{"title":"HUBUNGAN MINAT BELAJAR DAN PELUANG KERJA DENGAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA STIKES TANA TORAJA","authors":"Catherina Bannepadang, Olgrid Algarini Allo, Hermita Sirondong Basongan","doi":"10.56437/jikp.v5i1.29","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Motivasi belajar timbul karena adanya kekuatan yang dapat menjadi pendorong bagi mahasiswa untuk meningkatkan potensi yang ada dalam diri seseorang untuk mewujudkan tujuan belajar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan minat belajar dan peluang kerja dengan motivasi belajar mahasiswa SI keperawatan semester IV di STIKES Tana Toraja kabupaten Toraja Utara tahun 2020. \n Desain penelitian yang digunakan adalah diskriptif analitik dengan pendekatan cros sectional. Penelitian ini dilaksanakan di Stikes Tana Toraja. Sampel penelitian yang digunakan sebanyak 53 orang dan teknik yang digunakan adalah total sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan membagikan lembar kuesioner minat belajar, peluang kerja dan motivasi belajar. \n Berdasarkan penelitian yang dilakukan hasil menunjukkan bahwa dari 53 responden yang memiliki minat belajar baik sebanyak 36 (67,9%), berdasarkan peluang kerja mayoritas responden adalah besar sebanyak 45 responden (84,9%) dan berdasarkan motivasi belajar mayoritas responden adalah baik sebanyak 39 responden (73,6%). Dari hasil penelitian dengan uji chi-square (Fisher’s exact test) dengan p value 0,336 dan untuk hubungan peluang kerja dengan motivasi belajar didapatkan nilai p value 0,023. \n Kesimpulan dalam penelitian ini adalah tidak ada hubungan minat belajar dengan motivasi belajar dan ada hubungan peluang kerja dengan motivasi belajar. Disarankan kepada mahasiswa untuk tetap semangat belajar dalam studi sehingga cita-cita yang diharapkan dapat diwujudkan.","PeriodicalId":329123,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Kesehatan Promotif","volume":"92 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-12-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Kesehatan Promotif","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56437/jikp.v5i1.29","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Motivasi belajar timbul karena adanya kekuatan yang dapat menjadi pendorong bagi mahasiswa untuk meningkatkan potensi yang ada dalam diri seseorang untuk mewujudkan tujuan belajar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan minat belajar dan peluang kerja dengan motivasi belajar mahasiswa SI keperawatan semester IV di STIKES Tana Toraja kabupaten Toraja Utara tahun 2020.
Desain penelitian yang digunakan adalah diskriptif analitik dengan pendekatan cros sectional. Penelitian ini dilaksanakan di Stikes Tana Toraja. Sampel penelitian yang digunakan sebanyak 53 orang dan teknik yang digunakan adalah total sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan membagikan lembar kuesioner minat belajar, peluang kerja dan motivasi belajar.
Berdasarkan penelitian yang dilakukan hasil menunjukkan bahwa dari 53 responden yang memiliki minat belajar baik sebanyak 36 (67,9%), berdasarkan peluang kerja mayoritas responden adalah besar sebanyak 45 responden (84,9%) dan berdasarkan motivasi belajar mayoritas responden adalah baik sebanyak 39 responden (73,6%). Dari hasil penelitian dengan uji chi-square (Fisher’s exact test) dengan p value 0,336 dan untuk hubungan peluang kerja dengan motivasi belajar didapatkan nilai p value 0,023.
Kesimpulan dalam penelitian ini adalah tidak ada hubungan minat belajar dengan motivasi belajar dan ada hubungan peluang kerja dengan motivasi belajar. Disarankan kepada mahasiswa untuk tetap semangat belajar dalam studi sehingga cita-cita yang diharapkan dapat diwujudkan.