ANALISA KEPATUHAN MENGONSUMSI ANTIBIOTIK PASIEN DEMAM TYPHOID DI KEC SIMPANG KATIS KAB BANGKA TENGAH TAHUN 2016

M. S. Sudirman
{"title":"ANALISA KEPATUHAN MENGONSUMSI ANTIBIOTIK PASIEN DEMAM TYPHOID DI KEC SIMPANG KATIS KAB BANGKA TENGAH TAHUN 2016","authors":"M. S. Sudirman","doi":"10.32922/JKP.V6I1.44","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"sp. Penunjang diagnosa demam typhoid melalui pemeriksaan laboratorium gaal kultur dan widal, namun gaal kultur memerlukan waktu lama, sehingga widal menjadi pilihan yang paling sering digunakan. Pengobatan utama demam tifoid dengan pemberian antibiotik. Penggunaan antibiotik harus tepat dan sesuai dengan aturan. Brunner & Suddarth (2002) menyatakan bahwa kepatuhan yang buruk atau terapi yang tidak lengkap adalah faktor yang berperan terhadap resistensi individu. Penelitian bertujuan untuk mengetahui bagaimana Analisa Kepatuhan Mengonsumsi Antibiotik Pasien Demam Typhoid. Desain penelitian adalah retrospektif dengan melakukan Analisa Kepatuhan Mengonsumsi Antibiotik Pasien Demam Typhoid. Penelitian ini menggunakan pendekatan Cross Sectional. Variabel yang diteliti adalah variabel bebas/independent dan variabel terikat/dependent. Metode pengumpulan data penelitian ini menggunakan data primer (kuisioner dan pemeriksaan widal setelah menggunakan antibiotik) dan data sekunder (data penderita demam typhoid sebelum menggunakan antibiotik).Hasil penelitian dengan pearson rho adalah nilai sig (2-tailed) adalah 0,000, sebagaimana dasar pengambilan keputusan , maka dapat disimpulkan bahwa adanya hubungan signifikan kepatuhan minum obat dengan derajat kesembuhan hasil pemeriksaan widal","PeriodicalId":117300,"journal":{"name":"JURNAL KESEHATAN POLTEKKES KEMENKES RI PANGKALPINANG","volume":"146 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-02-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL KESEHATAN POLTEKKES KEMENKES RI PANGKALPINANG","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32922/JKP.V6I1.44","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

sp. Penunjang diagnosa demam typhoid melalui pemeriksaan laboratorium gaal kultur dan widal, namun gaal kultur memerlukan waktu lama, sehingga widal menjadi pilihan yang paling sering digunakan. Pengobatan utama demam tifoid dengan pemberian antibiotik. Penggunaan antibiotik harus tepat dan sesuai dengan aturan. Brunner & Suddarth (2002) menyatakan bahwa kepatuhan yang buruk atau terapi yang tidak lengkap adalah faktor yang berperan terhadap resistensi individu. Penelitian bertujuan untuk mengetahui bagaimana Analisa Kepatuhan Mengonsumsi Antibiotik Pasien Demam Typhoid. Desain penelitian adalah retrospektif dengan melakukan Analisa Kepatuhan Mengonsumsi Antibiotik Pasien Demam Typhoid. Penelitian ini menggunakan pendekatan Cross Sectional. Variabel yang diteliti adalah variabel bebas/independent dan variabel terikat/dependent. Metode pengumpulan data penelitian ini menggunakan data primer (kuisioner dan pemeriksaan widal setelah menggunakan antibiotik) dan data sekunder (data penderita demam typhoid sebelum menggunakan antibiotik).Hasil penelitian dengan pearson rho adalah nilai sig (2-tailed) adalah 0,000, sebagaimana dasar pengambilan keputusan , maka dapat disimpulkan bahwa adanya hubungan signifikan kepatuhan minum obat dengan derajat kesembuhan hasil pemeriksaan widal
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
2016年中期东京东京台风热患者强迫使用抗生素进行分析
伤寒热诊断的来源是通过加拉文化和维达尔的实验室进行检查,但这种文化需要很长时间,所以维达尔是最常用的选择。伤寒的主要治疗方法是使用抗生素。正确使用抗生素应该符合规定。Brunner & sud达斯(2002)指出,不完全服从或治疗是个体抵抗的一个因素。研究的目的是确定如何分析伤寒患者服用抗生素的服从性。这项研究的设计是通过分析伤寒患者服用抗生素的服从性。这项研究采用了跨部门的方法。研究的变量是自由变量和趋向变量。本研究的数据收集方法采用原稿(抗生素后的问卷调查和截取)和次级数据(抗生素前的伤寒患者数据)。皮尔逊rho的研究表明,sig (2-tailed)的价值为决策提供了依据,因此可能会得出结论,服用药物与widal检查的康复程度有显著关系
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Penggunaan Shoulder Support terhadap Penurunan Nyeri Bahu Perajin Batu Bata Penggunaan Hallux Valgus Splint terhadap Lama Berdiri pada Pramuniaga Perempuan Asupan Energi Sebagai Prediktor Kekuatan Otot Lansia (Energy Intake as Determinant of Muscle Strength in The Elderly) Pentingnya Kejar Tumbuh pada Anak Stunting: Tinjauan Literatur Kajian Kasus: Pemberian Makanan Pendamping ASI Dini Hubungannya dengan Kejadian Gangguan Saluran Pencernaan (Konstipasi)
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1