{"title":"KRISIS COVID-19 SEBAGAI PREDIKTOR KEBIJAKAN DIVIDEN: BUKTI DARI PERUSAHAAN SEKTOR INDUSTRI DASAR DAN KIMIA","authors":"Restiana Ie Tjoe Linggadjaya, Apriani Dorkas Rambu Atahau","doi":"10.32534/jpk.v10i3.4362","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"\n \n \n \nPenelitian ini mengkaji dampak krisis akibat COVID-19 terhadap kebijakan dividen, yang secara spesifik mengkaji perusahaan sektor industri dasar dan kimia di Indonesia. Periode penelitian yang ditetapkan adalah tahun 2014 – 2020. Purposive sampling technique adalah adalah metode penarikan sampel yang digunakan. Sampel yang terkumpul adalah 39 perusahaan, dengan total 273 unit observasi. Instrumen analisis statistik yang digunakan adalah regresi data panel dinamis dengan pendekatan metode FD-GMM. Estimasi parameter menggunakan STATA versi 22. Hasil penelitian yang didapatkan adalah krisis COVID-19 terbukti berpengaruh positif terhadap kebijakan dividen. Hasil tersebut menggambarkan bahwa pada saat krisis, perusahaan sektor industri dasar dan kimia di Indonesia cenderung menekan, bahkan menghilangkan dividen yang dibagikan. Hasil ini memberikan kontribusi kepada perusahaan sektor industri dasar dan kimia untuk menekan pembagian dividen selama krisis untuk bertahan hidup. Selain itu, investor perlu mempertimbangkan instrumen investasi saham perusahaan sektor ini untuk mendapatkan pengembalian berupa dividen yang optimal selama periode krisis secara optimal \n \n \n \n \nKeywords: Krisis; COVID-19; Kebijakan Dividen; Industri Dasar; Industri Kimia","PeriodicalId":358708,"journal":{"name":"Jurnal Proaksi","volume":"44 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Proaksi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32534/jpk.v10i3.4362","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini mengkaji dampak krisis akibat COVID-19 terhadap kebijakan dividen, yang secara spesifik mengkaji perusahaan sektor industri dasar dan kimia di Indonesia. Periode penelitian yang ditetapkan adalah tahun 2014 – 2020. Purposive sampling technique adalah adalah metode penarikan sampel yang digunakan. Sampel yang terkumpul adalah 39 perusahaan, dengan total 273 unit observasi. Instrumen analisis statistik yang digunakan adalah regresi data panel dinamis dengan pendekatan metode FD-GMM. Estimasi parameter menggunakan STATA versi 22. Hasil penelitian yang didapatkan adalah krisis COVID-19 terbukti berpengaruh positif terhadap kebijakan dividen. Hasil tersebut menggambarkan bahwa pada saat krisis, perusahaan sektor industri dasar dan kimia di Indonesia cenderung menekan, bahkan menghilangkan dividen yang dibagikan. Hasil ini memberikan kontribusi kepada perusahaan sektor industri dasar dan kimia untuk menekan pembagian dividen selama krisis untuk bertahan hidup. Selain itu, investor perlu mempertimbangkan instrumen investasi saham perusahaan sektor ini untuk mendapatkan pengembalian berupa dividen yang optimal selama periode krisis secara optimal
Keywords: Krisis; COVID-19; Kebijakan Dividen; Industri Dasar; Industri Kimia