{"title":"Penerapan Data Mining Menggunakan Metode K-Means Clustering Pada Data Ekspor Batubara","authors":"Ramadhana, Islamiyah, Amin Padmo Azam Masa","doi":"10.30872/atasi.v2i1.595","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Indonesia adalah negara yang termasuk pengekspor ke negara-negara maju dan berkembang. Penelitian ini membahas tentang Penerapan Data mining Pada Ekspor Batubara Negara Tujuan Menggunakan Metode K-Means Clustering. Data penelitian ini dikumpulkan berdasarkan dokumen-dokumen keterangan ekspor impor yang dihasilkan oleh Direktorat Jenderal Bea dan Cukai. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data dari tahun 2012- 2021 yang terdiri dari 10 Variabel yang digunakan (1) jumlah ekspor berat bersih (ton). Data akan diolah dengan melakukan clustering dalam 3 cluster yaitu cluster tingkat ekspor tinggi, cluster tingkat ekspor sedang, dan cluster tingkat ekspor rendah. Centroid data untuk cluster tingkat ekspor tinggi 94681,9, Centroid data untuk cluster tingkat ekspor sedang 17272,4, dan Centroid data untuk centroid data untuk cluster tingkat ekspor rendah 77,2. Sehingga diperoleh penilaian menggunakan perhitungan jarak Euclidean Distance dan Manhattan Distance dengan hasil clustering yang sama berdasarkan indeks ekspor batubara dengan 4 negara cluster tingkat ekspor tinggi diantaranya adalah negara India, Tiongkok, Jepang, dan Korea Selatan serta 5 negara dengan tingkat ekspor sedang diantaranya Taiwan, Malaysia, Philipina, Thailand, dan negara lainnya. Pada negara cluster tingkat ekspor rendah yakni Hongkong dan Spanyol. Hal ini dapat menjadi masukkan kepada pemerintah, negara yang menjadi prioritas tertinggi pada kegiatan ekspor batubara berdasarkan cluster yang telah dilakukan.","PeriodicalId":251064,"journal":{"name":"Adopsi Teknologi dan Sistem Informasi (ATASI)","volume":"32 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Adopsi Teknologi dan Sistem Informasi (ATASI)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30872/atasi.v2i1.595","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Indonesia adalah negara yang termasuk pengekspor ke negara-negara maju dan berkembang. Penelitian ini membahas tentang Penerapan Data mining Pada Ekspor Batubara Negara Tujuan Menggunakan Metode K-Means Clustering. Data penelitian ini dikumpulkan berdasarkan dokumen-dokumen keterangan ekspor impor yang dihasilkan oleh Direktorat Jenderal Bea dan Cukai. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data dari tahun 2012- 2021 yang terdiri dari 10 Variabel yang digunakan (1) jumlah ekspor berat bersih (ton). Data akan diolah dengan melakukan clustering dalam 3 cluster yaitu cluster tingkat ekspor tinggi, cluster tingkat ekspor sedang, dan cluster tingkat ekspor rendah. Centroid data untuk cluster tingkat ekspor tinggi 94681,9, Centroid data untuk cluster tingkat ekspor sedang 17272,4, dan Centroid data untuk centroid data untuk cluster tingkat ekspor rendah 77,2. Sehingga diperoleh penilaian menggunakan perhitungan jarak Euclidean Distance dan Manhattan Distance dengan hasil clustering yang sama berdasarkan indeks ekspor batubara dengan 4 negara cluster tingkat ekspor tinggi diantaranya adalah negara India, Tiongkok, Jepang, dan Korea Selatan serta 5 negara dengan tingkat ekspor sedang diantaranya Taiwan, Malaysia, Philipina, Thailand, dan negara lainnya. Pada negara cluster tingkat ekspor rendah yakni Hongkong dan Spanyol. Hal ini dapat menjadi masukkan kepada pemerintah, negara yang menjadi prioritas tertinggi pada kegiatan ekspor batubara berdasarkan cluster yang telah dilakukan.