{"title":"PENGARUH PENDIDIKAN, KEMAMPUAN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA SMP NEGERI 3 BANDA ACEH","authors":"R. Irawan, A. Ariyanto","doi":"10.37598/jimma.v9i2.986","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh antara Pendidikan, Kemampuan Kerja dan Kompensasi terhadap kinerja pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aceh. Permasalahan dalam penelitian ini adalah pengaruh Pendidikan, Kemampuan Kerja dan Kompensasi terhadap kinerja pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aceh. Jumlah sampel penelitian ini sebanyak 61 pegawai. Data penelitian dikumpulkan melalui kuisioner, observasi dan wawancara. Pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi linier berganda, uji F (serempak) dan uji t (parsial) dimaksud untuk mengetahui secara serempak dan secara parsial pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen pada tingkat kepercayaan 95% (α = 0,05). Hasil penelitian berdasarkan uji serempak menunjukan bahwa antara variabel Pendidikan, Kemampuan Kerja dan Kompensasi berpengaruh sangat nyata (high significant) terhadap Kinerja Pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aeh. Sedangkan secara parsial variabel Pendidikan berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aceh sedangkan variabel Kemampuan Kerja dan Kompensasi tidak mempengaruhi Kinerja Pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aceh. Variabel yang paling dominan berpengaruh yaitu Pendidikan dengan nilai koefisien regresi sebesar 53,2%. Hal ini, yang dilakukan oleh pegawai dalam meningkatkan kinerjanya sudah sesuai dengan perencanaanya masing-masing seperti seperti Motivasi Kerja, Lingkungan Kerja, Gaya Kepemimpinan, Pelatihan Kerja serta latar belakang pegawai untuk meningkatkn Kinerja. Artinya dari hasil penelitian ini bahwa guru di SMP Negeri 3 Banda Aceh berkualitas dalam mengajar, kemudian kuantitas dalam pengajaran di SMP Negeri 3 Banda Aceh selalu memadai kemudian setiap guru mempunyai kehandalan dalam memberikan pengajaran sudah sangat baik serta para guru yang mengajar di SMP Negeri 3 Banda Aceh sudah memiliki pengalaman dalam bekerja.","PeriodicalId":393854,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh","volume":"16 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Manajemen Muhammadiyah Aceh","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37598/jimma.v9i2.986","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh antara Pendidikan, Kemampuan Kerja dan Kompensasi terhadap kinerja pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aceh. Permasalahan dalam penelitian ini adalah pengaruh Pendidikan, Kemampuan Kerja dan Kompensasi terhadap kinerja pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aceh. Jumlah sampel penelitian ini sebanyak 61 pegawai. Data penelitian dikumpulkan melalui kuisioner, observasi dan wawancara. Pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi linier berganda, uji F (serempak) dan uji t (parsial) dimaksud untuk mengetahui secara serempak dan secara parsial pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen pada tingkat kepercayaan 95% (α = 0,05). Hasil penelitian berdasarkan uji serempak menunjukan bahwa antara variabel Pendidikan, Kemampuan Kerja dan Kompensasi berpengaruh sangat nyata (high significant) terhadap Kinerja Pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aeh. Sedangkan secara parsial variabel Pendidikan berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aceh sedangkan variabel Kemampuan Kerja dan Kompensasi tidak mempengaruhi Kinerja Pegawai pada SMP Negeri 3 Banda Aceh. Variabel yang paling dominan berpengaruh yaitu Pendidikan dengan nilai koefisien regresi sebesar 53,2%. Hal ini, yang dilakukan oleh pegawai dalam meningkatkan kinerjanya sudah sesuai dengan perencanaanya masing-masing seperti seperti Motivasi Kerja, Lingkungan Kerja, Gaya Kepemimpinan, Pelatihan Kerja serta latar belakang pegawai untuk meningkatkn Kinerja. Artinya dari hasil penelitian ini bahwa guru di SMP Negeri 3 Banda Aceh berkualitas dalam mengajar, kemudian kuantitas dalam pengajaran di SMP Negeri 3 Banda Aceh selalu memadai kemudian setiap guru mempunyai kehandalan dalam memberikan pengajaran sudah sangat baik serta para guru yang mengajar di SMP Negeri 3 Banda Aceh sudah memiliki pengalaman dalam bekerja.