{"title":"KARAKTERISTIK CAMPURANASPAL BETON DENGAN SUBSTITUSI LIMBAH ETHYLENE VINYL ACETATE MENGGUNAKAN GRADASI TERBUKA","authors":"Deni Iqbal, Fajria Ramadhani","doi":"10.51179/rkt.v6i1.1042","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Jalan yang tidak memiliki fasilitas drainase yang baik di beberapa daerah khususnya di Aceh yang sering tergenang banjir pada saat musim hujan dapat membuat kekuatan bahan dari campuran aspal semakin lama semakin berkurang, serta dapat menimbulkan kerusakan pada bagian perkerasan jalan seperti terkikisnya lapisan permukaan jalan, hal tersebut membuat permukaan aspal menjadi kasar ditambah dengan kemampuan menerima beban pada kendaraan yang melintas dapat membuat aspal rusak dalam waktu yang relatif singkat, Untuk itu perlu adanya inovasi dengan menggunakan alternatif bahan pengganti seperti limbah Ethylene Vinyl Acetate (EVA), Modifikasi aspal penetrasi 60/70 bertujuan untuk mengetahui karakteristik campuran aspal beton AC-WC yang disubstitusi limbah EVA. Serta bertujuan untuk mengetahui persentse substitusi EVA yang menghasilkan karakteristik optimum pada gradasiterbuka. Pada penelitian ini parutan limbah EVA disubstitusikan sebanyak 1,5%, 2,5%, dan 3,5% terhadap berat aspal. Hasil yang didapat dari penelitian ini yaitu karakteristik campuran aspal dengan substitusi EVA menggunakan gradasi terbuka belum memenuhi persyaratan Bina Marga 2010 revisi 3 (2014) pada nilai VIM yaitu pada substitusi 3,5%EVA, Sedangkan untuk nilai stabilitas, flow, MQ, density, VFA dan VMA sudah memenuhi persyaratan Bina Marga 2010 revisi 3 (2014).. Persentase variasi EVA optimum pada gradasi terbuka diperoleh pada substitusi 1,5%.","PeriodicalId":249630,"journal":{"name":"Jurnal Rekayasa Teknik dan Teknologi","volume":"10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-03-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Rekayasa Teknik dan Teknologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51179/rkt.v6i1.1042","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Jalan yang tidak memiliki fasilitas drainase yang baik di beberapa daerah khususnya di Aceh yang sering tergenang banjir pada saat musim hujan dapat membuat kekuatan bahan dari campuran aspal semakin lama semakin berkurang, serta dapat menimbulkan kerusakan pada bagian perkerasan jalan seperti terkikisnya lapisan permukaan jalan, hal tersebut membuat permukaan aspal menjadi kasar ditambah dengan kemampuan menerima beban pada kendaraan yang melintas dapat membuat aspal rusak dalam waktu yang relatif singkat, Untuk itu perlu adanya inovasi dengan menggunakan alternatif bahan pengganti seperti limbah Ethylene Vinyl Acetate (EVA), Modifikasi aspal penetrasi 60/70 bertujuan untuk mengetahui karakteristik campuran aspal beton AC-WC yang disubstitusi limbah EVA. Serta bertujuan untuk mengetahui persentse substitusi EVA yang menghasilkan karakteristik optimum pada gradasiterbuka. Pada penelitian ini parutan limbah EVA disubstitusikan sebanyak 1,5%, 2,5%, dan 3,5% terhadap berat aspal. Hasil yang didapat dari penelitian ini yaitu karakteristik campuran aspal dengan substitusi EVA menggunakan gradasi terbuka belum memenuhi persyaratan Bina Marga 2010 revisi 3 (2014) pada nilai VIM yaitu pada substitusi 3,5%EVA, Sedangkan untuk nilai stabilitas, flow, MQ, density, VFA dan VMA sudah memenuhi persyaratan Bina Marga 2010 revisi 3 (2014).. Persentase variasi EVA optimum pada gradasi terbuka diperoleh pada substitusi 1,5%.