{"title":"Analisis dan Desain Sistem Informasi Pengajuan dan Monitoring Keuangan Kelurahan Berorientasi Obyek pada Kecamatan Denpasar Selatan","authors":"I. G. A. A. D. Indradewi, I. G. P. Wibawa","doi":"10.58982/krisnadana.v1i1.76","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kecamatan Denpasar Selatan merupakan salah satu kecamatan yang berada dibawah pemerintahan Kota Denpasar. Kecamatan Denpasar Selatan mengelola beberapa kelurahan seperti Kelurahan Panjer, Pedungan, Sanur, Sesetan, Renon dan Serangan. Setiap kelurahan memiliki pengelolaan keuangan yang berbeda-beda. Terdapat kendala pada pengelolaan keuangan tersebut yakni dalam hal pengajuan dana berupa keterhambatan dalam proses pengajuan dana. Analisis dan desain sistem informasi pengajuan dan monitoring keuangan ini dilakukan sebagai tahap awal dalam pengembangan sistem yang bertujuan untuk mempermudah kelurahan dalam mengelola keuangan kelurahannya, Kelurahan hanya perlu melakukan pengajuan melalui sistem yang nantinya akan diterima oleh kecamatan sehingga kelurahan dapat memaksimalkan kinerja pada bidang lainnya. Rancangan sistem yang dihasilkan menggunakan pendekatan berorientasi obyek dengan Unified Modelling Language (UML) yang terdiri dari use case, activity diagram, sequence diagram, dan class diagram. Komponen UML yang dibahas hanya pada mekanisme pengajuan dan monitoring keuangan. Rancangan antarmuka sistem yang dihasilkan berupa dashboard sistem yang menunjang proses monitoring keuangan.","PeriodicalId":166888,"journal":{"name":"Jurnal Krisnadana","volume":"8 5 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-09-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Krisnadana","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58982/krisnadana.v1i1.76","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Kecamatan Denpasar Selatan merupakan salah satu kecamatan yang berada dibawah pemerintahan Kota Denpasar. Kecamatan Denpasar Selatan mengelola beberapa kelurahan seperti Kelurahan Panjer, Pedungan, Sanur, Sesetan, Renon dan Serangan. Setiap kelurahan memiliki pengelolaan keuangan yang berbeda-beda. Terdapat kendala pada pengelolaan keuangan tersebut yakni dalam hal pengajuan dana berupa keterhambatan dalam proses pengajuan dana. Analisis dan desain sistem informasi pengajuan dan monitoring keuangan ini dilakukan sebagai tahap awal dalam pengembangan sistem yang bertujuan untuk mempermudah kelurahan dalam mengelola keuangan kelurahannya, Kelurahan hanya perlu melakukan pengajuan melalui sistem yang nantinya akan diterima oleh kecamatan sehingga kelurahan dapat memaksimalkan kinerja pada bidang lainnya. Rancangan sistem yang dihasilkan menggunakan pendekatan berorientasi obyek dengan Unified Modelling Language (UML) yang terdiri dari use case, activity diagram, sequence diagram, dan class diagram. Komponen UML yang dibahas hanya pada mekanisme pengajuan dan monitoring keuangan. Rancangan antarmuka sistem yang dihasilkan berupa dashboard sistem yang menunjang proses monitoring keuangan.