{"title":"PERAN MAJELIS TA’LIM AL– HIDAYAH DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN KEAGAMAAN IBU-IBU DESA AIR BALUI KABUPATEN INDRAGIRI HILIR RIAU","authors":"Gadis Muliana, Mukhlis","doi":"10.30631/ies.v2i1.64","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"ABSTRAK \nSkripsi membahas tentang peranan majelis Ta’lim Al-Hidayah dalam meningkatkan pemahaman keagamaan ibu-ibu di desa Air Balui Kecamatan kemuning Kabupaten Indragiri Hilir Riau. Adapun yang menjadi tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peranan Majelis Ta’lim Al- hidayah dalam meningkatkan pemahaman keagamaan di Desa Air Balui, mengetahui kendala serta upaya dalam meningkatkan pemahaman keagamaan pada ibu-ibu di Desa Air Balui. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif,sedangkan alat pengumpulan data meliputi wawancara,observasi dan dokumentasi. Penelitian ini dilakukan di RT 06 Desa Air Balui Kecamatan Kemuning Kabupaten Indragiri Hilir Riau. Informan dalam penelitian ini yaitu para jamaah majelis Ta’lim Al-Hidayah yang telah dipilih dan di wawancarai untuk mendapatkan informasi yang diperlukan dalam penelitian ini, yang kemudian peneliti analisa untuk mendapatkan hasil dari penelitian tersebut. Dari hasil penelitian yang dilakukan oleh peneliti terhadap Majelis Ta’lim Al-Hidayah Desa Air Balui dapat diketahui bahwa Majelis Ta’lim sebagai lembaga non formal yang ada ditengah masyarakat dalam meningkatkan pemahman keagamaan di Desa Air Balui. Dalam segi ibadah bahwa anggota Majelis Ta’lim Al-Hidayah semakin rajin dan taat dalam beribadah, serta melalaui Majelis Ta’lim ini ibu-ibu dapat menjalin silaturahmi terhadap sesama anggota dan membangun tatanan kehidupan islami. \n \nKata kunci : Peran Majelis Ta’lim, Pemahaman Keagamaan","PeriodicalId":328485,"journal":{"name":"Islamic Education Studies : an Indonesia Journal","volume":"15 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Islamic Education Studies : an Indonesia Journal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30631/ies.v2i1.64","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
ABSTRAK
Skripsi membahas tentang peranan majelis Ta’lim Al-Hidayah dalam meningkatkan pemahaman keagamaan ibu-ibu di desa Air Balui Kecamatan kemuning Kabupaten Indragiri Hilir Riau. Adapun yang menjadi tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peranan Majelis Ta’lim Al- hidayah dalam meningkatkan pemahaman keagamaan di Desa Air Balui, mengetahui kendala serta upaya dalam meningkatkan pemahaman keagamaan pada ibu-ibu di Desa Air Balui. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif,sedangkan alat pengumpulan data meliputi wawancara,observasi dan dokumentasi. Penelitian ini dilakukan di RT 06 Desa Air Balui Kecamatan Kemuning Kabupaten Indragiri Hilir Riau. Informan dalam penelitian ini yaitu para jamaah majelis Ta’lim Al-Hidayah yang telah dipilih dan di wawancarai untuk mendapatkan informasi yang diperlukan dalam penelitian ini, yang kemudian peneliti analisa untuk mendapatkan hasil dari penelitian tersebut. Dari hasil penelitian yang dilakukan oleh peneliti terhadap Majelis Ta’lim Al-Hidayah Desa Air Balui dapat diketahui bahwa Majelis Ta’lim sebagai lembaga non formal yang ada ditengah masyarakat dalam meningkatkan pemahman keagamaan di Desa Air Balui. Dalam segi ibadah bahwa anggota Majelis Ta’lim Al-Hidayah semakin rajin dan taat dalam beribadah, serta melalaui Majelis Ta’lim ini ibu-ibu dapat menjalin silaturahmi terhadap sesama anggota dan membangun tatanan kehidupan islami.
Kata kunci : Peran Majelis Ta’lim, Pemahaman Keagamaan