Manfaat Pemeriksaan Biomarker B-Rapidly Accelerated Fibrosarcoma (BRAF) pada Pasien Preoperatif dengan Kanker Tiroid

Edvano Adam Herbudi, Fanny Indarto, P. Purnamawati
{"title":"Manfaat Pemeriksaan Biomarker B-Rapidly Accelerated Fibrosarcoma (BRAF) pada Pasien Preoperatif dengan Kanker Tiroid","authors":"Edvano Adam Herbudi, Fanny Indarto, P. Purnamawati","doi":"10.36452/jmedscientiae.v2i1.2811","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kanker tiroid merupakan kanker paling umum pada sistem endokrin. Dalam pendeteksian kanker tiroid, pemeriksaan standar emasnya adalah menggunakan fine-needle aspiration (FNA), dimana hasil sitologinya digunakan pada 60% - 80% kasus. Pemeriksaan FNA dilakukan secara preoperatif untuk menentukan manajemen inisial dari kanker tiroid. Namun, teknik FNA dibatasi oleh sampel yang tidak mencukupi pada sekitar 2% - 20% kasus dan sekitar 10% - 30% hasil dari FNA diklasifikasikan sebagai indeterminate (ITN) pada sistem Bethesda. Karena itu, uji molekular seperti pemeriksaan biomarker BRAF diharapkan dapat membantu meningkatkan pendeteksian kasus pada kategori tersebut. Metode: Dilakukan pencarian literatur dari 4 database (PubMed, ProQuest, ScienceDirect, dan Google Scholar) yang dipublikasi dalam 10 tahun terakhir dengan kata kunci “preoperative”, “braf” atau “braf kinases”, dan “thyroid cancer”. Hasil: Sepuluh studi dengan total 11.239 spesimen yang diklasifikasikan dalam Bethesda III – VI menunjukkan peningkatan sensitivitas yaitu sebesar yaitu 34,8% - 96,62% pada kombinasi teknik FNA dan BRAF. Kesimpulan: Kombinasi pemeriksaan preoperatif FNA dan BRAF mampu meningkatkan sensitivitas serta membantu dalam manajemen inisial kanker tiroid pada nodul tiroid grup ITN atau Bethesda III dan IV dalam pendeteksian keganasan pada tiroid.","PeriodicalId":175374,"journal":{"name":"Jurnal MedScientiae","volume":"52 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal MedScientiae","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36452/jmedscientiae.v2i1.2811","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Kanker tiroid merupakan kanker paling umum pada sistem endokrin. Dalam pendeteksian kanker tiroid, pemeriksaan standar emasnya adalah menggunakan fine-needle aspiration (FNA), dimana hasil sitologinya digunakan pada 60% - 80% kasus. Pemeriksaan FNA dilakukan secara preoperatif untuk menentukan manajemen inisial dari kanker tiroid. Namun, teknik FNA dibatasi oleh sampel yang tidak mencukupi pada sekitar 2% - 20% kasus dan sekitar 10% - 30% hasil dari FNA diklasifikasikan sebagai indeterminate (ITN) pada sistem Bethesda. Karena itu, uji molekular seperti pemeriksaan biomarker BRAF diharapkan dapat membantu meningkatkan pendeteksian kasus pada kategori tersebut. Metode: Dilakukan pencarian literatur dari 4 database (PubMed, ProQuest, ScienceDirect, dan Google Scholar) yang dipublikasi dalam 10 tahun terakhir dengan kata kunci “preoperative”, “braf” atau “braf kinases”, dan “thyroid cancer”. Hasil: Sepuluh studi dengan total 11.239 spesimen yang diklasifikasikan dalam Bethesda III – VI menunjukkan peningkatan sensitivitas yaitu sebesar yaitu 34,8% - 96,62% pada kombinasi teknik FNA dan BRAF. Kesimpulan: Kombinasi pemeriksaan preoperatif FNA dan BRAF mampu meningkatkan sensitivitas serta membantu dalam manajemen inisial kanker tiroid pada nodul tiroid grup ITN atau Bethesda III dan IV dalam pendeteksian keganasan pada tiroid.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
甲状腺癌是内分泌系统中最常见的癌症。在甲状腺癌检测中,黄金标准检查是采用针刺试样(FNA),其细胞结果在60%到80%的病例中使用。FNA的检查是预先进行的,以确定甲状腺癌的初始管理。然而,FNA技术被限制在大约2% - 20%的样本和10% - 30%的FNA结果被归类为贝塞斯达系统的指数(ITN)。因此,像BRAF biomarker筛查这样的分子测试预计将有助于在这一类别中增加检测。方法:在过去10年里,以“前期”、“braf”或“braf kinases”和“thyroid cancer”等关键词出版的4个数据库的文献搜索。结果:在Bethesda III - VI中,10项共有11239项的研究显示,FNA和BRAF技术结合的敏感性增加了34.8% - 96.62%。结论:FNA和BRAF的prevoals检查组合可以提高甲状腺癌的灵敏度,并有助于在ITN或Bethesda III和IV组的甲状腺结节上进行甲状腺癌的初始管理。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Correlation between Completeness of Basic Immunization and Other Factors with the Incidence of Acute Respiratory Infection in Toddlers Pengaruh Pemberian Zinc Terhadap Status Gizi Pada Anak-Anak Pengaruh Suplementasi Vitamin D Bagi Ibu Hamil Hubungan Pengetahuan tentang Hipertensi dengan Pengendalian Tekanan Darah pada Pasien Hipertensi Dewasa Efektivitas Obat Tetes Mata Sodium Hialuronat Pada Dry Eye Disease
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1