{"title":"EDUKASI DAMPAK NEGATIF PENGGUNAAN GADGET DAN MEDIA INTERNET YANG BERLEBIHAN BAGI ANAK-ANAK","authors":"Muhammad Sholeh, R. Rachmawati, Dina Andayati","doi":"10.52060/jppm.v3i1.670","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Salah satu dampak pandemi Covid 19 adalah pelaksanaan proses belajar mengajar yang dilakukan online. Hal ini menjadi salah satu faktor yang menyebabkan ketergantungan pada internet semakin tinggi. Pelaksanaan pembelajaran secara online ini membuat penggunaan gadget yang terhubung ke internet pada anak-anak semakin sering. Agar anak-anak dapat menggunakan internet secara baik dan aman perlu adanya pengawasan dan pendampingan dari para orang tua. Pengabdian pada masyarakat yang diberikan pada ibu-ibu di dusun Baros pakanewon Kretek Bantul ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan mengenai penggunaan internet yang aman dan sehat pada anak-anak. Metode pelaksanaan dilakukan dengan memberikan kuesioner mengenai penggunaan gadget pada anak-anak dan ceramah mengenai dampak negatif dan positif penggunaan internet bagi anak-anak. Hasil pelaksanaan pengabdian pada masyarakat yang dilakukan diantaranya edukasi pada ibu-ibu bagaimana strategi agar anak-anak tidak tergantung pada gadget dan bagaimana peran orang tua khusus para ibu dalam memberikan pendampingan pada anak-anak dalam menggunakan gadget yang terhubung ke internet. Evaluasi kegiatan dilakukan dengan memberikan kuesioner dan hasil kuesioner pada pertanyaan dampak buruk penggunaan gadget dapat merusak masa depan anak menunjukkan 85% menjawab sangat setuju dan 15% menjawab setuju. Hasil kuesioner pada pertanyaan dampak negatif dapat mempengaruhi kesehatan anak, 90% menjawab sangat setuju dan 10% menjawab setuju","PeriodicalId":181228,"journal":{"name":"Jurnal Pengabdian Pendidikan Masyarakat (JPPM)","volume":"21 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-03-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pengabdian Pendidikan Masyarakat (JPPM)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52060/jppm.v3i1.670","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 3
Abstract
Salah satu dampak pandemi Covid 19 adalah pelaksanaan proses belajar mengajar yang dilakukan online. Hal ini menjadi salah satu faktor yang menyebabkan ketergantungan pada internet semakin tinggi. Pelaksanaan pembelajaran secara online ini membuat penggunaan gadget yang terhubung ke internet pada anak-anak semakin sering. Agar anak-anak dapat menggunakan internet secara baik dan aman perlu adanya pengawasan dan pendampingan dari para orang tua. Pengabdian pada masyarakat yang diberikan pada ibu-ibu di dusun Baros pakanewon Kretek Bantul ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan mengenai penggunaan internet yang aman dan sehat pada anak-anak. Metode pelaksanaan dilakukan dengan memberikan kuesioner mengenai penggunaan gadget pada anak-anak dan ceramah mengenai dampak negatif dan positif penggunaan internet bagi anak-anak. Hasil pelaksanaan pengabdian pada masyarakat yang dilakukan diantaranya edukasi pada ibu-ibu bagaimana strategi agar anak-anak tidak tergantung pada gadget dan bagaimana peran orang tua khusus para ibu dalam memberikan pendampingan pada anak-anak dalam menggunakan gadget yang terhubung ke internet. Evaluasi kegiatan dilakukan dengan memberikan kuesioner dan hasil kuesioner pada pertanyaan dampak buruk penggunaan gadget dapat merusak masa depan anak menunjukkan 85% menjawab sangat setuju dan 15% menjawab setuju. Hasil kuesioner pada pertanyaan dampak negatif dapat mempengaruhi kesehatan anak, 90% menjawab sangat setuju dan 10% menjawab setuju