PERILAKU KONSUMEN DALAM MELAKUKAN KEPUTUSAN MENYEWA KAMAR HOTEL BERBINTANG UNTUK MENINGKATKAN PARIWISATA DIWILAYAH KOTAMADYA KUPANG

Asbi Nasar
{"title":"PERILAKU KONSUMEN DALAM MELAKUKAN KEPUTUSAN MENYEWA KAMAR HOTEL BERBINTANG UNTUK MENINGKATKAN PARIWISATA DIWILAYAH KOTAMADYA KUPANG","authors":"Asbi Nasar","doi":"10.32511/TOURISM.V2I1.320","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Konsumen penyewa fasilitas hunian hotel ini diperlukan adanya pengetahuan dan pemahaman terhadap perilaku konsumen dengan baik. Dimana pemasar dalam hal ini dituntut untuk memahami faktor-faktor apa saja yang menjadikan dorongan/stimulasi bagi konsumen untuk melakukan penyewaan fasilitas hunian hotel. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah faktor kamar, makanan dan minuman, prasarana, harga, promosi, aspek eksternal dan domestik konsumen serta pelayanan menjadi pertimbangan konsumen dalam menyewa kamar hotel berbintang di Kotamadya Kupang.Penelitian dilakukan pada Hotel Aston Kupang dan Hotel Neo Eltari Kupang. Hasil penelitian berdasarkan faktor Priciple Component Analysis dan Rotasi Varimax konsumen dalam menyewa kamar hotel bintang di Kotamadya Kupang, menunjukkan bahwa total varian mencapai 65,6%, sedangkan 34,4% merupakan faktor lain yang tidak termasuk dalam penelitian ini. Adapun faktor- konsumen dalam menyewa kamar hotel bintang di Kotamadya Kupang adalah faktor pelayanan 23,9%, faktor kamar 8%, faktor minuman dan makanan 6,7%, faktor lokasi hotel 6,2%, faktor makanan 5%, faktor petugas keamanan 4,8%, faktor informasi brosur, media cetak dan sopir 3,9%, faktor informasi teman dan keluarga 3,7% dan faktor air condition 3,5%. Faktor pelayanan merupakan faktor yang dominan sebagai pertimbangan konsumen dalam menyewa kamar hotel bintang di Kotamadya Kupang.","PeriodicalId":180016,"journal":{"name":"Tourism - Jurnal Pariwisata","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-06-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Tourism - Jurnal Pariwisata","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32511/TOURISM.V2I1.320","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Konsumen penyewa fasilitas hunian hotel ini diperlukan adanya pengetahuan dan pemahaman terhadap perilaku konsumen dengan baik. Dimana pemasar dalam hal ini dituntut untuk memahami faktor-faktor apa saja yang menjadikan dorongan/stimulasi bagi konsumen untuk melakukan penyewaan fasilitas hunian hotel. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah faktor kamar, makanan dan minuman, prasarana, harga, promosi, aspek eksternal dan domestik konsumen serta pelayanan menjadi pertimbangan konsumen dalam menyewa kamar hotel berbintang di Kotamadya Kupang.Penelitian dilakukan pada Hotel Aston Kupang dan Hotel Neo Eltari Kupang. Hasil penelitian berdasarkan faktor Priciple Component Analysis dan Rotasi Varimax konsumen dalam menyewa kamar hotel bintang di Kotamadya Kupang, menunjukkan bahwa total varian mencapai 65,6%, sedangkan 34,4% merupakan faktor lain yang tidak termasuk dalam penelitian ini. Adapun faktor- konsumen dalam menyewa kamar hotel bintang di Kotamadya Kupang adalah faktor pelayanan 23,9%, faktor kamar 8%, faktor minuman dan makanan 6,7%, faktor lokasi hotel 6,2%, faktor makanan 5%, faktor petugas keamanan 4,8%, faktor informasi brosur, media cetak dan sopir 3,9%, faktor informasi teman dan keluarga 3,7% dan faktor air condition 3,5%. Faktor pelayanan merupakan faktor yang dominan sebagai pertimbangan konsumen dalam menyewa kamar hotel bintang di Kotamadya Kupang.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
消费者在决定租一间星级酒店房间来增加库邦市的旅游业时的行为
酒店宿舍的消费者需要对消费者行为有良好的了解和理解。在这方面,营销人员需要了解是什么因素让消费者对酒店住房感到兴奋。这项研究的目的是确定在库邦市租一间繁星满天的酒店房间时,房间、食物和饮料、基础设施、价格、促销、消费者外部和家庭方面的因素是否成为消费者考虑的因素。研究人员对贻贝阿斯顿酒店和Neo Eltari Kupang酒店进行了调查。基于Priciple Component分析和来自库邦市星级酒店房间的消费者方差旋转的研究结果显示,总体变量为65.6%,34.4%是该研究的另一个不包括在内的因素。至于因素——消费者在五星级酒店的房间租出去是贻贝市政府服务因素23,9% 8%的房间,因式分解,饮料和食物因素6,7% 5%,因式分解6,2%酒店的位置,因式分解食物,保安4,8%因素,因式分解信息小册子、印刷媒体和司机3,9%因素信息的朋友和家人3,7%和水因素condition 3.5%。服务因素是消费者在库邦市租用星级酒店房间时考虑的主要因素。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENERAPAN TEORI PLANNED BEHAVIOR DALAM MEMPREDIKSI INTENSI BERKUNJUNG DI OBYEK WISATA PASAR MALAM, KOTA KUPANG STRATEGI PENGEMBANGAN EKOWISATA HUTAN MANGROVE DI KAWASAN PANTAI OESAPA PERILAKU KONSUMEN DALAM MELAKUKAN KEPUTUSAN MENYEWA KAMAR HOTEL BERBINTANG UNTUK MENINGKATKAN PARIWISATA DIWILAYAH KOTAMADYA KUPANG PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA HOTEL ASTON KUPANG & COVENTION CENTER STRATEGI PENGEMBANGAN PARIWISATA MELALUI DESA WISATA DI KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN UNTUK MENINGKATKAN JUMLAH PERGERAKAN WISATAWAN
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1