IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN DARING BERBASIS E-LEARNING MADRASAH PADA MATA PELAJARAN PPKn DALAM PERSPEKTIF GURU DI MADRASAH ALIYAH NEGERI SIDOARJO

Mochammad Iqbal Hidayatullah, Harmanto Harmanto
{"title":"IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN DARING BERBASIS E-LEARNING MADRASAH PADA MATA PELAJARAN PPKn DALAM PERSPEKTIF GURU DI MADRASAH ALIYAH NEGERI SIDOARJO","authors":"Mochammad Iqbal Hidayatullah, Harmanto Harmanto","doi":"10.26740/kmkn.v10n3.p586-601","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini menganalisis implementasi pembelajaran daring berbasis E-Learning Madrasah pada mata pelajaran PPKn dalam perspektif guru di MAN Sidoarjo. Penelitian ini menggunakan teori model pembelajaran daring Terry Anderson. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis deskriptif. Informan penelitian ini adalah empat orang yaitu dua informan dari tim IT madrasah dan dua informan guru mata pelajaran PPKn. Lokasi penelitian ini bertempat di MAN Sidoarjo di Jalan Stadion Nomor 2, Kecamatan Buduran, Sidoarjo. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara tidak terstruktur dan observasi. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis dari Miles dan Huberman. Hasil penelitian menunjukkan implementasi pembelajaran daring berbasis E-Learning Madrasah kurang optimal digunakan oleh guru mata pelajaran PPKn di MAN Sidoarjo yang dipengaruhi inkonsistensi penggunaan secara berkelanjutan selama pembelajaran daring. Faktor pengalaman penggunaan yang masih kurang user friendly bagi guru mata pelajaran PPKn, baik secara fitur maupun sistem yang ada pada aplikasi E-Learning Madrasah, dan kurang didukung dengan pemanfaatan secara optimal aplikasi dalam proses pembelajaran siswa. Kemampuan guru mata pelajaran PPKn dalam mengimplementasikan aplikasi E-Learning Madrasah yang masih rendah dalam mengoperasikan sehingga cenderung memilih aplikasi yang lebih praktis dan mudah digunakan seperti WhatsApp atau Zoom Meeting, meskipun secara sarana dan prasarana sudah mendukung yang dimiliki oleh madrasah cukup baik dalam pembelajaran daring.","PeriodicalId":176922,"journal":{"name":"Kajian Moral dan Kewarganegaraan","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-11-24","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Kajian Moral dan Kewarganegaraan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26740/kmkn.v10n3.p586-601","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Tujuan penelitian ini menganalisis implementasi pembelajaran daring berbasis E-Learning Madrasah pada mata pelajaran PPKn dalam perspektif guru di MAN Sidoarjo. Penelitian ini menggunakan teori model pembelajaran daring Terry Anderson. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis deskriptif. Informan penelitian ini adalah empat orang yaitu dua informan dari tim IT madrasah dan dua informan guru mata pelajaran PPKn. Lokasi penelitian ini bertempat di MAN Sidoarjo di Jalan Stadion Nomor 2, Kecamatan Buduran, Sidoarjo. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara tidak terstruktur dan observasi. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis dari Miles dan Huberman. Hasil penelitian menunjukkan implementasi pembelajaran daring berbasis E-Learning Madrasah kurang optimal digunakan oleh guru mata pelajaran PPKn di MAN Sidoarjo yang dipengaruhi inkonsistensi penggunaan secara berkelanjutan selama pembelajaran daring. Faktor pengalaman penggunaan yang masih kurang user friendly bagi guru mata pelajaran PPKn, baik secara fitur maupun sistem yang ada pada aplikasi E-Learning Madrasah, dan kurang didukung dengan pemanfaatan secara optimal aplikasi dalam proses pembelajaran siswa. Kemampuan guru mata pelajaran PPKn dalam mengimplementasikan aplikasi E-Learning Madrasah yang masih rendah dalam mengoperasikan sehingga cenderung memilih aplikasi yang lebih praktis dan mudah digunakan seperti WhatsApp atau Zoom Meeting, meskipun secara sarana dan prasarana sudah mendukung yang dimiliki oleh madrasah cukup baik dalam pembelajaran daring.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
本研究的目的是从教师的角度分析基于E-Learning madrasi的在线学习实施。这项研究采用了特里·安德森在线学习理论理论。本研究采用一种描述性的定性方法。这项研究的线人是四个人,两名伊斯兰技术研究小组的线人和两名PPKn间谍教师。该研究的地点位于Sidoarjo体育场2号体育场街,Sidoarjo街。数据收集技术使用非结构化采访和观察。数据分析技术采用了迈尔斯和胡伯曼的分析技术。研究结果表明,以E-Learning madsah为基础的在线学习工具的执行并没有得到mansidoarjo PPKn教师的最佳利用,这些课程影响了在线学习过程中不断使用的不一致。PPKn的使用经验对PPKn教师来说仍然缺乏用户友好,其特色和系统存在于伊斯兰学校的E-Learning应用程序中,缺乏对学生学习过程中最佳应用的支持。PPKn教师在执行伊斯兰教育E-Learning应用程序方面的操作能力较低,因此更倾向于选择更实用、更容易使用的应用程序,如WhatsApp或Zoom会议,尽管工具和基础设施已经在在线学习中得到了支持。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Strategi Jaringan Kemanusiaan Jawa Timur Dalam Mengentaskan Anak Jalanan Di Kota Malang PERAN ORGANISASI PIMPINAN ANAK CABANG IKATAN PELAJAR NAHDLATUL ULAMA IKATAN PELAJAR PUTERI NAHDLATUL ULAMA (IPNU IPPNU) DALAM MEMBENTUK KARAKTER NASIONALISME PADA REMAJA DI KECAMATAN TAMAN KABUPATEN SIDOARJO TINGKAT DISIPLIN BERLALU LINTAS REMAJA MILENIAL DI KECAMATAN NGORO KABUPATEN JOMBANG Motivasi Orang Tua dalam Penentuan Pendidikan Tinggi Anak di Kelurahan Meri Kota Mojokerto RESPON MASYARAKAT JEMUR WONOSARI TENTANG BERDIRINYA SANGGAR CANDI BUSANA PENGHAYAT KEPERCAYAAN SAPTA DARMA DITINJAU DARI SIKAP MULTIKULTURAL
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1