UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA SISWA DENGAN METODE STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA

Alfyan Syach, Dede Sugandi, Fauzan Dwiahna Heka Putra
{"title":"UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBICARA SISWA DENGAN METODE STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA","authors":"Alfyan Syach, Dede Sugandi, Fauzan Dwiahna Heka Putra","doi":"10.57171/jt.v1i2.191","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Bahasa Indonesia merupakan salah satu mata pelajaran yang wajib dipelajari siswa di sekolah dasar. Keterampilan berbicara harus dikuasai oleh setiap siswa karena keterampilan ini secara langsung berkaitan dengan seluruh proses belajar siswa di sekolah. Namun kondisi di lapangan, pembelajaran keterampilan berbicara masih dianaktirikan karena pembelajaran lebih difokuskan pada materi ujian. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia melalui Student Facilitator and Explaining (SFE). Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VA SDN Tanjungpura II Karawang tahun ajaran 2020/2021. Dengan jumlah seluruh siswa kelas VA adalah 36 orang. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas. Model penelitian yang dilakukan adalah model Kemmis dan Taggart. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah perangkat tes dan lembar observasi. Hasil yang diperoleh yaitu Penerapan motede pembelajaran Student Facilitator and Explaining dalam meningkatkan kemampuan berbicara. Siswa diberikan kesempatan untuk menyampaikan atau mepresentasikan ide atau pendapatnya sendiri. Perolehan data hasil pengamatan proses pembelajaran dari siklus I sampai dengan siklus III dengan perolehan PBM siswa siklus I mencapai 63%, siklus II mencapai 75% dan siklus III mencapai 94%, sedangkan perolehan hasil observasi guru siklus I mencapai 66%, siklus II mencapai 72% dan siklus III mencapai 94%. Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan menggunakan motede pembelajaran Student Facilitator and Explaining terbukti dapat meningkatkan kemampuan berbicara siswa.","PeriodicalId":336387,"journal":{"name":"Jurnal Tahsinia","volume":"51 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-02-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Tahsinia","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.57171/jt.v1i2.191","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Bahasa Indonesia merupakan salah satu mata pelajaran yang wajib dipelajari siswa di sekolah dasar. Keterampilan berbicara harus dikuasai oleh setiap siswa karena keterampilan ini secara langsung berkaitan dengan seluruh proses belajar siswa di sekolah. Namun kondisi di lapangan, pembelajaran keterampilan berbicara masih dianaktirikan karena pembelajaran lebih difokuskan pada materi ujian. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar peserta didik dalam mata pelajaran Bahasa Indonesia melalui Student Facilitator and Explaining (SFE). Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VA SDN Tanjungpura II Karawang tahun ajaran 2020/2021. Dengan jumlah seluruh siswa kelas VA adalah 36 orang. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas. Model penelitian yang dilakukan adalah model Kemmis dan Taggart. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah perangkat tes dan lembar observasi. Hasil yang diperoleh yaitu Penerapan motede pembelajaran Student Facilitator and Explaining dalam meningkatkan kemampuan berbicara. Siswa diberikan kesempatan untuk menyampaikan atau mepresentasikan ide atau pendapatnya sendiri. Perolehan data hasil pengamatan proses pembelajaran dari siklus I sampai dengan siklus III dengan perolehan PBM siswa siklus I mencapai 63%, siklus II mencapai 75% dan siklus III mencapai 94%, sedangkan perolehan hasil observasi guru siklus I mencapai 66%, siklus II mencapai 72% dan siklus III mencapai 94%. Pembelajaran Bahasa Indonesia dengan menggunakan motede pembelajaran Student Facilitator and Explaining terbukti dapat meningkatkan kemampuan berbicara siswa.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
努力通过学生的学生方法和解释印尼语来提高学生的口语能力
印尼语是小学学生必须学习的科目之一。演讲技巧必须由每个学生掌握,因为这些技能与整个学生在学校的学习过程直接相关。但是在野外,学习口语技巧仍然是次要的,因为学习更集中在考试材料上。本研究的目的是通过学生经历和解释,增加学习者在印尼语科目中的学习成绩。本研究的主题是VA SDN Tanjungpura II Karawang学年2020/2021。退伍军人管理局的学生总数为36人。在本研究中,研究人员使用课堂动作研究方法。研究的模型是凯米斯和塔格特。此外,本研究使用的数据收集技术是一种测试设备和一份观察表。学生学习与解释能力的应用取得了成果。学生有机会表达或陈述自己的想法或意见。从I循环到I循环的学生PBM获得的学习过程数据,从I循环的学生获得63%,II周期达到75%,III周期达到94%,而教师对I周期的观察结果达到66%,II周期达到72%,III周期达到94%。使用学生学习模式和解释学习证明可以提高学生的口语能力。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
MENINGKATKAN DISIPLIN ANAK MELALUI KEGIATAN ANTRI CUCI TANGAN MENGGUNAKAN KARTU ANTRIAN UPAYA MENINGKATKAN KONSENTRASI BELAJAR ANAK USIA 4-5 TAHUN MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR SIMBOLIK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA PAPAN HUBUNG PADA ANAK USIA 5-6 TAHUN MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOGNITIF ANAK DALAM MENGENAL BIDANG GEOMETRI DAN ANGKA MELALUI MEDIA GEOBOARD UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN GURU DALAM MENERAPKAN PAKEM MELALUI KEGIATAN IN HOUSE TRAINING
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1