{"title":"Pengaruh Sustainability Reporting, Good Coorporate Governance dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan","authors":"Mutia Permata Jawas, Virna Sulfitri","doi":"10.55837/ed.v1i1.31","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai pengaruh sustainability reporting, good corporate governance yang diproksikan dengan kepemilikan institusional dan kepemilikan manajerial serta profitabilitas yang diproksikan dengan ROA (Return On Assets) dan ROE (Return On Equity) terhadap nilai perusahaan. Sampel data penelitian ini diambil dari laporan keuangan serta laporan keberlanjutan perusahaan dengan indeks SRI KEHATI yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2018 – 2020. Sampel penelitian ini dipilih dengan metode purposive sampling dan diperoleh sebanyak 18 perusahaan yang memenuhi kriteria dengan total 54 sampel. Penelitian ini menggunakan analisis regresi liner berganda untuk menganalisis pengaruh sustainability reporting, kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, ROA (Return On Assets) dan ROE (Return On Equity) terhadap nilai perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa sustainability reporting, kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, ROA (Return On Assets) dan ROE (Return On Equity) berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan.","PeriodicalId":132363,"journal":{"name":"Ekonomi Digital","volume":"36 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-08-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Ekonomi Digital","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55837/ed.v1i1.31","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empiris mengenai pengaruh sustainability reporting, good corporate governance yang diproksikan dengan kepemilikan institusional dan kepemilikan manajerial serta profitabilitas yang diproksikan dengan ROA (Return On Assets) dan ROE (Return On Equity) terhadap nilai perusahaan. Sampel data penelitian ini diambil dari laporan keuangan serta laporan keberlanjutan perusahaan dengan indeks SRI KEHATI yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2018 – 2020. Sampel penelitian ini dipilih dengan metode purposive sampling dan diperoleh sebanyak 18 perusahaan yang memenuhi kriteria dengan total 54 sampel. Penelitian ini menggunakan analisis regresi liner berganda untuk menganalisis pengaruh sustainability reporting, kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, ROA (Return On Assets) dan ROE (Return On Equity) terhadap nilai perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa sustainability reporting, kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, ROA (Return On Assets) dan ROE (Return On Equity) berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan.