{"title":"Perancangan Prototype Cuci Mobil Otomatis Berbasis PLC Dan SCADA","authors":"Thasya Oktaviani, Salahuddin - Ali, Rusli Taher","doi":"10.30811/LITEK.V16I2.1206","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dengan berkembangnya sistem otomasi elektronik, mulai dikembangkan peralatan cuci mobil otomatis. Dibuatlah prototype cuci mobil otomatis berbasis PLC dan SCADA. Untuk pencuciannya terdapat tiga metode yaitu metode kotor ringan, metode kotor sedang dan metode kotor berat. Saat proses pencucian meliputi penyiraman air, penyemprotan shampo busa, penyikatan, pembilasan air bersih, pengelapan dan pengeringan. Dalam penelitian ini peralatan alat cuci mobil otomatis memanfaatkan motor induksi. Secara operasional, komponen peralatan tersebut diatur kinerjanya melalui Programmable Logic Controller (PLC) Twido TWDLMDA20DTK dengan program yaitu ladder diagram dan proses kerjanya secara real time ditampilkan pada HMI dengan keberhasilan mencapai 90%-100% data akusisi. Kata-kata kunci: Prototype, PLC, SCADA, HMI, Sensor .","PeriodicalId":309293,"journal":{"name":"Jurnal Litek : Jurnal Listrik Telekomunikasi Elektronika","volume":"106 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-09-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Litek : Jurnal Listrik Telekomunikasi Elektronika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30811/LITEK.V16I2.1206","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 2
Abstract
Dengan berkembangnya sistem otomasi elektronik, mulai dikembangkan peralatan cuci mobil otomatis. Dibuatlah prototype cuci mobil otomatis berbasis PLC dan SCADA. Untuk pencuciannya terdapat tiga metode yaitu metode kotor ringan, metode kotor sedang dan metode kotor berat. Saat proses pencucian meliputi penyiraman air, penyemprotan shampo busa, penyikatan, pembilasan air bersih, pengelapan dan pengeringan. Dalam penelitian ini peralatan alat cuci mobil otomatis memanfaatkan motor induksi. Secara operasional, komponen peralatan tersebut diatur kinerjanya melalui Programmable Logic Controller (PLC) Twido TWDLMDA20DTK dengan program yaitu ladder diagram dan proses kerjanya secara real time ditampilkan pada HMI dengan keberhasilan mencapai 90%-100% data akusisi. Kata-kata kunci: Prototype, PLC, SCADA, HMI, Sensor .