Pelatihan Bahasa Inggris untuk perbankan kepada siswa-siswa SMKS Khatolik Kefamenanu

Delti Yulita, Hesni Neno, Erlinda Sonya Pale
{"title":"Pelatihan Bahasa Inggris untuk perbankan kepada siswa-siswa SMKS Khatolik Kefamenanu","authors":"Delti Yulita, Hesni Neno, Erlinda Sonya Pale","doi":"10.29408/ab.v3i2.6906","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dengan perkembangan era industri yang semakin canggih dan global, maka lulusan SMK dituntut untuk memiliki keterampilan yang memadai dan bisa bersaing di dunia kerja, salah satunya keterampilan Bahasa Inggris.. Untuk memenuhi tuntutan tersebut perlu diadakan peningkatan keterampilan Bahasa Inggris siswa SMK. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk melatih ketrampilan siswa-siswa dalam dunia kerja khususnya di perbankan. SMKS Khatolik sendiri merupakan sekolah kejuruan yang berkembang cukup pesat di Kefamenanu dan telah membuka jurusan Perbankan. Namun, para guru dan siswa belum memiliki pengetahuan Bahasa Inggris cukup dan praktis dalam dunia perbankan. Oleh karena itu pelatihan ini memberikan solusi untuk menambah pengetahuan dan ketrampilan siswa dalam menggunakan Bahasa Inggris untuk perbankan agar lulusan SMK ini nantinya memiliki nilai jual lebih untuk bersaing di dunia perbankan. Kegiatan pelatihan dilaksanakan sebanyak 5 kali pertemuan. Pertemuan pertama memberikan gambaran umum tentang dunia perbankan, pertemuan kedua dilanjutkan dengan materi vocabulary dalam dunia perbankan, pertemuan ketiga fokus pada materi pelayanan nasabah dan teller. Kemudian pertemuan keempat dan kelima, siswa diberi latihan dan praktik presentasi bisnis dan surat menyurat dalam Bahasa Inggris. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan peningkatan kemampuan siswa-siswa kelas perbankan dalam membaca, berbicara dan menulis Bahasa Inggris. Siswa juga memperoleh banyak kosakata yang berhubungan dengan dunia perbankan sehingga membantu mereka lebih memahami proses transaksi di bank dalam Bahasa Inggris","PeriodicalId":268297,"journal":{"name":"ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat","volume":"33 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"ABSYARA: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29408/ab.v3i2.6906","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Dengan perkembangan era industri yang semakin canggih dan global, maka lulusan SMK dituntut untuk memiliki keterampilan yang memadai dan bisa bersaing di dunia kerja, salah satunya keterampilan Bahasa Inggris.. Untuk memenuhi tuntutan tersebut perlu diadakan peningkatan keterampilan Bahasa Inggris siswa SMK. Oleh karena itu, kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk melatih ketrampilan siswa-siswa dalam dunia kerja khususnya di perbankan. SMKS Khatolik sendiri merupakan sekolah kejuruan yang berkembang cukup pesat di Kefamenanu dan telah membuka jurusan Perbankan. Namun, para guru dan siswa belum memiliki pengetahuan Bahasa Inggris cukup dan praktis dalam dunia perbankan. Oleh karena itu pelatihan ini memberikan solusi untuk menambah pengetahuan dan ketrampilan siswa dalam menggunakan Bahasa Inggris untuk perbankan agar lulusan SMK ini nantinya memiliki nilai jual lebih untuk bersaing di dunia perbankan. Kegiatan pelatihan dilaksanakan sebanyak 5 kali pertemuan. Pertemuan pertama memberikan gambaran umum tentang dunia perbankan, pertemuan kedua dilanjutkan dengan materi vocabulary dalam dunia perbankan, pertemuan ketiga fokus pada materi pelayanan nasabah dan teller. Kemudian pertemuan keempat dan kelima, siswa diberi latihan dan praktik presentasi bisnis dan surat menyurat dalam Bahasa Inggris. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan peningkatan kemampuan siswa-siswa kelas perbankan dalam membaca, berbicara dan menulis Bahasa Inggris. Siswa juga memperoleh banyak kosakata yang berhubungan dengan dunia perbankan sehingga membantu mereka lebih memahami proses transaksi di bank dalam Bahasa Inggris
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
SMKS Khatolik斑学生的英语银行培训
随着工业时代的发展和日益全球化,SMK的毕业生需要有足够的技能和能够在工作中竞争的能力,其中之一就是英语技能。为了满足这些需求,学生SMK的英语技能需要提高。因此,这种奉献活动的目的是训练学生在工作中特别是在银行业的技能。Khatolik SMKS本身是一所不断壮大的职业学校,一直在hpu开设银行专业。然而,教师和学生在银行业还没有足够的英语知识。因此,这项培训为学生在银行使用英语的知识和技能提供了一个解决方案,使这些SMK毕业生在银行竞争中具有更大的销售价值。培训活动进行了五次会议。第一次会议概述了银行世界,第二次会议继续涉及银行内部的词汇内容,第三次会议集中讨论客户服务材料和出纳员。在第四次和第五次会议之后,学生们得到了英语商务展示和书信练习和练习。这些活动的结果表明,银行业班的学生在阅读、说英语和写英语方面的能力有所提高。学生还获得了许多与银行有关的词汇,以帮助他们更好地理解英语银行的交易过程
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Pembimbingan siswa SD sekitar lokasi pantai wisata Kastela untuk smart berplastik Pendampingan penyusunan perangkat pembelajaran proyek untuk menunjang Profil Pelajar Pancasila Pembelajaran TOEFL sebagai upaya peningkatan kompetensi guru di MGMP Kabupaten Muara Enim Pelatihan pembuatan sensor medis berbasi IoT sebagai pengenalan smart medical devices Peningkatan kompetensi siswa SMK melalui pelatihan desain grafis dan animasi
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1