{"title":"IMPLIKASI ASESMEN KOMPETENSI MINIMUM TERHADAP PROSEDUR PEMBELAJARAN LITERASI MEMBACA","authors":"Foy Ario, Rahmah Kurniawaty, S.Kom., S.S., M.T.","doi":"10.54124/jlmp.v19i2.89","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah memotret implikasi AKM pada prosedur pembelajaran literasi membaca pada guru Bahasa Indonesia di MGMP Bahasa Indonesia wilayah 1 Jakarta Timur. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan melakukan survei sebagai instrumen pengambilan data penelitian yang dikuatkan dengan wawancara pada sekolah sampel. Data penelitian adalah 15 satuan pendidikan yang Guru didalamnya menjadi anggota Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Bahasa Indonesia di wilayah 1 Jakarta Timur tingkat SMA dengan responden sebanyak 28 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru sudah melaksanakan implikasi AKM terhadap prosedur membaca 68%. Implikasi AKM terhadap prosedur pembelajaran Literasi Membaca : 1. Guru mengetahui hasil AKM tahun 2021 khusus guru Bahasa Indonesia adalah kemampuan siswa sampel AKM di masing-masing sekolah yang dikunjungi; 2. Guru Bahasa Indonesia menyikapi hasil AKM tersebut dengan merencanakan pembelajaran menggunakan strategi membaca, dan 3. Guru Bahasa Indonesia memperkenalkan prosedur membaca kepada guru mata pelajaran lain.","PeriodicalId":159810,"journal":{"name":"Jurnal Lingkar Mutu Pendidikan","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Lingkar Mutu Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.54124/jlmp.v19i2.89","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah memotret implikasi AKM pada prosedur pembelajaran literasi membaca pada guru Bahasa Indonesia di MGMP Bahasa Indonesia wilayah 1 Jakarta Timur. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan melakukan survei sebagai instrumen pengambilan data penelitian yang dikuatkan dengan wawancara pada sekolah sampel. Data penelitian adalah 15 satuan pendidikan yang Guru didalamnya menjadi anggota Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Bahasa Indonesia di wilayah 1 Jakarta Timur tingkat SMA dengan responden sebanyak 28 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru sudah melaksanakan implikasi AKM terhadap prosedur membaca 68%. Implikasi AKM terhadap prosedur pembelajaran Literasi Membaca : 1. Guru mengetahui hasil AKM tahun 2021 khusus guru Bahasa Indonesia adalah kemampuan siswa sampel AKM di masing-masing sekolah yang dikunjungi; 2. Guru Bahasa Indonesia menyikapi hasil AKM tersebut dengan merencanakan pembelajaran menggunakan strategi membaca, dan 3. Guru Bahasa Indonesia memperkenalkan prosedur membaca kepada guru mata pelajaran lain.