{"title":"PROSES DEPARAFINASI SEDIAAN JARINGAN GINJAL DENGAN DAN TANPA PEMANASAN MENGGUNAKAN MINERAL OIL PADA PEWARNAAN HEMATOKSILIN-EOSIN","authors":"T. Ariyadi","doi":"10.54350/jkr.v11i2.104","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pewarnaan Hematoksilin Eosin bertujuan untuk memberi kemudahan dalam pembacaan sediaan jaringan. Dalam tahapan pewarnaan Hematoksilin Eosin salah satunya menggunakan xylolpada proses deparafinisasi menghilangkan parafin dari jaringan dan proses clearing untuk menjernihkan jaringan sebelum dilakukan mounting. Xylol diketahui sebagai larutan bersifat non polar yang memiliki banyak kegunaan namun memiliki efek toksisitas bagi kesehatan. Mineral Oil menjadi salah satu alternatif bahan potensial pengganti xylol untuk deparafinisasi dan clearing karena memiliki sifat non polar sama dengan xylol. Tujuan penelitian untuk mengetahui suhu mineral oil yang paling baik terhadap kulitas sediaan jaringan ginjal marmut. Jenis penelitian adalah deskriptif. Sampel berasal dari ginjal marmut jantan yang dibagi menjadi 3 kelompok. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses deparafinisasi dan clearing menggunakan xylol didapat 100% kualitas jaringan dengan hasil baik, pada mineral oil tanpa pemanasan dengan suhu ruang 0% hasil kurang baik, pada mineral oil dengan pemanasan suhu 50⁰C 100% hasil baik. Berdasarkan hasil disimpulkan bahwa penggunakan mineral oil dengan pemanasan lebih baik dan hampir sama dengan kontrol.","PeriodicalId":344495,"journal":{"name":"Jurnal Kesehatan Rajawali","volume":"9 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-02-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kesehatan Rajawali","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.54350/jkr.v11i2.104","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Pewarnaan Hematoksilin Eosin bertujuan untuk memberi kemudahan dalam pembacaan sediaan jaringan. Dalam tahapan pewarnaan Hematoksilin Eosin salah satunya menggunakan xylolpada proses deparafinisasi menghilangkan parafin dari jaringan dan proses clearing untuk menjernihkan jaringan sebelum dilakukan mounting. Xylol diketahui sebagai larutan bersifat non polar yang memiliki banyak kegunaan namun memiliki efek toksisitas bagi kesehatan. Mineral Oil menjadi salah satu alternatif bahan potensial pengganti xylol untuk deparafinisasi dan clearing karena memiliki sifat non polar sama dengan xylol. Tujuan penelitian untuk mengetahui suhu mineral oil yang paling baik terhadap kulitas sediaan jaringan ginjal marmut. Jenis penelitian adalah deskriptif. Sampel berasal dari ginjal marmut jantan yang dibagi menjadi 3 kelompok. Hasil penelitian menunjukkan bahwa proses deparafinisasi dan clearing menggunakan xylol didapat 100% kualitas jaringan dengan hasil baik, pada mineral oil tanpa pemanasan dengan suhu ruang 0% hasil kurang baik, pada mineral oil dengan pemanasan suhu 50⁰C 100% hasil baik. Berdasarkan hasil disimpulkan bahwa penggunakan mineral oil dengan pemanasan lebih baik dan hampir sama dengan kontrol.