Analisis Keamanan SIKAPEG IVET Berbasis ISO 27001:2013

R. Yanti
{"title":"Analisis Keamanan SIKAPEG IVET Berbasis ISO 27001:2013","authors":"R. Yanti","doi":"10.31331/joined.v1i2.731","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Keamanan data sangat penting, sebab dapat memastikan kontinuitas pengelolaan, mengurangi risiko,  dan menjadi peluang suatu lembaga untuk berkembang. Semakin banyak informasi yang dikelola dan di-share semakin besar pula risiko terjadinya kerusakan, kehilangan atau tereksposnya data ke pihak eksternal yang tidak bertanggung jawab. Tujuan penelitian untuk mendeskripsikan bentuk-bentuk ancaman keamanan dan langkah penanganan ancaman keamanan SIKAPEG. Penelitian termasuk  penelitian mixed method  yang difokuskan pada aktivitas sistem keamanan informasi terkait dengan kehadiran pegawai di  IVET. Simpulan penelitian bahwa sistem keamanan SIKAPEG di  IVET belum memenuhi standar ISO 27001:2013, beberapa  indikator  telah  dilaksanakan  namun ada yang kurang  baik. Terjadinya ancaman termasuk pada kriteria mungkin terjadi, hal ini dilihat dari indikatornya kemungkinan terjadi ancaman rentangan antara 10-50% dalam waktu 1(satu) tahun. Sedangkan jika dikaitkan dengan skala Likelihood termasuk kriteria ringan, yaitu  gangguan terhadap aplikasi/jaringan. Kelemahannya terletak pada tidak adanya tanggung jawab prosedur manajemen keamanan informasi, tidak ada bukti pelaporan hambatan keamanan informasi yang terdokumen, sehingga tidak bisa digunakan sebagai evaluasi mendatang, dan kurangnya kesadaran pegawai dalam melakukan presensi sidik jari, kurangnya empati dan kesadaran secara bersama menjaga dan merawat serta memelihara hardware pendukung. Pemeliharaan dan perawatan oleh teknisi sudah baik, namun belum dilaksanakan secara menyeluruh sehingga ada beberapa hardware yang  mudah  rusak karena titik lemah pada aplikasi, hardware, SDM merupakan potensi sumber ancaman keamanan yang berkembang menjadi gangguan pada SIKAPEG.  Solusi sebagai rekomendasi, sebaiknya dilakukan kontrol secara periodik dan  berkala, perawatan dan pemeliharaan secara menyeluruh, terdokumentasi saat dilakukan kontrol serta penetapan kebijakan secara tegas. \nKata kunci: keamanan sistem informasi, ISO 27001:2013.","PeriodicalId":437760,"journal":{"name":"Joined Journal (Journal of Informatics Education)","volume":"29 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-12-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Joined Journal (Journal of Informatics Education)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31331/joined.v1i2.731","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Keamanan data sangat penting, sebab dapat memastikan kontinuitas pengelolaan, mengurangi risiko,  dan menjadi peluang suatu lembaga untuk berkembang. Semakin banyak informasi yang dikelola dan di-share semakin besar pula risiko terjadinya kerusakan, kehilangan atau tereksposnya data ke pihak eksternal yang tidak bertanggung jawab. Tujuan penelitian untuk mendeskripsikan bentuk-bentuk ancaman keamanan dan langkah penanganan ancaman keamanan SIKAPEG. Penelitian termasuk  penelitian mixed method  yang difokuskan pada aktivitas sistem keamanan informasi terkait dengan kehadiran pegawai di  IVET. Simpulan penelitian bahwa sistem keamanan SIKAPEG di  IVET belum memenuhi standar ISO 27001:2013, beberapa  indikator  telah  dilaksanakan  namun ada yang kurang  baik. Terjadinya ancaman termasuk pada kriteria mungkin terjadi, hal ini dilihat dari indikatornya kemungkinan terjadi ancaman rentangan antara 10-50% dalam waktu 1(satu) tahun. Sedangkan jika dikaitkan dengan skala Likelihood termasuk kriteria ringan, yaitu  gangguan terhadap aplikasi/jaringan. Kelemahannya terletak pada tidak adanya tanggung jawab prosedur manajemen keamanan informasi, tidak ada bukti pelaporan hambatan keamanan informasi yang terdokumen, sehingga tidak bisa digunakan sebagai evaluasi mendatang, dan kurangnya kesadaran pegawai dalam melakukan presensi sidik jari, kurangnya empati dan kesadaran secara bersama menjaga dan merawat serta memelihara hardware pendukung. Pemeliharaan dan perawatan oleh teknisi sudah baik, namun belum dilaksanakan secara menyeluruh sehingga ada beberapa hardware yang  mudah  rusak karena titik lemah pada aplikasi, hardware, SDM merupakan potensi sumber ancaman keamanan yang berkembang menjadi gangguan pada SIKAPEG.  Solusi sebagai rekomendasi, sebaiknya dilakukan kontrol secara periodik dan  berkala, perawatan dan pemeliharaan secara menyeluruh, terdokumentasi saat dilakukan kontrol serta penetapan kebijakan secara tegas. Kata kunci: keamanan sistem informasi, ISO 27001:2013.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
基于ISO 27001:2013的IVET SIKAPEG安全分析
数据安全是至关重要的,因为它可以确保管理连续性,降低风险,并成为一个机构发展的机会。管理和分享的信息越多,数据被泄露给不负责任的外部人士的风险就越大。研究的目的是描述安全威胁形式和安全威胁措施。该研究包括将信息安全系统的活动集中在IVET上员工出席的活动上的混合卫理公会研究。研究表明,IVET的SIKAPEG安全系统还没有达到ISO 27001:20 013的标准,一些指标已经实施,但还存在一些缺陷。威胁的存在,包括可能发生的标准,从指标上看,在一年的时间内发生的威胁可能是10-50%。然而,就赎回率而言,它包括轻微的标准,即应用程序/网络中断。其缺点在于信息安全管理程序缺乏责任,没有书面信息安全障碍报告的证据,因此不能作为未来的评估,以及员工在指纹呈现时缺乏意识,缺乏同理心和意识同时维护、维护和维护支持硬件。技术人员的维护和维护是好的,但还没有完全实现,因为应用程序、硬件和人力资源资源的弱点是潜在的安全威胁来源,不断演变成SIKAPEG。作为建议的解决方案,最好是定期、定期地控制、全面的照顾和维护,并在确定控制和确定政策时加以记录。关键词:ISO 27001:2013信息系统安全。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Perencanaan Strategis Universitas dan Penerapan Keterampilan Technopreneurship kepada Mahasiswa Perbandingan Algoritma Klasifikasi dalam Analisis Sentimen Opini Masyarakat tentang Kenaikan Harga Bbm PERANCANGAN APLIKASI WAREHOUSE MANAGEMENT SYSTEM BERBASIS WEB MENGGUNAKAN LARAVEL DAN MYSQL PADA PT. SINERGI DUA AKAL Sistem Informasi Pelayanan Administrasi Kependudukan Kelurahan Kenteng Berbasis Website dengan Uji Kualitas Sistem Menggunakan Metode Mccall Software Quality Rancangan dan Pembuatan Alat untuk Mengambil Air Suci Secara Otomatis Menggunakan Arduino Uno
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1