UPAYA MENINGKATKAN SIKAP ILMIAH DAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN ACCELERATED LEARNING TYPE MASTER DI KELAS V MI 27/E3 KERINCI

Hidayati
{"title":"UPAYA MENINGKATKAN SIKAP ILMIAH DAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN ACCELERATED LEARNING TYPE MASTER DI KELAS V MI 27/E3 KERINCI","authors":"Hidayati","doi":"10.47827/vol1iss1pp21-32","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilatar belakangi oleh sikap ilmiah murid dengan kategori rendah sehingga mengakibatkan rendahnya hasil belajar murid kelas I MI 27/E3 Kerinci, yang disebabkan oleh proses pembelajaran di kelas tersebut berjalan lamban karena kurangnya kemampuan murid dalam menyerap serta memahami informasi baru, dan sulit mempertahankan informasi yang sudah didapat. Untuk mengatasi masalah tersebut, dilakukan upaya dengan menggunakan pendekatan Accelerated Learning yang dapat menghasilkan penyerapan informasi dan pemahaman yang lebih baik. \nPenelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (classroom action research) yang bertujuan untuk mengetahui peningkatan sikap ilmiah dan hasil belajar Bahasa Indonesia murid. Penelitian ini dilakukan dalam 3 siklus dengan menggunakan pendekatan Accelerated Learning. Subjek penelitian ini adalah murid kelas I MI 27/E3 Kerinci, dengan jumlah murid 22 orang. Waktu pelaksanaan semester I tahun ajaran 2019/2020.Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data adalah lembar observasi, dan evaluasi. \nBerdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan sikap ilmiah dan hasil belajar bahasa Indonesia murid pada tiap siklus. Peningkatan sikap ilmiah murid terlihat dari rata-rata persentase sikap ilmiah murid pada tiap siklusnya, di siklus I rata-rata persentase sikap ilmiah murid sebesar 62,2%, di siklus II meningkat menjadi 71,8%, di siklus III mencapai 81,3%. Selain sikap ilmiah, rata-rata hasil belajar Bahasa Indonesia murid dan jumlah murid yang tuntas juga meningkat pada setiap siklusnya, siklus I nilai rata-rata murid sebesar 63,64 dengan jumlah murid yang tuntas sebanyak 7 orang, meningkat pada siklus II menjadi 70,45 nilai rata-rata murid dengan jumlah murid yang tuntas sebanyak 10 orang, dan meningkat lagi pada siklus III menjadi 83,52 nilai rata-rata murid dengan jumlah murid yang tuntas sebanyak 19 orang.","PeriodicalId":158822,"journal":{"name":"EDU RESEARCH","volume":"62 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-12-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EDU RESEARCH","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47827/vol1iss1pp21-32","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh sikap ilmiah murid dengan kategori rendah sehingga mengakibatkan rendahnya hasil belajar murid kelas I MI 27/E3 Kerinci, yang disebabkan oleh proses pembelajaran di kelas tersebut berjalan lamban karena kurangnya kemampuan murid dalam menyerap serta memahami informasi baru, dan sulit mempertahankan informasi yang sudah didapat. Untuk mengatasi masalah tersebut, dilakukan upaya dengan menggunakan pendekatan Accelerated Learning yang dapat menghasilkan penyerapan informasi dan pemahaman yang lebih baik. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (classroom action research) yang bertujuan untuk mengetahui peningkatan sikap ilmiah dan hasil belajar Bahasa Indonesia murid. Penelitian ini dilakukan dalam 3 siklus dengan menggunakan pendekatan Accelerated Learning. Subjek penelitian ini adalah murid kelas I MI 27/E3 Kerinci, dengan jumlah murid 22 orang. Waktu pelaksanaan semester I tahun ajaran 2019/2020.Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data adalah lembar observasi, dan evaluasi. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan sikap ilmiah dan hasil belajar bahasa Indonesia murid pada tiap siklus. Peningkatan sikap ilmiah murid terlihat dari rata-rata persentase sikap ilmiah murid pada tiap siklusnya, di siklus I rata-rata persentase sikap ilmiah murid sebesar 62,2%, di siklus II meningkat menjadi 71,8%, di siklus III mencapai 81,3%. Selain sikap ilmiah, rata-rata hasil belajar Bahasa Indonesia murid dan jumlah murid yang tuntas juga meningkat pada setiap siklusnya, siklus I nilai rata-rata murid sebesar 63,64 dengan jumlah murid yang tuntas sebanyak 7 orang, meningkat pada siklus II menjadi 70,45 nilai rata-rata murid dengan jumlah murid yang tuntas sebanyak 10 orang, dan meningkat lagi pada siklus III menjadi 83,52 nilai rata-rata murid dengan jumlah murid yang tuntas sebanyak 19 orang.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
通过V MI 27/E3 ker英寸的高级高级学习方法来提高英语的科学态度和学习成绩
这项研究是由低类别的学生的科学态度所推动的,导致一年级学生MI 27/E3 ker英寸的学习成绩较低,这是由于学生缺乏吸收和理解新信息的能力而导致的。为了解决这个问题,我们努力使用一种促进学习的方法,可以更好地吸收信息和理解。本研究是一项课堂行动研究,旨在研究提高学生的科学态度和学习英语的结果。这项研究是在三个周期内通过加速学习方法进行的。本研究的题目是MI 27/E3 kerinch,共有22名学生。第一个学期的时间:2010 /2020。数据收集中使用的技术是观察表和评估。基于这些研究,我们发现在每个周期中,学生的科学态度和学习印尼语的成绩都有所提高。学生的科学态度的增加体现在每个周期的平均水平上,在I周期中,学生的科学平均水平为62.2%,在II周期中为71.8%,在III周期中为81.3%。除了科学的态度,结果平均完成学习印尼语的学生和学生的数量也在增加学生的平均每循环周期,我的价值高达63,64彻底的门徒的数目多达7人,在II周期增至70.45平均成绩的学生完成的学生人数为10万人,增加了学生的三世成为83.52周期平均成绩和彻底的学生人数为19人。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
SOFT SKILL DAN MULTIPLE INTELEGENT DALAM PEMBELAJARAN PADA KURIKULUM MERDEKA PENERAPAN SELECTED RESPONSE ASSESSMENT DI MADRASAH UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF PESERTA DIDIK ANALISIS MANAJEMEN SUMBERDAYA MANUSIA DAN PEMASARAN TERHADAP MUTU PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI DI KOTA SAMARINDA STUDI TENTANG MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING DAN PENGARUHNYA TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMK ANALISIS MANFAAT METODE PEMBELAJARAN DARING DALAM MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DI KELAS II MI NO. 36/E.3 TANJUNG PAUH MUDIK TAHUN PELAJARAN 2020/2021
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1