ANALISIS PERBANDINGAN KOMPOSISI CAMPURAN BETON MUTU K-300 ANTARA BETON TANPA ADDITIVE DAN BETON MENGGUNAKAN ADDITIVE TIPE C MERK SIKACIM CONCRETE ADDITIVE DENGAN AGREGAT KASAR DESA SUNGAI DUA KABUPATEN TANAH BUMBU DAN AGREGAT HALUS DESA SUNGUP KABUPATEN KOTA BARU KALIMANTAN SELATAN

Sylvina Permatasari
{"title":"ANALISIS PERBANDINGAN KOMPOSISI CAMPURAN BETON MUTU K-300 ANTARA BETON TANPA ADDITIVE DAN BETON MENGGUNAKAN ADDITIVE TIPE C MERK SIKACIM CONCRETE ADDITIVE DENGAN AGREGAT KASAR DESA SUNGAI DUA KABUPATEN TANAH BUMBU DAN AGREGAT HALUS DESA SUNGUP KABUPATEN KOTA BARU KALIMANTAN SELATAN","authors":"Sylvina Permatasari","doi":"10.24127/tp.v11i1.1782","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian dengan penambahan zat cair merk Sikacim Tipe C, dengan proses penambahan zat cair Sikacim yaitu dengan mencampurkan zat cair Sikacim ke dalam air. Material yang digunakan dalam pembuatan sampel beton ini berasal dari Kotabaru yaitu pasir diambil dari Desa Sungup dan kerikil dari Desa Sungai Dua Kabupaten Tanah Bumbu, air dari PDAM Kotabaru, semen Tiga Roda yang diproduksi oleh PT. Indocement Tunggal Prakasa, Tbk dan zat cair sikacim diproduksi oleh PT. Wibawa Putra Utama. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik/spesifikasi dari material tersebut dengan tambahan zat cair sikacim. Untuk pelaksanaan penelitian ini menggunakan metode eksperimental di laboratorium. Mix design semen Tiga Roda, agregat halus Desa Sungup dan agregat kasar Desa Sungai Dua sesuai dengan mutu yang disyaratkan untuk 1m3 beton adalah semen 454,86 kg/m3, agregat halus Desa Sungup 608,6 kg/m3, agregat kasar Desa Sungai Dua 993,2 kg/m3 dan air sebanyak 218,33 Liter. Mix design semen Tiga Roda, agregat halus Desa Sungup, agregat kasar Desa Sungai Dua serta menggunakan additive tipe C merk Sikacim Concrete Additive sesuai dengan mutu yang disyaratkan untuk 1m3 beton adalah semen 454,86 kg/m3, agregat halus Desa Sungup 608,6 kg/m3, agregat kasar Desa Sungai Dua 993,2 kg/m3, 174,67 Liter dan zat additive sebanyak 272,91 ml.            Dari hasil penelitian mengenai jenis agregat halus Desa Sungup dan agregat Kasar Desa Sungai Dua terhadap kuat tekan beton antara beton tanpa additive dan beton yang menggunakan additive tipe C merk Sikacim Concrete Additive yaitu Mix design semen Tiga Roda, agregat halus Desa Sungup dan agregat kasar Desa Sungai Dua sesuai dengan mutu beton yang disyaratkan yaitu K-300 menghasilkan kuat tekan 300,30 kg/cm2. Dari hasil pengujian sudah dapat memenuhi mutu yang direncanakan pada kuat tekan dan Mix design semen Tiga Roda, agregat halus Desa Sungup dan agregat kasar Desa Sungai Dua serta menggunakan additive tipe C merk Sikacim Concrete Additive sesuai dengan mutu beton yang disyaratkan yaitu K-300 menghasilkan kuat tekan 215,85 kg/cm2. Dari hasil pengujian masih belum dapat memenuhi mutu beton yang direncanakan pada kuat tekan","PeriodicalId":287662,"journal":{"name":"TAPAK (Teknologi Aplikasi Konstruksi) : Jurnal Program Studi Teknik Sipil","volume":"30 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-11-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"TAPAK (Teknologi Aplikasi Konstruksi) : Jurnal Program Studi Teknik Sipil","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24127/tp.v11i1.1782","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian dengan penambahan zat cair merk Sikacim Tipe C, dengan proses penambahan zat cair Sikacim yaitu dengan mencampurkan zat cair Sikacim ke dalam air. Material yang digunakan dalam pembuatan sampel beton ini berasal dari Kotabaru yaitu pasir diambil dari Desa Sungup dan kerikil dari Desa Sungai Dua Kabupaten Tanah Bumbu, air dari PDAM Kotabaru, semen Tiga Roda yang diproduksi oleh PT. Indocement Tunggal Prakasa, Tbk dan zat cair sikacim diproduksi oleh PT. Wibawa Putra Utama. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik/spesifikasi dari material tersebut dengan tambahan zat cair sikacim. Untuk pelaksanaan penelitian ini menggunakan metode eksperimental di laboratorium. Mix design semen Tiga Roda, agregat halus Desa Sungup dan agregat kasar Desa Sungai Dua sesuai dengan mutu yang disyaratkan untuk 1m3 beton adalah semen 454,86 kg/m3, agregat halus Desa Sungup 608,6 kg/m3, agregat kasar Desa Sungai Dua 993,2 kg/m3 dan air sebanyak 218,33 Liter. Mix design semen Tiga Roda, agregat halus Desa Sungup, agregat kasar Desa Sungai Dua serta menggunakan additive tipe C merk Sikacim Concrete Additive sesuai dengan mutu yang disyaratkan untuk 1m3 beton adalah semen 454,86 kg/m3, agregat halus Desa Sungup 608,6 kg/m3, agregat kasar Desa Sungai Dua 993,2 kg/m3, 174,67 Liter dan zat additive sebanyak 272,91 ml.            Dari hasil penelitian mengenai jenis agregat halus Desa Sungup dan agregat Kasar Desa Sungai Dua terhadap kuat tekan beton antara beton tanpa additive dan beton yang menggunakan additive tipe C merk Sikacim Concrete Additive yaitu Mix design semen Tiga Roda, agregat halus Desa Sungup dan agregat kasar Desa Sungai Dua sesuai dengan mutu beton yang disyaratkan yaitu K-300 menghasilkan kuat tekan 300,30 kg/cm2. Dari hasil pengujian sudah dapat memenuhi mutu yang direncanakan pada kuat tekan dan Mix design semen Tiga Roda, agregat halus Desa Sungup dan agregat kasar Desa Sungai Dua serta menggunakan additive tipe C merk Sikacim Concrete Additive sesuai dengan mutu beton yang disyaratkan yaitu K-300 menghasilkan kuat tekan 215,85 kg/cm2. Dari hasil pengujian masih belum dapat memenuhi mutu beton yang direncanakan pada kuat tekan
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
该研究采用C型Sikacim (Sikacim)的品牌液体添加的方法,即将Sikacim (Sikacim)的液体添加到水中。是混凝土的材料用于制造样本来自Kotabaru即取自Sungup村沙子和石子河村的土地调味料、水两县公用事业Kotabaru水泥、三个轮子的单一由PT . Indocement Prakasa, sikacim液体又是由PT的主要权威的儿子。本研究的目的是通过添加剂了解材料的特性/规格。使用实验方法实施本研究。混合了三轮水泥,集料集,集料集,两河集料符合1m3混凝土所需的质量为454.86公斤/m3公斤,集料608.6公斤/m3公斤,集料263.2公斤/m3磅,集水集水218.33升。混合三轮水泥面料,集料成藤村,二河小村集料,使用C型水泥,Sikacim Concrete附注,与1m3公斤/m3公斤所需的优质为1m3174.67升和additive物质多达272.91 ml .            细骨料Sungup村庄类型的研究结果和对强大的粗骨料两河村按没有additive混凝土和混凝土之间的混凝土用additive品牌C型Sikacim水泥混凝土additive即混合设计三个轮子,细骨料Sungup村和粗骨料混凝土质量两河村符合要求即K-300产生强大的按300.30 kg / cm2。从测试结果中,我们可以满足计划中的强度按压和混合三轮水泥设计、宽带集料、软质集料和粗糙的河道集料,以及根据要求的混凝土质量,即K-300,强度按21585公斤/cm2。测试结果仍然不能满足计划中的混凝土强度
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
EVALUASI GREEN CAMPUS BERBASIS BIM PARAMETER NILAI KUAT TEKAN BEBAS TANAH TERHADAP TINGKAT KEPADATAN TANAH LEMPUNG EKSPANSIF RECYCLE CONCRETE AGREGATE TERHADAP KUAT TEKAN BETON BERBASIS ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS PENYEDIAAN AIR BERSIH BERBASIS KUALITAS, KUANTITAS DAN KONTINUITAS AIR OPTIMASI DAERAH IRIGASI KB 6 DESA ADIREJO DAN SIDODADI KECAMATAN PEKALONGAN MENGGUNAKAN PROGRAM LINIER
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1