PEMBUATAN BATIK KHAS KAMPUNG PANGKALAN MAKMUR KECAMATAN DAYUN BERSAMA TIM KUKERTA UNRI

Desi Pitria Sitorus, Halida Sophia
{"title":"PEMBUATAN BATIK KHAS KAMPUNG PANGKALAN MAKMUR KECAMATAN DAYUN BERSAMA TIM KUKERTA UNRI","authors":"Desi Pitria Sitorus, Halida Sophia","doi":"10.37859/jpumri.v7i1.4228","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pangkalan Makmur merupakan salah satu kampung yang mayoritas masyarakatnya Pekebun dan Pengusaha Kecil Menengah. Kampung Pangkalan Makmur memiliki banyak potensi untuk di kembangkan. Oleh karena itu pihak desa berinisiatif membuat kegiatan untuk mengembangkan potensi tersebut. Salah satu upaya yang dilakukan adalah mengadakan pelatihan membatik. Mahasiswa Kukerta selaku perwakilan Akademisi mendukung penuh dan membantu kegiatan ini. Motif batik yang dibuat yaitu kelengkeng, karena kelengkeng merupakan ciri khas dari kampung pangkalan makmur. Kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi masyarakat agar dapat memahami cara membuat batik cap dengan menggunakan berbagai macam alat seperti canting, cap dan lainnya serta untuk menambah wawasan dan meningkatkan kreativitas dari masyarakat desa Pangkalan Makmur. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini antara lain  melakukan  survei   serta   pendekatan   dengan  masyarakat, menyampaikan ide-ide kreatif dalam hal pemasaran usaha dan penanaman  kesadaran  kepada masyarakat akan pentingnya  warisan   budaya. Kelompok  Kukerta melakukan  pengamatan  dan  observasi terkait potensi batik kelengkeng yang  masih  mulai akan berkembang. Hasil yang di dapat dari penyelenggaraan kegiatan ini adalah Memberikan pengetahuan dan keterampilan membatik cap khas Kampung Pangkalan Makmur, Menumbuhkembangkan minat masyarakat menjadi wirausaha dalam bidang batik cap, dan Memberikan  pengalaman dalam  mengimplementasi  aspek-aspek yang  berkaitan  dengan  usaha  batik cap khas Kampung Pangkalan Makmur.","PeriodicalId":272995,"journal":{"name":"Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pengabdian UntukMu NegeRI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37859/jpumri.v7i1.4228","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pangkalan Makmur merupakan salah satu kampung yang mayoritas masyarakatnya Pekebun dan Pengusaha Kecil Menengah. Kampung Pangkalan Makmur memiliki banyak potensi untuk di kembangkan. Oleh karena itu pihak desa berinisiatif membuat kegiatan untuk mengembangkan potensi tersebut. Salah satu upaya yang dilakukan adalah mengadakan pelatihan membatik. Mahasiswa Kukerta selaku perwakilan Akademisi mendukung penuh dan membantu kegiatan ini. Motif batik yang dibuat yaitu kelengkeng, karena kelengkeng merupakan ciri khas dari kampung pangkalan makmur. Kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi masyarakat agar dapat memahami cara membuat batik cap dengan menggunakan berbagai macam alat seperti canting, cap dan lainnya serta untuk menambah wawasan dan meningkatkan kreativitas dari masyarakat desa Pangkalan Makmur. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini antara lain  melakukan  survei   serta   pendekatan   dengan  masyarakat, menyampaikan ide-ide kreatif dalam hal pemasaran usaha dan penanaman  kesadaran  kepada masyarakat akan pentingnya  warisan   budaya. Kelompok  Kukerta melakukan  pengamatan  dan  observasi terkait potensi batik kelengkeng yang  masih  mulai akan berkembang. Hasil yang di dapat dari penyelenggaraan kegiatan ini adalah Memberikan pengetahuan dan keterampilan membatik cap khas Kampung Pangkalan Makmur, Menumbuhkembangkan minat masyarakat menjadi wirausaha dalam bidang batik cap, dan Memberikan  pengalaman dalam  mengimplementasi  aspek-aspek yang  berkaitan  dengan  usaha  batik cap khas Kampung Pangkalan Makmur.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
富裕的基地是农村社区之一,大部分是农民和中产阶级商人。繁荣的大本营有很大的发展潜力。因此,该村采取主动开展活动,以发展其潜力。其中一项努力是开展有益健康的培训。作为学术界代表,库克塔学生全力支持并协助这项活动。蜡染图案被制成网状结构,因为网状结构是富裕的家乡的标志。这些活动旨在教育人们了解如何使用canting、cap等工具制作蜡染帽,并增强基地繁荣农村社区的洞察力和创造力。在这些活动中使用的方法包括与公众进行调查和方法,向公众传达企业营销的创造性想法和意识的重要性。Kukerta集团对目前正在发展的蜡染系列的潜力进行了观察和观察。这项活动的安排所产生的结果是提供富裕基地社区的独特印迹知识和技能,培养社区的兴趣成为蜡染帽的创新者,并提供与蜡染帽业务相关的方面的经验。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Pemberdayaan Kader Kesehatan Dalam Upaya Deteksi Dini Penyakit Menular Potensial Kejadian Luar Biasa Dan Wabah Pembangunan dan Implementasi Sistem Informasi Pendaftaran dan Absensi Online Magang Berbasis Website pada BPTU HPT Padang Mengatas PEMBUATAN BATIK KHAS KAMPUNG PANGKALAN MAKMUR KECAMATAN DAYUN BERSAMA TIM KUKERTA UNRI Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pendidikan, Optimalisasi Sumber Daya dan Alam di Desa Mayang Pongkai Kecamatan Kampar Kiri Tengah Edukasi Kesehatan Manfaat Air Nabidz Kurma Untuk Mengurangi Mual Muntah di Puskesmas Harapan Raya Pekanbaru
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1