitian eksperimen dengan pendekatan deskritif kuantitatif. Desain yang digunakan adalah Pre-Ekxperimental Desaing tipe one group pretest-posttest (tes awal-tes akhir kelompok tunggal). one group pretest-posttest design adalah kegiatan penelitian yang memberikan tes awal (pretest) sebelum diberikan perlakuan dan setelah diberikan perlakuan barulah memberi tes akhir (posttest). Uji regresi yang dilakukan terhadap hasil pretest dan post-test pada siswa sebanyak 22 siswa. Dari pengujian menggunakan SPSS menujukkan adanya pengaruh yang signifikan antara sebelum dan sesudah diberikan model pembelajaran multimedia interaktif. Hal tersebut terlihat dari hasil output SPSS Versi 16.20 diperoleh nilai Fhitung sebesar 2,049 dan Ftabel 2,086. Dari perhitungan tersebut Fhitung < Ftabel maka ho diterima dan ha ditolak, yang berarti bahwa “. Hasil persamaan regresi linier sederhana adalah Y ˆ=24,972+0,331X.