ANALISIS METODE TIME COST TRADE PADA PEMBANGUNAN PERPUSTAKAAN IAIN METRO

Muhammad Gelar Abdillah, Mas Herni, Septyanto Kurniawan
{"title":"ANALISIS METODE TIME COST TRADE PADA PEMBANGUNAN PERPUSTAKAAN IAIN METRO","authors":"Muhammad Gelar Abdillah, Mas Herni, Septyanto Kurniawan","doi":"10.24127/jumatisi.v3i1.3709","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perkembangan yang sangat pesat dalam sektor jasa pembangunan konstruksi mempunyai peranan penting dan strategis dalam pembangunan nasional yang  penuh persaingan yang  sangat kompetitif  seperti sekarang  ini sangatlah menuntut ketepatan, keefektifan, efesiensi, ekonomis. Keterlambatan dalam pelaksanaan pembangunan konstruksi dapat diatasi dengan melakukan percepatan dalam pelaksanaannya agar dapat mencapai target rencana. Metode yang akan digunakan untuk mempercepat waktu pembangunan pada tugas akhir ini adalah metode Time Cost Trade Off atau disebut juga metode pertukaran biaya  terhadap  waktu,  yang  merupakan  salah  satu  metode  analisa  yang bertujuan untuk mempercepat waktu dan biaya pada suatu pembangunan. \nTujuan dari penelitian ini adalah Menghitung waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan Pembangunan Perpustakaan IAIN Metro  dengan menerapkan metode Time Cost Trade Off dan Menghitung biaya Pembangunan Perpustakaan IAIN Metro dengan metode Time Cost Trade Off. Metode yang digunakan adalah pengamatan di lapangan langsung pada lokasi yang sudah ditentukan yaitu Kampus II IAIN Metro, mulai dari data primer yaitu wawancara dengan kontraktor dan konsultas Manajemen Konstruksi, lalu pengumpulan data sekunder yang meliputi RAB, Gambar Kerja, dan lain- lain, yang selanjutnya data tersebut diolah untuk diterapkan scenario crashing. Dari hasil analisis, diketahui durasi normal pembangunan 156 hari, dengan biaya Rp 12.353.760.000,00. Dengan penambahan tenaga kerja, didapat durasi 130  hari  dengan  total  cost  sebesar  Rp.  12.356.529.351,78  dan  mencapai progress 100%, untuk alteratif sistem kerja, didapat durasi 136 hari dengan total cost sebesar   Rp. 12.358.664.207,59 dan mencapai progress 100%, sedangkan untuk alternatif penambahan jam kerja, didapat durasi 140 shift hari kerja dengan total cost sebesar Rp. 12.483.732.399,35 dan mencapai progress 100%.","PeriodicalId":377170,"journal":{"name":"JUMATISI: Jurnal Mahasiswa Teknik Sipil","volume":"104 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JUMATISI: Jurnal Mahasiswa Teknik Sipil","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24127/jumatisi.v3i1.3709","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Perkembangan yang sangat pesat dalam sektor jasa pembangunan konstruksi mempunyai peranan penting dan strategis dalam pembangunan nasional yang  penuh persaingan yang  sangat kompetitif  seperti sekarang  ini sangatlah menuntut ketepatan, keefektifan, efesiensi, ekonomis. Keterlambatan dalam pelaksanaan pembangunan konstruksi dapat diatasi dengan melakukan percepatan dalam pelaksanaannya agar dapat mencapai target rencana. Metode yang akan digunakan untuk mempercepat waktu pembangunan pada tugas akhir ini adalah metode Time Cost Trade Off atau disebut juga metode pertukaran biaya  terhadap  waktu,  yang  merupakan  salah  satu  metode  analisa  yang bertujuan untuk mempercepat waktu dan biaya pada suatu pembangunan. Tujuan dari penelitian ini adalah Menghitung waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan Pembangunan Perpustakaan IAIN Metro  dengan menerapkan metode Time Cost Trade Off dan Menghitung biaya Pembangunan Perpustakaan IAIN Metro dengan metode Time Cost Trade Off. Metode yang digunakan adalah pengamatan di lapangan langsung pada lokasi yang sudah ditentukan yaitu Kampus II IAIN Metro, mulai dari data primer yaitu wawancara dengan kontraktor dan konsultas Manajemen Konstruksi, lalu pengumpulan data sekunder yang meliputi RAB, Gambar Kerja, dan lain- lain, yang selanjutnya data tersebut diolah untuk diterapkan scenario crashing. Dari hasil analisis, diketahui durasi normal pembangunan 156 hari, dengan biaya Rp 12.353.760.000,00. Dengan penambahan tenaga kerja, didapat durasi 130  hari  dengan  total  cost  sebesar  Rp.  12.356.529.351,78  dan  mencapai progress 100%, untuk alteratif sistem kerja, didapat durasi 136 hari dengan total cost sebesar   Rp. 12.358.664.207,59 dan mencapai progress 100%, sedangkan untuk alternatif penambahan jam kerja, didapat durasi 140 shift hari kerja dengan total cost sebesar Rp. 12.483.732.399,35 dan mencapai progress 100%.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
建筑服务业的迅速发展在当今高度竞争性的国家建设中发挥着关键和战略作用,需要精确、有效性、效率和经济。施工延迟可以通过加快实施以达到计划目标来消除。在最终任务中,用来加速建设时间的方法是时间成本交换方法,也称为时间成本交换方法,这是一种分析方法,旨在加速建设的时间和成本。这项研究的目的是通过采用时间成本贸易法来计算完成地铁图书馆建设所需的时间,并通过时间成本计算地铁图书馆的成本。使用的方法是直接观察场上其他指定的地点就是校园II地铁,从主数据即承包商和建筑管理konsultas采访,然后包括RAB的次要数据收集工作,其他-图片,接下来这些数据加工的应用场景崩溃。根据分析,已知建造时间为156天,成本为12353,760.000.00卢比。通过增加劳动力,获得持续130天总成本总计。12.356.529.351,78达到进度100%,alteratif工作系统,获得持续时间和总成本总计136天。12.358.664.207,59和替代达到进度100%,而增加小时轮班工作,持续获得140个工作日的总成本总计12.483.732.399,35和进步达到100%。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
ANALISIS KEHILANGAN AIR IRIGASI DI SALURAN KR 2A KIRI DESA PURWODADI KECAMATAN TRIMURJO KABUPATEN LAMPUNG TENGAH PENILAIAN KUALITAS KESEHATAN AIR SUNGAI BERBASIS MAKROINVERTEBRATA DAN PEMODELAN FORMULA DYTERASDAS DI KECAMATAN METRO TIMUR DAN METRO BARAT PENILAIAN HAMBATAN SAMPING PADA RUAS JALAN KOTA BANDAR LAMPUNG INOVASI PENILAIAN KUALITAS AIR SUNGAI BERBASIS KONDISI MAKROINVERTEBRATA MENGGUNAKAN FORMULA DYTERAasDAS ANALISIS HAMBATAN SAMPING TERHADAP AKTIVITAS PASAR TRADISONAL PADA RUAS JALAN PANGERAN SENOPATI KABUPATEN LAMPUNG SELATAN
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1