{"title":"Idiom Bahasa Jepang yang Terbentuk dari Kata Neko","authors":"A. Amalia, H. Hartati, Yudi Suryadi","doi":"10.23887/jpbj.v7i2.34525","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian berjudul Idiom Bahasa Jepang yang terbentuk dari kata Neko. Penelitian ini bertujuan untuk 1) memaparkan apa saja idiom yang terbentuk dari kata neko ‘kucing’, 2) menjelaskan makna leksikal dan idiomatikal idiom yang terbentuk dari kata neko ‘kucing’. Penelitian ini dilakukan dengan menerapkan metode deskriptif kualitatif. Data dari penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan teknik simak catat. Data dalam penelitian ini berupa idiom bahasa Jepang yang terbentuk dari kata neko. Sumber data dalam penelitian ini adalah laman yourei.jp dan aozora.gr.jp. Berdasarkan dari hasil analisis, terdapat 21 idiom yang terbentuk dari kata neko ‘kucing’, dan terdiri dari 6 idiom neko berdasarkan makna yang berhubungan dengan emosi dan perasaan, 4 idiom neko berdasarkan makna yang berhubungan dengan tubuh, watak, dan sikap, 7 idiom neko berdasarkan makna yang berhubungan dengan perbuatan, aksi, dan aktivitas, serta 4 idiom neko yang berhubungan dengan keadaan, derajat, dan nilai.","PeriodicalId":174408,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan Bahasa Jepang Undiksha","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-07-24","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan Bahasa Jepang Undiksha","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.23887/jpbj.v7i2.34525","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian berjudul Idiom Bahasa Jepang yang terbentuk dari kata Neko. Penelitian ini bertujuan untuk 1) memaparkan apa saja idiom yang terbentuk dari kata neko ‘kucing’, 2) menjelaskan makna leksikal dan idiomatikal idiom yang terbentuk dari kata neko ‘kucing’. Penelitian ini dilakukan dengan menerapkan metode deskriptif kualitatif. Data dari penelitian ini dikumpulkan dengan menggunakan teknik simak catat. Data dalam penelitian ini berupa idiom bahasa Jepang yang terbentuk dari kata neko. Sumber data dalam penelitian ini adalah laman yourei.jp dan aozora.gr.jp. Berdasarkan dari hasil analisis, terdapat 21 idiom yang terbentuk dari kata neko ‘kucing’, dan terdiri dari 6 idiom neko berdasarkan makna yang berhubungan dengan emosi dan perasaan, 4 idiom neko berdasarkan makna yang berhubungan dengan tubuh, watak, dan sikap, 7 idiom neko berdasarkan makna yang berhubungan dengan perbuatan, aksi, dan aktivitas, serta 4 idiom neko yang berhubungan dengan keadaan, derajat, dan nilai.