{"title":"Business Model Canvas dan Unified Modelling Language untuk Desain E-Commerce Toko Bintangsprei11","authors":"Achmat Jodi Saputra, Atik Ariesta","doi":"10.52958/iftk.v18i3.5062","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Bintangsprei11 merupakan toko online yang terbentuk sejak tahun 2019 dengan menjual produk berupa perlengkapan alat tidur yang 99% terbuat dari bahan katun cvc yaitu sprei dan bedcover. Sprei dan bedcover ini di produksi homemade. Adapun permasalahan yang dihadapi pada Bintangsprei11 yaitu Toko Bintangsprei11 berjualan di marketplace Shopee yang setiap transaksinya akan dikenakan biaya pajak sebesar 2,5% dari setiap penjualan produk,Toko Bintangsprei11 ini dalam sebulan bisa membayar pajak kurang lebih 600 ribu perbulan. Rating pada toko Bintangsprei11 sebesar 4.9 dan Review dari pelanggan sebesar 400 penilaian. Pada marketplace yang digunakan yaitu Shopee Toko Bintangsprei11 memiliki banyak saingan yang menjual produk serupa. Berdasarkan masalah yang ada, dibutuhkan sebuah website e-commerce untuk membantu Toko Bintangsprei11 berjualan tanpa harus membayar biaya admin serta menambah pelanggan baru. Dalam perancangan website e-commerce ini menggunakan Business Model Canvas (BMC) untuk menganalisis model pengembangan bisnis, Unified Modeling Langugae (UML) untuk analisa dan perancangan sistem. Dalam pembuatan website Bintangsprei11 ini menggunakan aplikasi web open source Wordpress berbasis Content Management System (CMS) dengan plugin WooCommerce. Website e-commerce yang diletakan pada domain dan hosting dapat membantu admin berjualan tanpa harus membayar biaya admin sehingga meminamlisir pengeluaran, menambah pasar untuk berjualan selain di marketplace sehingga mendapatkan pelanggan selain di marketplace.","PeriodicalId":157748,"journal":{"name":"Informatik : Jurnal Ilmu Komputer","volume":"10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Informatik : Jurnal Ilmu Komputer","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52958/iftk.v18i3.5062","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Bintangsprei11 merupakan toko online yang terbentuk sejak tahun 2019 dengan menjual produk berupa perlengkapan alat tidur yang 99% terbuat dari bahan katun cvc yaitu sprei dan bedcover. Sprei dan bedcover ini di produksi homemade. Adapun permasalahan yang dihadapi pada Bintangsprei11 yaitu Toko Bintangsprei11 berjualan di marketplace Shopee yang setiap transaksinya akan dikenakan biaya pajak sebesar 2,5% dari setiap penjualan produk,Toko Bintangsprei11 ini dalam sebulan bisa membayar pajak kurang lebih 600 ribu perbulan. Rating pada toko Bintangsprei11 sebesar 4.9 dan Review dari pelanggan sebesar 400 penilaian. Pada marketplace yang digunakan yaitu Shopee Toko Bintangsprei11 memiliki banyak saingan yang menjual produk serupa. Berdasarkan masalah yang ada, dibutuhkan sebuah website e-commerce untuk membantu Toko Bintangsprei11 berjualan tanpa harus membayar biaya admin serta menambah pelanggan baru. Dalam perancangan website e-commerce ini menggunakan Business Model Canvas (BMC) untuk menganalisis model pengembangan bisnis, Unified Modeling Langugae (UML) untuk analisa dan perancangan sistem. Dalam pembuatan website Bintangsprei11 ini menggunakan aplikasi web open source Wordpress berbasis Content Management System (CMS) dengan plugin WooCommerce. Website e-commerce yang diletakan pada domain dan hosting dapat membantu admin berjualan tanpa harus membayar biaya admin sehingga meminamlisir pengeluaran, menambah pasar untuk berjualan selain di marketplace sehingga mendapatkan pelanggan selain di marketplace.