Efektivitas LKPD Berbasis RME terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Ditinjau dari Ketuntasan Belajar

Ika Meika, E. Fidri, Firdaushi Solikhah, Ika Yunitasari, dan Asep Sujana
{"title":"Efektivitas LKPD Berbasis RME terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Ditinjau dari Ketuntasan Belajar","authors":"Ika Meika, E. Fidri, Firdaushi Solikhah, Ika Yunitasari, dan Asep Sujana","doi":"10.35706/sjme.v7i2.9314","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini merupakan lanjutan dari artikel Pengembangan Bahan Ajar Materi Trigonometri melalui Pendekatan RME (Meika et al., 2023). Sebelum bahan ajar yang telah dikembangkan tersebut digunakan, perlu diketahui terlebih dahulu efektivitas bahan ajar tersebut. Oleh karena itu, perlu adanya uji coba pemakaian bahan ajar tersebut di suatu kelas untuk mengetahui efektivitasnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas LKPD  berbasis RME terhadap kemampuan pemahaman konsep ditinjau dari ketuntasan belajar. Metode yang digunakan adalah Design Based Research (DBR) dengan model pengembangan Plomp yang terdiri dari tiga tahap, yaitu: Preliminary Research, Prototyping Stage dan Assessment. Artikel ini memuat hasil dari tahap assessment. Pada tahap assessment dilakukan tes akhir dan pengisian angket respon peserta didik untuk mengetahui efektivitas LKPD yang telah dikembangkan. Efektivitas LKPD ditinjau dari ketuntasan hasil belajar peserta didik. Hasil tes akhir menunjukkan bahwa nilai rata-rata kelas X IPA 1 yaitu 78 dengan peserta yang tidak tuntas KKM sebanyak tiga peserta didik. KKM Madrasah Aliyah Mathla’ul Anwar Pusat Menes adalah 71. Persentase peserta didik yang mencapai ketuntasan adalah 85,72%. Oleh karena itu, produk LKPD sudah efektif untuk mengembangkan kemampuan pemahaman konsep matematis peserta didik. Hasil angket respon peserta didik menunjukkan bahwa rata-rata persentase keseluruhan aspek yang dinilai sebesar 77,87% dengan kategori “Baik”.","PeriodicalId":428830,"journal":{"name":"SJME (Supremum Journal of Mathematics Education)","volume":"27 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"SJME (Supremum Journal of Mathematics Education)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35706/sjme.v7i2.9314","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini merupakan lanjutan dari artikel Pengembangan Bahan Ajar Materi Trigonometri melalui Pendekatan RME (Meika et al., 2023). Sebelum bahan ajar yang telah dikembangkan tersebut digunakan, perlu diketahui terlebih dahulu efektivitas bahan ajar tersebut. Oleh karena itu, perlu adanya uji coba pemakaian bahan ajar tersebut di suatu kelas untuk mengetahui efektivitasnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas LKPD  berbasis RME terhadap kemampuan pemahaman konsep ditinjau dari ketuntasan belajar. Metode yang digunakan adalah Design Based Research (DBR) dengan model pengembangan Plomp yang terdiri dari tiga tahap, yaitu: Preliminary Research, Prototyping Stage dan Assessment. Artikel ini memuat hasil dari tahap assessment. Pada tahap assessment dilakukan tes akhir dan pengisian angket respon peserta didik untuk mengetahui efektivitas LKPD yang telah dikembangkan. Efektivitas LKPD ditinjau dari ketuntasan hasil belajar peserta didik. Hasil tes akhir menunjukkan bahwa nilai rata-rata kelas X IPA 1 yaitu 78 dengan peserta yang tidak tuntas KKM sebanyak tiga peserta didik. KKM Madrasah Aliyah Mathla’ul Anwar Pusat Menes adalah 71. Persentase peserta didik yang mencapai ketuntasan adalah 85,72%. Oleh karena itu, produk LKPD sudah efektif untuk mengembangkan kemampuan pemahaman konsep matematis peserta didik. Hasil angket respon peserta didik menunjukkan bahwa rata-rata persentase keseluruhan aspek yang dinilai sebesar 77,87% dengan kategori “Baik”.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
基于RME的研究概念理解能力的有效性
本研究是通过RME方法(Meika et al. 2023)进一步发展三角材料教学的文章。在开发出的材料使用之前,需要知道它们的有效性。因此,需要在课堂上对教材进行测试,以了解其有效性。本研究的目的是研究基于RME的学习概念理解能力的有效性。使用的方法是基于设计研究(DBR), Plomp开发模型由三个阶段组成:前期研究、原装试验和评估。本文包括评估阶段的结果。在评估阶段进行最后测试,并对学习者的反应进行充电,以了解其发展过程的有效性。教学成果的有效性。最后的测试结果显示,X科学1班的平均成绩为78分,而不完成的学生为3公里。南瓦尔中心区71号学习者的结算率是85.72%。因此,产品在培养学习者对数学概念的理解能力方面是有效的。研究结果显示,研究对象的总体平均百分比为77.87%,属于“好”类别。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
The Effect Of STEM-Based Project-Based Learning In Improving High School Students' Visual Mathematical Ability Analysis of the Connecting, Organizing, Reflecting and Extending (CORE) Model to Improving the Mathematical Reasoning Ability Students Literasi Matematis Mahasiswa Calon Guru dalam Menyelesaikan Soal Numerasi Statistik Berdasarkan Gaya Belajar Honey-Mumford Efektivitas LKPD Berbasis RME terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Ditinjau dari Ketuntasan Belajar Pengaruh Permainan Balok Susun Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Kelas VII
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1