Fajar Gumelar, Heri Sutanto, M. Sunusi, I. K. A. Adiputra
{"title":"OPTIMALISASI KOMPETENSI AWAK KAPAL DALAM PENERAPAN KESELAMATAN KERJA DI KAPAL LATIH FRANS KAISIEPO","authors":"Fajar Gumelar, Heri Sutanto, M. Sunusi, I. K. A. Adiputra","doi":"10.54017/jpb.v1i2.24","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Peranan awak kapal atau ABK yang bekerja di kapal agar selalu menggunakan alat-alat keselamatan pada saat kerja di dek maupun di kamar mesin guna menghindari hal-hal yang tidak diinginkan terjadi seperti kecelakaan di atas Kapal. Penelitian ini menggunakan metode cause and effect dengan diagram fishbone dan formal safety assessment menggunakan tahapan wawancara dan Qusioner dengan tujuan untuk mendapatkan standar safety Work assessment yang direkomedasikan IMO. Penerapan prosedur keselamatan kerja di atas di Kl. Frans Kasiepo masih kurang diterapkan dalam pekerjaan oleh crew diantaranya kurangnya keterampilan atau pengetahuan tentang penerapan prosedur keselamatan kerja dan kurang adanya familiarisasi keselamatan kerja untuk crew di atas kapal. Kecelakaan kerja yang terjadi pada crew Kl. Frans Kasiepo disebabkan oleh beberapa faktor seperti, kurangnya pengalaman crew dalam bekerja di atas kapal, kurangnya kedisiplinan dan pemahaman akan penerapan prosedur keselamatan kerja. Sehingga mengkibatkan kerugian bagi crew maupun bagi Instansi.","PeriodicalId":268620,"journal":{"name":"JPB : Jurnal Patria Bahari","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JPB : Jurnal Patria Bahari","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.54017/jpb.v1i2.24","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Peranan awak kapal atau ABK yang bekerja di kapal agar selalu menggunakan alat-alat keselamatan pada saat kerja di dek maupun di kamar mesin guna menghindari hal-hal yang tidak diinginkan terjadi seperti kecelakaan di atas Kapal. Penelitian ini menggunakan metode cause and effect dengan diagram fishbone dan formal safety assessment menggunakan tahapan wawancara dan Qusioner dengan tujuan untuk mendapatkan standar safety Work assessment yang direkomedasikan IMO. Penerapan prosedur keselamatan kerja di atas di Kl. Frans Kasiepo masih kurang diterapkan dalam pekerjaan oleh crew diantaranya kurangnya keterampilan atau pengetahuan tentang penerapan prosedur keselamatan kerja dan kurang adanya familiarisasi keselamatan kerja untuk crew di atas kapal. Kecelakaan kerja yang terjadi pada crew Kl. Frans Kasiepo disebabkan oleh beberapa faktor seperti, kurangnya pengalaman crew dalam bekerja di atas kapal, kurangnya kedisiplinan dan pemahaman akan penerapan prosedur keselamatan kerja. Sehingga mengkibatkan kerugian bagi crew maupun bagi Instansi.
在船上工作的船员或船员的职责是在甲板上或机舱工作时使用安全设备,以避免发生意外事故等意外。本研究采用鱼骨图和正式安全评估的方法,采用访谈和问卷的步骤,目的是获得IMO所建议的安全评估标准。弗朗斯·卡西布(Frans Kasiepo)对这项工作的安全程序的应用,其成员缺乏对工作安全应用的技能或知识,也缺乏船上工作人员安全的熟悉。crew Kl. Frans Kasiepo的工作事故是由几个因素造成的,比如船员在船上工作缺乏经验,缺乏对工作安全程序执行的纪律和理解。这为船员和机构造成了损失。