Pengaruh Motivasi dan Pengetahuan Investasi Saham terhadap Keputusan Berinvestasi Saham di Bursa Efek Indonesia selama Pandemi Covid-19 (Studi pada Investor Saham Kota Semarang)
{"title":"Pengaruh Motivasi dan Pengetahuan Investasi Saham terhadap Keputusan Berinvestasi Saham di Bursa Efek Indonesia selama Pandemi Covid-19 (Studi pada Investor Saham Kota Semarang)","authors":"Ananda Willies Pratama, Andi Wijayanto, Dinalestari Purbawati","doi":"10.14710/jiab.2022.36015","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"The Indonesia Stock Exchange is the organizer of securities trading activities which includes stock securities. The data available at KSEI shows that there has been a significant increase in Investor shares, where the addition in 2020 when the pandemic occurred reached 50%. This data shows that there is an increase in investors and funds entering the Exchange when the economy is sluggish. This is what attracts and motivates the attention of investors and potential investors to participate in the IDX. At the same time, the public generally knows about investment, although the majority of their knowledge is more dominant in real assets, but during the pandemic paper assets become more trending. So departing from the existing problems, this research is intended to determine the effect of motivation and investment knowledge on the decision to invest in shares of Semarang City Investors.The number of samples used in this study were 100 respondents who are stock investors who live in the city of Semarang. This study uses a non-probability sampling technique, namely purposive sampling and explanatory research with the help of SPSS version 25 software. The results are motivation have a positive influence on the investment decision, investment knowledge has a positive effect on the investment decision, and motivation and investment knowledge together have a significant influence on investment decisions.Bursa Efek Indonesia merupakan penyelenggara kegiatan perdagangan efek dimana termasuk di dalamnya adalah efek saham. Dalam data yang tersedia di KSEI memberikan hasil bahwa terjadi peningkatan Investor saham yang signifikan dimana penambahan di tahun 2020 saat pandemi terjadi menyentuh 50%. Dengan data ini menunjukkan bahwa terjadi peningkatan investor dan dana yang masuk ke Bursa di saat ekonomi sedang lesu. Hal tesebut yang menarik dan memotivasi perhatian Investor maupun calon Investor untuk berpartisipasi dalam BEI. Beriringan juga bahwa masyarakat pada umumnya mengetahui tentang investasi, meskipun mayoritas pengetahuannya lebih dominan di real asset, tetapi dalam masa pandemi paper aset menjadi lebih trend. Sehingga berangkat dari permasalahan yang ada penelitian ini ditujukan untuk mengetahui pengaruh motivasi dan pengetahuan investasi terhadap keputusan berinvestasi saham pada Investor Kota Semarang. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 responden yang merupakan Investor Saham yang bertempat tinggal di Kota Semarang. Penelitian ini menggunakan teknik nonprobability sampling yaitu purposive sampling dan tipe penelitian explanatory research dengan bantuan software SPSS versi 25. Hasil penelitian ini adalah motivasi memberikan pengaruh positif terhadap keputusan investasi, pengetahuan investasi memberikan pengaruh positif terhadap keputusan berinvestasi, motivasi dan pengetahuan investasi secara bersama-sama memberikan pengaruh signifikan sebagian terhadap keputusan berinvestasi.","PeriodicalId":340031,"journal":{"name":"Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis","volume":"28 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.14710/jiab.2022.36015","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
The Indonesia Stock Exchange is the organizer of securities trading activities which includes stock securities. The data available at KSEI shows that there has been a significant increase in Investor shares, where the addition in 2020 when the pandemic occurred reached 50%. This data shows that there is an increase in investors and funds entering the Exchange when the economy is sluggish. This is what attracts and motivates the attention of investors and potential investors to participate in the IDX. At the same time, the public generally knows about investment, although the majority of their knowledge is more dominant in real assets, but during the pandemic paper assets become more trending. So departing from the existing problems, this research is intended to determine the effect of motivation and investment knowledge on the decision to invest in shares of Semarang City Investors.The number of samples used in this study were 100 respondents who are stock investors who live in the city of Semarang. This study uses a non-probability sampling technique, namely purposive sampling and explanatory research with the help of SPSS version 25 software. The results are motivation have a positive influence on the investment decision, investment knowledge has a positive effect on the investment decision, and motivation and investment knowledge together have a significant influence on investment decisions.Bursa Efek Indonesia merupakan penyelenggara kegiatan perdagangan efek dimana termasuk di dalamnya adalah efek saham. Dalam data yang tersedia di KSEI memberikan hasil bahwa terjadi peningkatan Investor saham yang signifikan dimana penambahan di tahun 2020 saat pandemi terjadi menyentuh 50%. Dengan data ini menunjukkan bahwa terjadi peningkatan investor dan dana yang masuk ke Bursa di saat ekonomi sedang lesu. Hal tesebut yang menarik dan memotivasi perhatian Investor maupun calon Investor untuk berpartisipasi dalam BEI. Beriringan juga bahwa masyarakat pada umumnya mengetahui tentang investasi, meskipun mayoritas pengetahuannya lebih dominan di real asset, tetapi dalam masa pandemi paper aset menjadi lebih trend. Sehingga berangkat dari permasalahan yang ada penelitian ini ditujukan untuk mengetahui pengaruh motivasi dan pengetahuan investasi terhadap keputusan berinvestasi saham pada Investor Kota Semarang. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 responden yang merupakan Investor Saham yang bertempat tinggal di Kota Semarang. Penelitian ini menggunakan teknik nonprobability sampling yaitu purposive sampling dan tipe penelitian explanatory research dengan bantuan software SPSS versi 25. Hasil penelitian ini adalah motivasi memberikan pengaruh positif terhadap keputusan investasi, pengetahuan investasi memberikan pengaruh positif terhadap keputusan berinvestasi, motivasi dan pengetahuan investasi secara bersama-sama memberikan pengaruh signifikan sebagian terhadap keputusan berinvestasi.
印度尼西亚证券交易所是包括股票证券在内的证券交易活动的组织者。KSEI提供的数据显示,投资者的份额大幅增加,在2020年大流行发生时,投资者的份额增加了50%。这一数据表明,当经济不景气时,进入交易所的投资者和资金有所增加。这就是吸引和激励投资者和潜在投资者参与IDX的原因。与此同时,公众对投资的普遍了解,虽然他们的大部分知识更多地以实物资产为主,但在疫情期间,纸面资产变得更加趋势化。因此,从存在的问题出发,本研究旨在确定动机和投资知识对三宝垄城市投资者股票投资决策的影响。本研究中使用的样本数量为100名受访者,他们是居住在三宝垄市的股票投资者。本研究采用非概率抽样技术,即目的抽样和解释性研究,借助SPSS 25版软件。结果表明,动机对投资决策有正向影响,投资知识对投资决策有正向影响,动机和投资知识共同对投资决策有显著影响。Bursa Efek印度尼西亚merupakan penyelenggara kegiatan perdagangan Efek dimana termasuk di dalamnya adalah Efek saham。Dalam data yang tersedia di KSEI成员kan hasil bahwa terjadi peningkatan投资者saham yang显着kan dimana penambahan di tahun 2020年大流行terjadi menmen50%。邓安的数据显示,投资者丹丹·杨·马苏克表示,彭博社的数据显示,中国经济正在下滑。我的意思是:我的意思是:我的意思是:我的意思是:我的意思是:我的意思是:我的意思是:我的意思是:Beriringan轭bahwa步伐篇umumnya mengetahui tentang investasi, meskipun mayoritas pengetahuannya lebih dominan di真正的资产,tetapi dalam玛莎pandemi纸aset menjadi lebih趋势。杨Sehingga berangkat达里语permasalahan ada penelitian ini ditujukan为她mengetahui pengaruh motivasi丹pengetahuan investasi terhadap keputusan berinvestasi saham篇投资者哥打三宝垄。Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100名受访者yang merupakan投资者Saham yang bertempat tinggal di Kota三宝垄。Penelitian ini menggunakan技术,非概率抽样,yitu目的抽样,Penelitian解释研究,邓安bantuan软件SPSS version 25。Hasil penpenelitian ini adalah motivatian memberikan pengaran positive - of penpenaran investment, pengetahuan investment, pongetahuan investment, pongetahuan investment, pongetahuan investment, pongetahuan investment, sama-sama, sami - kan pengaran signikan sebagian terhadap keputusan berinvestasi。