STRATEGI PEMBERDAYAAN EKONOMI KOPERASI SYARI’AH UKHUWAH DALAM MEMBEBASKAN ANGGOTANYA DARI JERATAN RENTENIR

Agus Samsono, Mufassir Al Kurni
{"title":"STRATEGI PEMBERDAYAAN EKONOMI KOPERASI SYARI’AH UKHUWAH DALAM MEMBEBASKAN ANGGOTANYA DARI JERATAN RENTENIR","authors":"Agus Samsono, Mufassir Al Kurni","doi":"10.38214/jurnalbinaummatstidnatsir.v4i1.103","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dalam rangka melawan praktek riba yang telah merebak luas, serta upaya untuk membumikan sistem ekonomi Islam, maka didirikanlah lembaga-lembaga keuangan syari’ah. Lembaga keuangan Syari’ah yang tidak terlalu sulit untuk diakses oleh masyarakat menengah ke bawah adalah Koperasi Syari’ah. Di Kota Bekasi, pada tahun 2012 muncul sebuah koperasi syari’ah yang diberi nama Koperasi Syari’ah Ukhuwah Pro Ibu. Salah satu kelebihan yang dimilliki Koperasi Syari’ah Ukhuwah dibandingkan dengan koperasi syari’ah pada umumnya adalah pola pendekatan kelompok dengan konsep grameen bank. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan strategi pemberdayaan ekonomi yang digunakan oleh Koperasi Syari’ah Ukhuwah dalam membebaskan anggotanya dari jeratan rentenir. Pada penelitian ini penulis menggunakan pendekatan kualitatif dengan jalan studi kasus. Strategi pemberdayaan ekonomi yang dilakukan oleh Koperasi Syari’ah Ukhuwah mampu secara efektif melepaskan anggotanya dari jeratan rentenir, terbukti dari 80% anggota Koperasi yang terjerat rentenir, sekitar 40-60% yang telah diberdayakan, perlahan terlepas dari jeratan rentenir. Hal ini dikarenakan berlepas diri dari jeratan rentenir membutuhkan proses yang cukup panjang. Begitupulaproses pemberdayaan harus dilakukan secara berkelanjutan dalam waktu yang tidak sebentar.","PeriodicalId":448037,"journal":{"name":"Jurnal Bina Ummat: Membina dan Membentengi Ummat","volume":"32 10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-08-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Bina Ummat: Membina dan Membentengi Ummat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.38214/jurnalbinaummatstidnatsir.v4i1.103","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Dalam rangka melawan praktek riba yang telah merebak luas, serta upaya untuk membumikan sistem ekonomi Islam, maka didirikanlah lembaga-lembaga keuangan syari’ah. Lembaga keuangan Syari’ah yang tidak terlalu sulit untuk diakses oleh masyarakat menengah ke bawah adalah Koperasi Syari’ah. Di Kota Bekasi, pada tahun 2012 muncul sebuah koperasi syari’ah yang diberi nama Koperasi Syari’ah Ukhuwah Pro Ibu. Salah satu kelebihan yang dimilliki Koperasi Syari’ah Ukhuwah dibandingkan dengan koperasi syari’ah pada umumnya adalah pola pendekatan kelompok dengan konsep grameen bank. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan strategi pemberdayaan ekonomi yang digunakan oleh Koperasi Syari’ah Ukhuwah dalam membebaskan anggotanya dari jeratan rentenir. Pada penelitian ini penulis menggunakan pendekatan kualitatif dengan jalan studi kasus. Strategi pemberdayaan ekonomi yang dilakukan oleh Koperasi Syari’ah Ukhuwah mampu secara efektif melepaskan anggotanya dari jeratan rentenir, terbukti dari 80% anggota Koperasi yang terjerat rentenir, sekitar 40-60% yang telah diberdayakan, perlahan terlepas dari jeratan rentenir. Hal ini dikarenakan berlepas diri dari jeratan rentenir membutuhkan proses yang cukup panjang. Begitupulaproses pemberdayaan harus dilakukan secara berkelanjutan dalam waktu yang tidak sebentar.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
希里·乌胡瓦合作经济赋权战略,解救其成员脱离高利贷者的枷锁
为了对抗当时盛行的高利贷,以及打击伊斯兰经济体系的企图,叙利亚金融机构纷纷成立。中下层社会不难找到的伊斯兰金融机构是伊斯兰合作组织2012年,在贝萨西成立了一个名为“伊斯兰教教师”的组织。与“亚乌胡瓦合作社”相比,最重要的是集体思维模式与银行理念相协调。该研究的目的是描述希里·阿乌胡瓦合作社(Syari ah Ukhuwah)利用的经济赋权战略,将其成员从高利贷者的束缚中解放出来。在本研究中,作者使用定性的案例研究方法。事实证明,“伊斯兰革命运动”(Syari ah Ukhuwah合作社)有效地从高利贷者手中解放了自己的成员,在80%的工作人员中,约有40%的人被债权人纠缠,慢慢摆脱了对高利贷者的控制。这是因为脱离高利贷者的魔爪需要相当长的时间。因此,授权过程必须在短时间内持续进行。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
STIMULUS OF FITRAH IN HANDLING DISORIENTATION MAP OF DA'WAH BLIMBING VILLAGE, PACIRAN DISTRICT, LAMONGAN REGENCY, EAST JAVA PROVINCE THE ROLE OF DA'I IN MODERN SOCIETY EMPOWERMENT THE CHARACTER CONCEPT OF COURAGE (AS-SYAJA'AH) AND ITS IMPLEMENTATION IN ISLAMIC EDUCATION DA'WAH STRATEGY IN PREVENTING APOSTASY IN CISANTANA VILLAGE, CIGUGUR DISTRICT, KUNINGAN DISTRICT
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1