PEMETAAN LOKASI KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI NTB DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA NAIVE BAYES

Rachmawati Oktaria Mardiyanto, F. Fitriani, R. Purnomo, K. Kusrini, Dina Maulina
{"title":"PEMETAAN LOKASI KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI NTB DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA NAIVE BAYES","authors":"Rachmawati Oktaria Mardiyanto, F. Fitriani, R. Purnomo, K. Kusrini, Dina Maulina","doi":"10.46764/teknimedia.v2i2.44","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kebakaran hutan dan lahan merupakan salah satu masalah lingkungan dalam hal ekonomis dan ekologis yang merugikan. Jumlah kasus kebakaran hutan di Provinsi NTB telah meningkat secara dramatis menyebabkan kabut asap yang berbahaya. Bertambahnya kejadian kebakaran hutan dan lahan dibuktikan dengan semakin meluasnya wilayah yang terbakar serta frekuensi kejadian kebakaran dalam beberapa dasawarsaterakhir. Penelitian ini bertujuan untuk mengklasifikasikan lokasi kebakaran hutan dan lahan serta untuk mengetahui penyebab kebakaran yang terjadi di NTB. Penelitian ini menggunakan 104 data dalam tiga tahun (2017-2019) diambil dari website Dinas Lingkunan Hidup dan Kehutanan provinsi NTB. Model klasifikasi pemetaan kebakaran hutan dan lahan serta penyebab kebakaran menggunakan algoritma Naïve Bayes dengan nilaiakurasi sebesar 55,555%. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa model klasifikasi menggunakan Naïve Bayes memiliki potensi untuk digunakan secara efektif sehingga dapat mengklasifikasikan lokasi kebakaran hutan dan lahan serta mengetahui penyebab terjadinya kebakaran.","PeriodicalId":299601,"journal":{"name":"TEKNIMEDIA: Teknologi Informasi dan Multimedia","volume":"99 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"TEKNIMEDIA: Teknologi Informasi dan Multimedia","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.46764/teknimedia.v2i2.44","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Kebakaran hutan dan lahan merupakan salah satu masalah lingkungan dalam hal ekonomis dan ekologis yang merugikan. Jumlah kasus kebakaran hutan di Provinsi NTB telah meningkat secara dramatis menyebabkan kabut asap yang berbahaya. Bertambahnya kejadian kebakaran hutan dan lahan dibuktikan dengan semakin meluasnya wilayah yang terbakar serta frekuensi kejadian kebakaran dalam beberapa dasawarsaterakhir. Penelitian ini bertujuan untuk mengklasifikasikan lokasi kebakaran hutan dan lahan serta untuk mengetahui penyebab kebakaran yang terjadi di NTB. Penelitian ini menggunakan 104 data dalam tiga tahun (2017-2019) diambil dari website Dinas Lingkunan Hidup dan Kehutanan provinsi NTB. Model klasifikasi pemetaan kebakaran hutan dan lahan serta penyebab kebakaran menggunakan algoritma Naïve Bayes dengan nilaiakurasi sebesar 55,555%. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa model klasifikasi menggunakan Naïve Bayes memiliki potensi untuk digunakan secara efektif sehingga dapat mengklasifikasikan lokasi kebakaran hutan dan lahan serta mengetahui penyebab terjadinya kebakaran.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
用天真的贝斯算法绘制了NTB森林火灾和火灾地点的地图
森林和土地火灾是有害经济和生态的环境问题之一。NTB省的森林火灾病例急剧增加,造成了危险的烟雾。森林火灾和土地火灾的发生率不断上升,过去十年内火灾发生率不断上升,这一点得到了证实。本研究旨在对森林和陆地火灾的地点进行分类,并查明火灾发生在NTB的原因。这项研究使用了三年内104项数据(2017-2019),取自NTB地区环境与林业局网站。森林和土地火灾测绘分类模型以及火灾原因使用的“天真贝斯”算法精确到55.555%。因此,可能会得出结论,使用天真的Bayes的分类模型有潜力有效地使用,从而对森林和陆地火灾的位置进行分类,并确定火灾的原因。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
ANALISIS KARAKTER PROTAGONIS DALAM FILM “PERFUME: THE STORY OF A MURDERER” PERANCANGAN APLIKASI WORKLOAD MEASUREMENT ANALYSIS (WMA) BERBASIS ANDROID UNTUK PERHITUNGAN BEBAN KERJA PEREKAM MEDIS DI RSI AMINAH BLITAR BAHAN AJAR BAHASA ARAB MENGGUNAKAN SMARTPHONE PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA TATA KELOLA TEKNOLOGI INFORMASI MENGGUNAKAN FRAMEWORK COBIT 2019 DOMAIN ALIGN PLAN AND ORGANIZE STUDI KASUS: AKADEMI KOMUNITAS DARUSSALAM BLOKAGUNG BANYUWANGI PENGARUH ARSITEKTUR CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK UNTUK KLASIFIKASI PENYAKIT DAUN TOMAT
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1