PENGARUH ABU KULIT KAKAO DAN ABU BAMBU TERHADAP DAYA SERAP AIR DAN KUAT TEKAN PAVING BLOCK

Leli Mariati Situmorang, Ratni Sirait, Abdul Halim Daulay
{"title":"PENGARUH ABU KULIT KAKAO DAN ABU BAMBU TERHADAP DAYA SERAP AIR DAN KUAT TEKAN PAVING BLOCK","authors":"Leli Mariati Situmorang, Ratni Sirait, Abdul Halim Daulay","doi":"10.24114/einstein.v10i3.39517","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini memiliki tujuan ingin mengetahui pengaruh penambahan abu kulit kakao serta abu bambu terhadap densitas, daya serap air, kuat tekan, dan kuat lentur pada pembuatan paving block, serta mengetahui komposisi penambahan abu kulit kakao dan abu bambu yang paling optimal. Pembuatan paving block menggunakan bahan dasar abu kulit kakao, abu bambu, semen, pasir, dan air dengan variasi persentase yaitu: 0% : 20% : 20% : 60%, 5% : 15% : 20% : 60%, 10% : 10% : 20% : 60%, 15% : 5% : 20% : 60%, 20% : 0% : 20% : 60% dan digunakan FAS (Faktor Air Semen) sebesar 0,5 pada seluruh alterasi. Waktu penjemuran selama 28 hari. Karekteristik paving block yang diteliti antara lain: karekterisasi fisis serta karekterisasi mekanis. Hasil riset menampilkana terdapatnya pengaruh penambahan abu kulit kakao dan abu bambu terhadap densitas yang mengalami kenaikan dan nilai daya serap air mengalami penurunan. Dengan bertambahnya abu kulit kakao maka nilai kuat tekan dan kuat lentur mengalami kenaikan. Komposisi yang optimum adalah sampel dengan variasi 20% : 0% : 20% : 60%. Bersuber pada hasil penelitian yang di lakukan sampel tersebut telah penuhi ketentuan kualitas pada paving block yang di tetapkan oleh SNI 03-0691-1996 yang dapat diaplikan untuk penggunaan taman.","PeriodicalId":375168,"journal":{"name":"EINSTEIN e-JOURNAL","volume":"2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EINSTEIN e-JOURNAL","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24114/einstein.v10i3.39517","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan ingin mengetahui pengaruh penambahan abu kulit kakao serta abu bambu terhadap densitas, daya serap air, kuat tekan, dan kuat lentur pada pembuatan paving block, serta mengetahui komposisi penambahan abu kulit kakao dan abu bambu yang paling optimal. Pembuatan paving block menggunakan bahan dasar abu kulit kakao, abu bambu, semen, pasir, dan air dengan variasi persentase yaitu: 0% : 20% : 20% : 60%, 5% : 15% : 20% : 60%, 10% : 10% : 20% : 60%, 15% : 5% : 20% : 60%, 20% : 0% : 20% : 60% dan digunakan FAS (Faktor Air Semen) sebesar 0,5 pada seluruh alterasi. Waktu penjemuran selama 28 hari. Karekteristik paving block yang diteliti antara lain: karekterisasi fisis serta karekterisasi mekanis. Hasil riset menampilkana terdapatnya pengaruh penambahan abu kulit kakao dan abu bambu terhadap densitas yang mengalami kenaikan dan nilai daya serap air mengalami penurunan. Dengan bertambahnya abu kulit kakao maka nilai kuat tekan dan kuat lentur mengalami kenaikan. Komposisi yang optimum adalah sampel dengan variasi 20% : 0% : 20% : 60%. Bersuber pada hasil penelitian yang di lakukan sampel tersebut telah penuhi ketentuan kualitas pada paving block yang di tetapkan oleh SNI 03-0691-1996 yang dapat diaplikan untuk penggunaan taman.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
本研究的目的是确定可可皮灰和竹灰在密度、水密、强压和弹性加工中的作用,以及最理想的可可粉灰和竹灰添加成分的影响。布洛克为基本材料制作可可,皮肤灰吹竹、水泥、沙子和水比例的变化,即:0% 20%:20%:60%,5%到15%:20%:60%,10% 20%:60%,15%:5% 10% 20%:60%、20%:0% 20%:60%和使用FAS(因式分解水)0.5万在整个alterasi水泥。晾衣时间28天。介质铺路石包括:纤维化和机械化。研究结果显示,可可皮灰和竹灰的添加会对密度增加和水能吸收价值下降的影响。随着可可壳灰的增加,强度的挤压和强度的柔韧会增加。最优成分是变化20%:0%:20%:60%的样本。发回研究结果,样本完成了SNI 03-0691
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
KARAKTERISTIK PAVING BLOCK DARI LIMBAH SERBUK KACA (GLASS POWDER) IDENTIFIKASI STRUKTUR BAWAH PERMUKAAN TANAH MENGGUNAKAN METODE GEOLISTRIK DAN CITRA SENTINEL-1 DI PANTAI SITIRIS-TIRIS KABUPATEN TAPANULI TENGAH RANCANG BANGUN PEMBERIAN NUTRISI OTOMATIS PADA BUDIDAYA HIDROPONIK BERBASIS MIKROKONTROLER PEMETAAN PERMUKAAN DASAR PERAIRAN DANAU TOBA DESA SIBAGANDING KECAMATAN GIRSANG SIPANGAN BOLON MENGGUNAKAN PERANGKAT SONAR PEMBUATAN NANO PARTIKEL TIO2 MENGGUNAKAN SURFAKTAN CTAB DAN PEG 6000
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1