Sistem Informasi Berkah Bersama Berbasis Website (Studi Kasus: Divisi Umum dan Keuangan Perusahaan Berkah Bersama)

Sefhia Febriana Budiarti, Khairul Anwar Hafizd, Yunita Prastyaningsih
{"title":"Sistem Informasi Berkah Bersama Berbasis Website (Studi Kasus: Divisi Umum dan Keuangan Perusahaan Berkah Bersama)","authors":"Sefhia Febriana Budiarti, Khairul Anwar Hafizd, Yunita Prastyaningsih","doi":"10.35334/jbit.v2i1.2721","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pengelolaan data menjadi hal yang penting untuk dapat menghasilkan informasi yang berguna. Perusahaan Berkah Bersama melakukan pengelolaan data secara terkomputerisasi, tetapi antar data tidak terintegrasi sehingga terjadi penginputan data yang sama berulang kali. Hal tersebut tentunya tidak efisien dan efektif. Permasalahan tersebut dapat diselesaikan dengan memanfaatkan kemajuan teknologi yaitu membuat sistem informasi untuk pengelolaan data. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem informasi untuk studi kasus divisi umum dan keuangan agar membantu dalam membuat laporan administrasi dan mengetahui sisa kas perusahaan. Penelitian ini menggunakan model incremental untuk pengembangan sistem, ERD untuk perancangan database, UML untuk perancangan sistem, dan pembangunan sistem menggunakan framework CodeIgniter. Hasil penelitian ini berupa Sistem Informasi Berkah Bersama Berbasis Website (Studi Kasus Divisi Umum dan Keuangan) yang berfungsi untuk melakukan pengelolaan data terkait bagian umum dan keuangan di Perusahaan Berkah Bersama. Berdasarkan pengujian dengan metode Black-Box Testing semua fitur yang ada di sistem yaitu tambah, edit, hapus, dan cetak data berhasil berjalan sesuai dengan fungsinya.","PeriodicalId":436910,"journal":{"name":"Jurnal Borneo Informatika dan Teknik Komputer","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-07-06","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Borneo Informatika dan Teknik Komputer","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35334/jbit.v2i1.2721","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pengelolaan data menjadi hal yang penting untuk dapat menghasilkan informasi yang berguna. Perusahaan Berkah Bersama melakukan pengelolaan data secara terkomputerisasi, tetapi antar data tidak terintegrasi sehingga terjadi penginputan data yang sama berulang kali. Hal tersebut tentunya tidak efisien dan efektif. Permasalahan tersebut dapat diselesaikan dengan memanfaatkan kemajuan teknologi yaitu membuat sistem informasi untuk pengelolaan data. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun sistem informasi untuk studi kasus divisi umum dan keuangan agar membantu dalam membuat laporan administrasi dan mengetahui sisa kas perusahaan. Penelitian ini menggunakan model incremental untuk pengembangan sistem, ERD untuk perancangan database, UML untuk perancangan sistem, dan pembangunan sistem menggunakan framework CodeIgniter. Hasil penelitian ini berupa Sistem Informasi Berkah Bersama Berbasis Website (Studi Kasus Divisi Umum dan Keuangan) yang berfungsi untuk melakukan pengelolaan data terkait bagian umum dan keuangan di Perusahaan Berkah Bersama. Berdasarkan pengujian dengan metode Black-Box Testing semua fitur yang ada di sistem yaitu tambah, edit, hapus, dan cetak data berhasil berjalan sesuai dengan fungsinya.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
基于网站的信息系统祝福(案例研究:公共部门和企业金融服务)
数据管理成为获得有用信息的关键。祝福公司共同进行计算机管理数据,但数据之间没有整合,因此同一数据反复出现。这是非常低效和有效的。这些问题可以通过利用技术的进步来解决,即建立信息系统来管理数据。本研究旨在设计和构建公共部门和财务案例研究的信息系统,以帮助创建管理报告和确定公司剩余现金。本研究采用增量模型为系统开发、ERD为数据库设计、UML为系统设计,以及使用框架编码器构建系统。本研究的结果是基于网站的祝福信息系统(公共和财务部门案例研究),旨在管理公共福利金公司的公共和财务相关数据。基于黑盒测试系统中所有功能的添加、编辑、删除和打印已成功地按照其功能运行。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Klasifikasi Kematangan Musa Paradisiaca L Berbasis Warna Kulit Menggunakan Metode Decision Tree Rancang Bangun Kontrol Arah pada Seaglider Menggunakan Metode PID Rancang Bangun Sistem Monitoring Dissolved Oxygen dan Power of Hydrogen pada Air Tambak Budidaya Udang Vaname Berbasis Internet of Things Implementasi Framework PXP dan UCD pada Sistem Informasi Manajemen Penerimaan Peserta Didik Baru SMAN 1 Bengalon Implementasi SDLC Waterfall dalam Pembuatan Game Edukasi Heroes of Harmony “HOH” Menggunakan RPG Maker Mv
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1